Anda di halaman 1dari 39

HIMPUNAN DAN DIAGRAM VENN

Dosen Pengampu : Dini Fajria Trisna, M.Pd

Oleh :
Siti Yuliana Tri Utami
NIM : 208173164
kompetensi

Materi Latihan

Evaluasi
BACK
BACK
kompetensi
Kompetensi inti : Kompetensi dasar :
KI 1 : menghargai dan menghayati ajaran agama 3.4 menjelaskan dan menyatakan himpunan,
yang dianutnya himpunan bagian, himpunan semesta,
KI 2 : menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
himpunan kosong, komplemen himpunan,
tanggung jawab, peduli (toleran, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam menggunakan masalah kontekstual
berinteraksi secara efektif dengan 3.5 menjelaskan dan melakukan operasi biner
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pada himpunan menggunakan masalah
pergaulan dan keberadaannya. kontekstual
KI 3 : memahami pengetahuan(faktual, 4.4 menyelesaikan masalah kontekstual yang
konseptual, dan prosedural) berdasarkan berkaitan dengan himpunan, himpunan
rasa ingin tahunya tentang ilmu
bagian, himpunan semesta, himpunan
pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata kososng, komplemen himpunan
KI 4 : mencoba, mengolah, dan menyaji dalam 4.5 menyelesaikan masalah kontekstual yamh
ranah konkret (menggunakan, mengurai, berkaitan dengan operasi biner pada
merangkai, memodifikasi, dan membuat) himpunan
dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang)
sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut
next
pandang/teori.
Materi

Macam- Operasi
macam antar
himpunan himpunan

Himpun
an

next
Pengertian Himpunan

Kumpulan benda
atau objek yang
HIMPUNAN didefinisikan dengan
jelas
Contoh :
A = X ∣ X Himpunan bilangan prima kurang dari 10
A = 2,3,5,7

Simbol Cara menyatakan himpunan

BACK next
Simbol dalam himpunan

 Notasi
untukmenyimbolkanhimpunanadalah
hurufbesar, missal A, B, C dan
seterusnya
 Notasianggota/unsur/elemenadalahh
urufkecil
 Lambangmenyatakananggotadarihim
punanadalah∈
 Lambangmenyatakanbukananggotad
arihimpunan∉

BACK next
Cara menyatakan himpunan

• Mendaftar
contoh : A = 𝑎, 𝑖, 𝑢, 𝑒, 𝑜
• Menyebutkanciri-ciri
contoh : A = 𝑋 ∣ 𝑋 ℎ𝑢𝑟𝑢𝑓 𝑣𝑜𝑘𝑎𝑙 𝑝𝑎𝑑𝑎 𝑎𝑙𝑓𝑎𝑏𝑒𝑡
Menggunakan diagram venn
contoh : A ∈ S S
A

BACK next
Macam-Macam Himpunan

himpunan Himpunan
semesta bagian

Himpunan
kosong

BACK next
Himpunan semesta

Himpunan semesta adalah himpunan yang


memuat semua anggota himpunan, atau
disebut dengan topik pembicaraan. Notasi
untuk himpunan semesta adalah S

BACK next
Himpunan bagian

A merupakanhimpunanbagiandari B
Contoh :
jikasetiapanggotahimpunan A B = 1,2,3
merupakananggotahimpunan B. n 𝐵 =3
notasiuntukmenyatakanhimpunanbagianadalah Banyaknyahimpu
⊂ nanbagian B
Rumusmencaribanyaknyahimpunanbagian: adalah23 = 8
Himpunan = A Yaitu :
Banyak anggotahimpunan A = n 𝐴 ; 1; 2; 3;
Banyaknyahimpunanbagian A adalah2𝑛 𝐴 1,2 ; 1,3 ; 2,3 ;
1,2,3

BACK next
Himpunan kosong

Himpunankosongadalahhimpunan yang
tidakmemilikianggota.
Himpunankosongakanselalumenjadihimpunanb
agiandarianggotahimpunanbagian.
Notasihimpunankosongadalah atau Ø

BACK next
Hubungan antar himpunan

irisan gabungan

komplemen selisih

BACK next
Irisan

Irisan duahimpunan A dan B adalahhimpunan


yang anggota-anggotanyamerupakananggota A
dan B
𝐴 ∩ 𝐵 = 𝑋 ∣ 𝑋 ∈ 𝐴 𝑑𝑎𝑛 𝑋 ∈ 𝐵

S A B

CONTOH
A∩B

BACK next
CONTOH IRISAN

Diketahui A = {a, b, c, d, e} dan B = {a, i, e, o, u}.


Tentukan A  B.

Penyelesaian:
Anggota-anggota A dan juga merupakan anggota-
anggota B adalah a dan e. Jadi, A  B = {a, e}.
S A B
b a i
c e o
d u

BACK
Gabungan

Gabungan duahimpunan A dan B


adalahhimpunan yang anggota-
anggotanyamerupakananggotahimpunan A
atauanggotahimpunan B.
𝐴 ∪ 𝐵 = 𝑋 ∣ 𝑋 ∈ 𝐴 𝑎𝑡𝑎𝑢 𝑋 ∈ 𝐵

CONTOH

BACK next
CONTOH GABUNGAN
Diketahui: S = {x | 1  x  10, x  asli}
A = {x | x kelipatan 2}
B = {x | x  bilangan ganjil}
Himpunan A dan B merupakan himpunan bagian dari S. Tentukanlah AB

Penyelesaian:
A = {2, 4, 6, 8, 10} dan B = {1, 3, 5, 7, 9}
A  B = {1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10}
Lihat diagram Venn di bawah. Daerah yang diarsir menunjukkan A  B.

BACK
Komplemen

𝐴𝐶 adalahhimpunan yang anggota-


anggotanyamerupakananggotahimpunansemest
anamunbukananggotahimpunan A.
𝐴𝐶 = 𝑋 ∣ 𝑋 ∈ 𝑆 𝑑𝑎𝑛 𝑋 ∉ 𝐴

CONTOH

Himpunan komplemen A dinotasikan dengan Ā atau A’


atau Ac

BACK next
CONTOH KOMPLEMEN

Diketahui: S = {x | x < 10, x  bilangan cacah} dan A = {1, 3,


5, 7, 9}
Tentukan komplemen dari A (A’).
Penyelesaian:
S = {0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9} ; A = {1, 3, 5, 7, 9}
Semua anggota S yang bukan anggota A membentuk satu
himpunan yaitu {0, 2, 4, 6, 8}
Jadi, komplemen himpunan A adalah A’ ={0, 2, 4, 6, 8}.

BACK
Selisih

𝐴 − 𝐵adalahhimpunan yang anggota-


anggotanyamerupakananggotahimpunan A
namunbukananggotahimpunan B.
𝐴 − 𝐵 = 𝐴 ∩ 𝐵𝐶

CONTOH

BACK next
CONTOH SELISIH
Diketahui:
A = {himpunan bilangan asli kurang dari 10} dan
B = {himpunan bilangan prima kurang dari 15.
Tentukan anggota dari A – B dan B – A dan gambarkan diagram venn-nya.
Penyelesaian:
A = {1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9}, B = {2, 3, 5, 7, 11, 13}
a. A – B = {1, 4, 6, 8, 9}
b. B – A = {11, 13}

BACK
Latihan

2 3 4
1

next
1

Diketahui S = {1, 2, 3, ..., 10} adalah himpunan


semesta. Jika P = {2, 3, 5, 7} dan Q = {1, 3, 5, 7, 9},
tentukan
a. anggota S – P;
b. anggota P – Q;
c. anggota Q – P.

Pembahasan

BACK next
Pembahasan 1

a. S – P = {1, 2, 3, ..., 10} – {2, 3, 5, 7} = {1, 4, 6, 8, 9, 10}


b. P – Q = {2, 3, 5, 7} – {1, 3, 5, 7, 9} = {2}
c. Q – P = {1, 3, 5, 7, 9} – {2, 3, 5, 7} = {1, 9}.

BACK next
2

Diketahui S = {1, 2, 3, ..., 10} adalah himpunan


semesta. Jika A = {1, 2, 3, 4} dan B = {2, 3, 5, 7},
tentukan
a. anggota AC
b. anggota BC
c. anggota (A  B)C.

Pembahasan

BACK next
Pembahasan 2

Diketahui:
S = {1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9 10}
A = {1, 2, 3, 4}
B = {2, 3, 5, 7}
a. a. AC = {5, 6, 7, 8, 9, 10}
b. b. BC = {1, 4, 6, 8, 9, 10}
c. Untuk menentukan anggota (A  B)C, tentukan
terlebih dahulu anggota dari A  B.
A  B = {2, 3}
(A  B)C = {1, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10}

BACK next
3

Diantara sekelompok siswa yang terdiri atas 40 siswa


ternyata 20 orang suka mengarang, 22 siswa suka
melukis, dan 7 siswa suka melakukan keduanya.
a. Gambarlah diagram Venn untuk menggambarkan
keadaan di atas, dengan K = Himpunan siswa yang
suka mengarang, dan L = Himpunan siswa yang suka
melukis.
b. Berapa banyak siswa yang tidak suka melukis dan
tidak suka mengarang?
c. Berapa banyak siswa yang suka melukis saja?
d. Berapa banyak siswa yang suka mengarang saja?

Pembahasan next
BACK
Pembahasan 3

a. Misalkan
K = himpunan siswa yang suka mengarang
L = Himpunan siswa yang suka menulis
n(S) = 40 siswa
n(K) = 20 siswa
n(L) = 22 siswa
n(K ∩ L) = 7 siswa
b. Banyak siswa yang tidak suka melukis dan tidak suka
mengarang adalah
40 – 13 – 7 – 15 = 5
c. Banyak siswa yang suka melukis adalah 20 – 7 = 13 siswa
d. Banyak siswa yang suka mengarang adalah 22 – 7 = 15
siswa.

BACK next
Tentukan banyak siswa
yang:
a. senang makan soto
4 atau bakso
b. senang makan bakso
Jika diketahui: atau gado-gado.
S = Himpunan siswa yang senang makan soto. c. senang makan bakso
B = Himpunan siswa yang senang makan bakso. saja.
G = Himpunan siswa yang senang makan gado-gado. d. senang makan gado-
gado saja.
dengan diagram Venn sebagai berikut. (Angka yang
e. senang makan soto
tertera pada diagram Venn menunjukkan banyaknya tetapi tidak senang
siswa) makan gado-gado.
f. senang makan soto,
tetapi tidak senang
makan bakso.
g. senang makan bakso,
tetapi tidak senang
makan soto

Pembahasan next
BACK
Pembahasan 4

a. 80 orang
b. 76 orang
c. 13 orang
d. 11 orang
e. 20 orang
f. 33 orang
g. 30 orang

next
Evaluasi

next
Soal 1
Dari 28 orang siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler di
sekolah dan masing – masing anak itu ada 15 orang siswa yang
mengikuti pramuka, lalu kemudian 12 orang siswa yang mengikuti
futsal dan yang terakhir 7 orang siswa yang mengikuti keduanya.
Maka berapa banyak siswa yang tidak mengikuti ekstrakurikuler
pramuka maupun ekstrakurikuler futsal ialah ?

A 5 Siswa D 8 Siswa

B 6 Siswa E 9 Siswa

C 7 Siswa

next
Soal 2
Ada 40 orang peserta yang ingin mengikuti sebuah lomba.
Lombanya ialah baca puisi yang di ikuti oleh 23 orang
peserta, lalu lomba baca puisi dan menulis cerpen yang di
ikuti oleh 12 orang peserta.
Maka hitunglah berapa banyak peserta yang mengikuti
lomba menulis cerpen ?

A 17 peserta D 25 peserta

B 11 peserta E 29 peserta

C 27 peserta

next
Soal 3

Di dalam sebuah kelas tercatat ada 21 orang siswa yang


gemar bermain basket, lalu ada juga 19 orang siswa yang
gemar bermain sepak bola, kemudian ada juga 8 orang siswa
yang gemar bermain basket dan sepak bola, serta ada juga 14
orang siswa yang tidak gemar olahraga.
Maka hitunglah berapa banyak siswa di dalam kelas tersebut?

A 45 Siswa D 38 Siswa

B 46 Siswa E 29 Siswa

C 37 Siswa

next
Soal 4
Di perusahaan apple terdapat 69 orang pelamar yang harus
mengikuti tes tertulis dan tes wawancara agar dapat diterima
sebagai karyawan. Dan ternyata ada 32 orang pelamar lulus untuk
tes wawancara, lalu kemudian ada 48 orang pelamar lulus untuk tes
tertulis, dan akhirnya ada juga 6 orang pelamar yang tidak mengikuti
kedua tes tersebut. Maka hitunglah berapa banyak pelamar yang
akan diterima sebagai karyawan ?
A 8 pelamar D 11 pelamar

B 9 pelamar E 12 pelamar

C 10 pelamar

next
Soal 5
Siswa di dalam kelas 9C di SMP Cinta Damai ada 45 orang siswa. Tiap – tiap
siswanya memilih 2 buah jenis pelajaran yang mereka sukai.
Diketahui ada 27 orang siswa yang menyukai pelajaran matematika dan 26
orang siswa yang menyukai pelajaran bahasa inggris.
Sementara siswa yang tidak menyukai kedua pelajaran tersebut ada 5 orang
siswa. Maka tentukanlah banyak siswa yang menyukai pelajaran bahasa
inggris dan matematika?
A 14 & 13 Siswa D 21 & 17 Siswa

B 13 & 14 Siswa E 10 & 13 Siswa

C 17 & 21 Siswa

next

Anda mungkin juga menyukai