Anda di halaman 1dari 32

Kimia Organik II

Alya Dewi Pritania


Sonia Putri Lestari
Bab 11 Aldehid dan Keton
• Aldehid adalah senyawa organik
Pengertian
yang Aldehid
karbon karbonilnya • Aldehida
selaludan Ketonadalah persenyawaan
berikatan dengan paling sedikit satu dimana gugus karbonil diikat
atom hidrogen. Sedangkan keton oleh satu gugus alkil/aril.Rumus
adalah senyawa organik yang karbon ini sering disebut RCOH
karbonilnya dihubungkan dengan 2
• Keton adalah persenyawaan
karbon lain.
dimana gugus karbonil diikat
• senyawa keton adalah aseton yang oleh dua gugus alkil/aril.Rumus
dapat digunakan untuk pembersih
ini sering disingkat RCOR
kuteks.
A. ALDEHID
• Menurut IUPAC, nama aldehid diturunkan dari Menurut sistem TRIVIAL, nama
nama alkana dengan mengganti akhiran –a menjadi
aldehid diturunkan dari nama asam
–al. Oleh karena
1.TATA NAMAitu, aldehid disebut juga alkanal.
Tata nama pada aldehid sama dengan tata nama karboksilat induk dengan
pada alkohol, rantai terpanjang harus mengandung
mengubah asam oat / asam –at
gugus aldehid. Contoh:
menjadi aldehid.Contoh :
B. KETON
• Menurut sistem IUPAC, Nama
keton diturunkan dari alkana
1. Tata Nama
induknya, huruf akhir –
a diubah menjadi –on. Bila Contoh
perlu digunakan nomor.
Penomoran dilakukan
sehingga gugus karbonil
mendapat nomor kecil.
• Menurut sistem TRIVIAL, Propanon ( IUPAC ) 2 – Pentanon ( IUPAC )

gugus alkil atau aril yang


terikat pada karbonil dinamai, Aseton ( Trivial ) Metil propil keton ( Trivial )

kemudian ditambah
kata keton. Kecuali: aseton.
Pembuatan Aldehid dan Keton
Reaksi Adisi Aldehid dan Keton

• Reaksi Grignard

• Reaksi dengan Air


Reaksi Adisi Aldehid dan Keton

• Reaksi Adisi dengan HCN


Reaksi Adisi-Eliminasi Aldehida dan Keton

• Pembentukan Imina dan Enamina


Adisi amina primer menghasilkan imina; sedangkan adisi amina
sekunder menghasilkan enamina.
Reaksi Adisi-Eliminasi Aldehida dan Keton

• Reaksi dengan Hidrazina

• Reaksi Wittig
Reduksi Aldehid dan Keton
Bab 12 Asam Karboksilat
Senyawa asam karboksilat merupakan salah satu senyawa
turunan alkana yang memiliki gugus fungsi karboksil -COOH.
Pemberian nama IUPAC asam karboksilat dilakukan dengan
mengganti akhiran –a pada nama alkana dengan –oat dan kata
“asam” pada awal nama senyawa.
contoh :
Pembentukan Asam Karboksilat

• Oksidasi alkohol primer

• Pereaksi Grignard
Reaksi Asam Karboksilat

• Reaksi dengan basa

• Esterifikasi
Reaksi Asam Karboksilat

• Reduksi

• Reaksi dengan Tionil Klorida


Reaksi Asam arboksilat

• Dekarboksilasi

• Halogenasi
Reaksi Asam Karboksilat

• Pembentukan Anhidrida Asam


Bab 13 Derivat Asam Karboksilat
Derivat asam karboksilat ialah turunan dari senyawa
asam karboksilat, dan senyawa yang menghasilkan
asam karboksilat bila direaksikan dengan air :
1. Halida Asam
• Pembuatan Klorida Asam a) Tatanama Klorida Asam
Klorida asam diberi nama menurut
nama asam karboksilat induknya,
dengan imbuhan asam-at diubah
menjadi –il klorida.
Reaksi Klordia Asam

• Hidrolisis

• Reaksi dengan Alkohol


Reaksi Klorida Asam

• Reaksi dengan Amonia dan Amina


Reaksi Klorida Asam

• Reaksi dengan Organologam


2. Anhidrida Asam
• Tata Nama Anhidrida b) Pembuatan Anhidrida
Anhidrida simetris diberi nama
dengan menambahkan kata
anhidrida di depan nama asam
karboksilat induknya.
Reaksi Anhidrida Asam

• Reaksi dengan Alkohol dan Fenol


3. Ester Asam Karboksilat
a) Tata Nama Ester b) Pembuatan Ester
Nama suatu ester terdiri dari
dua kata yang pertama nama
gugus alkil yang terikat pada
oksigen ester, yang kedua
berasal dari nama asam
karboksilatnya, dengan
menghilangkan kata asam.
Reaksi Ester

• Protonasi
Bila larutan basa, karbon karbonil suatu ester apat diserang oleh suatu nukleofil
yang baik tanpa protonasi sebelumnya. Jalan adisi-eleminasi ini sama dengan yang
untuk klorida asam dan anhidrida.
4. Amida
• Amida merupakan turunan • Amida bereaksi dengan
dari asam karboksilat yang mikrofili / dihidrolisis dengan
paling tidak reaktif, amida
yang paling penting adalah air, reaksi ini berlangsung
protein. Suatu amida diberi lambat, sehingga diperlukan
nama dari asam karboksilat pemanasan yang lama atau
dengan mengganti akhiran –
oat atau -at dari nama asamnya dengan katalis asam atau basa.
dengan akhiran amida. • Amida dapat direduksi oleh
• IUPAC: metanamida litium aluminium hibrida akan
etanamida menghasilkan amina.
• trivial: formamida asetamida
5. Nitril
• Nitril merupakan senyawa a) Tata nama nitril
organik yang mengandung Dalam sistem IUPAC,
rangkap 3 antara atom karbon banyaknya atom karbon
menentukan induk alkananya,
dan nitrogen. Gugus nama alkana itu diberi akhiran –
fungsional dalam nitril adalah nitril. Pemberian nama dengan
gugus siano. menggantikan imbuhan asam –
at menjadi akhiran –nitril, atau
• Nitril dapat dihidrolisis –onitril.
dengan memanaskannya • IUPAC: etananitril
dengan asam atau basa berair. benzenakarbonitril
• trivial: asetonitril benzinitril
. PenggunaanD. Penggunaan DDD.
D.Penggunaan Derivat Asam Karboksilat
dalam SintesisDerivat Asam Karboksilat
c ). Sintesis nitril untuk memperpanjang rantai
dalam Sintesiserivat
a). hidrida dapat digunakan untuk Asam
karbon alifatik dengan satu rantai lagi, atau
untuk menambahkan suatu gugus karboksil
mensintesis ester yang terintangi atau suatu gugus NH2.

b). Ester berguna dalam sintesis alkohol


dan bahan awal yang berharga dalam
mensintesis molekul rumit.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai