Anda di halaman 1dari 14

SUMBER DAYA ENERGI

Trie Oetami Fatmi Putri


AGENDA PEMBELAJARAN

01 SUMBER ENERGI TERBARUKAN DAN TIDAK


TERBARUKAN

02 PEMBANGKIT LISTRIK

03 SUMBER-SUMBER ENERGI ALTERNATIF

04 DAMPAK PEMAKAIAN SUMBER DAYA ENERGI


TERHADAP LINGKUNGAN
SUMBER DAYA
ENERGI
Setiap manusia membutuhkan energi
untuk menghangatkan atau mendinginkan
rumah, menjalankan mesin pabrik atau
kendaraan, menghidupakan lampu, dll.

Sumber energi terbagi menjadi dua :


-Sumber energi terbarukan
-Sumber energi tidak terbarukan.
Sumber Tidak Terbarukan
Energi yang pembentukkannya jutaan tahun dan bersifat terbatas.

01 02 03
Minyak Bumi Gas Alam Batu Bara
Minyak bumi adalah Gas alam digunakan Bentuk karbon yang tidak
hasil penguraian sisa- untuk mebangkitkan murni dari sisa-
sisa organisme panas dan energi. sisa tumbuhan
renik lautan berjuta Gas alam terbentuk zaman prasejarah
tahun yang lampau. selama jutaan tahun yang terpendam
Setelah mati, sisa-sisa dari sisa organisme kemudian diubah
organisme tersebut laut. oleh lapisan-lapisan
tertimbun lapisan batuan di atasnya.
sedimen.
Sumber Energi Surya
Sel surya dapat mengu-
Energi Geotermal
Energi panas berasal dari
bah energi matahari men- peluruhan radioaktif
Energi jadi energi listrik. mineral di dalam inti bumi.

Terbarukan Energi Angin


Kincir angin digunakan Energi Biomassa
untuk memompa air dari Digunakan sebagai
Sumber energi ramah sumber bahan bakar atau
bawah tanah dan memutar
lingkungan yang tidak generator turbin untuk mengha- produksi industri.
mencemari lingkungan silkan listrik tanpa polusi.

Energi Air Energi Nuklir


Air terjun memberi cukup Diperoleh dari pelepasan
tenaga untuk menggerak- energi besar dalam waktu
kan turbin pembangkit singkat.
listrik.

Energi Ombak Energi Pasang Surut


Gerakan naik turun ombak Hasil konversi energi
dapat digunakan untuk pasang surut air laut
memutar generator menjadi listrik.
Mari Hemat Energi
Dengan Sumber Energi Terbarukan
PLTN (Nuklir)
Pembangkit Tenaga panas yang dihasilkan oleh
reaktor nuklir untuk memutarkan turbin uap,

Tenaga Listrik mengubah energi mekanis ke listrik.

Pembangkit listrik adalah suatu


alat yang dapat membangkitkan
dan memproduksi tegangan listrik d PLTA (Air)
engan cara mengubah suatu energi Air digunakan untuk
menjadi energi listrik. memutar generator
putaran tersebut meng-
Generator diaktifkan dengan ubah energi mekanis
berbagai sumber yang bermanfaat menjadi energi listrik.
dalam suatu pembangkit listrik.

PLT Angin
Hembusan angin digunakan untuk memutar baling-
baling. Kemudian putaran tersebut untuk memutar-
kan generator yang mengubahnya menjadi energi listrik.
PLTS (Surya) PLTU (Uap)
Dengan bantuan solar cell, energi Uap yang terjadi
cahaya matahari dapat diubah dari hasil pemanasan ketelPLTU
langsung menjadi energi listrik digunakan untuk memutar turbin ke
energi listrik.

PLTPB (Panas Bumi) PLTO (Ombak)


Menggunakan sumur dengan kedalaman Energi alternatif yang dibangkitkan melalui
1,5 km atau lebih untuk mencapai cadangan efek tekanan udara akibat fluktuasi pergera-
panas bumi yang sangat panas. kan gelombang.
Sumber Energi Alternatif
Tidak akan habis meski digunakan secara menerus

Matahari
Panas Bumi Angin

Gas Alam Hydropower


Hidrogen Biomassa Biofuel
Massa tumbuhan atau Energi nabati seperti jarak
Kotoran Hewan atau jagung

Gelombang Laut Energi Pasang Surut


Biodiesel Etanol Metanol
Tumbuhan atau Lemak Hasil fermentasi Kayu metanol secara murni
Binatang jagung/gandum atau dicampur

MARI SELAMATKAN
BUMI!
1. Energi Tenaga Ombak dan Energi Pasang Surut

DAMPAK a) Membutuhkan biaya yang besar.


b) Tembok pengolah arus mengganggu keseimbangan hayati
c) Menciptakan habitat bawah laut yang terlindung.
SD Energi d) Mencegah deburan ombak langsung ke pantai.
2. Energi Air
Disertasi kelebihan dan a) Pembuatannya efisien.
kekurangan. b) Dapat bertahan lama.
c) Biaya operasional dan pemeliharaan yang relatif rendah.
d) Sumber energi yang dapat diandalkan (konstan)
e) Meningkatkan perekonomian rakyat
f) Tidak menghasilkan limbah.
3. Energi Panas Bumi
a) Tidak menimbulkan polusi atau emisi gas rumah kaca.
b) Tidak menimbulkan suara bising.
c) Menghasilkan listrik lebih banyak (sekitar 90%)
4. Energi Angin
a) Ramah lingkungan.
b) Dapat diandalkan karena media penggerak turbin (angin)
c) Tidak membutuhkan penambangan atau penggalian
5. Energi Nuklir
a) Menghemat bahan bakar fosil.
DAMPAK b) Membantu mengurangi hujan asam dan gas rumah kaca.
c) Membahayakan dan mengancam keselamatan manusia
SD Energi dalam bentuk radiasi
6. Energi Surya
Disertasi kelebihan dan a) Tidak menghasilkan polusi.
b) Dalam pembuatan sel fotovoltaik digunakan bahan beracun
kekurangan.
c) Jika terlalu besar dapat menyebabkan kerusakan gurun
d) Memerlukan penanganan dan pembuangan khusus.
7. Bahan Bakar Fosil
a) Dampak Terhadap Udara dan Iklim
 Meningkatkan konsentrasi gas rumah kaca
 Meningkatkan radiasi pada atmosfer bumi.
b) Dampak Terhadap Perairan
 Tangki yang bocor ataupun pembuangan sisa produk
sembarangan.
c) Dampak Terhadap Tanah
 Berkurangnya lahan untuk pertanian atau hutan
 selama kurun waktu tertentu karena dijadikan
tambang batu bara
Terima
Kasih!

Anda mungkin juga menyukai