Anda di halaman 1dari 17

ANALISIS

STRATEGI
MANAJEMEN
PROSES
HELLO FROM US !

2
Evi Dwi Astutik Bagus Krishnayana

Dian Febrianto Elvrynche K.L.


Mendefinisikan Manajemen Strategik
Manajemen strategik dapat didefinisikan sebagai seni dan sains dalam
formulasi implementasi dan mengevaluasi keputusan lintas fungsional
yang membuat organisasi dapat memperoleh tujuannya. Tujuan
manajemen strategi adalah untuk menemukan dan menciptakan
kesempatan yang baru serta berbeda untuk esok, perencanaan jangka
Panjang, sebaliknya mencoba untuk mengoptimalisasi trend esok 3

berdasarkan trend saat ini.

Tahap Tahap Manajemen Strategik

1. Formulasi Strategi
2. Implementasi Strategi
3. Evaluasi Strategi
Jenis Jenis Strategi
1. Strategi Integrasi:
▹ Integrasi Kedepan
▹ Integrasi kebelakang
▹ Integrasi Horizontal
2. Strategi Intensif:
▹ Penetrasi Pasar
▹ Pengembangan Pasar 4

▹ Pengembangan Produk
3. Strategi Diversifikasi:
▹ Diversifikasi Terkait
▹ Diversifikasi tak terkait
4. Strategi Defensif:
▹ Penciutan
▹ Divestasi
▹ Likuidasi
Review Jurnal

Judul : Searching For Opportunities For Development


And Innovations In The Strategic Management
Process.
Penulis : Letycja Sołoducho-Pelc.
Nama Jurnal : Procedia – Social and Behavioral Sciences 210
(2015) 77-86.
Tahun Penerbitan Jurnal : 2015 5
Tujuan Penelitian
Tujuan
Untuk menganalisis dan mengidentifikasi elemen atau area
strategi yang terkait dengan pencarian bidang operasi baru.
6

Pertanyaan Penelitian
Bagaimana pendekatan yang terkait dengan pencarian peluang
(yang dalam situasi tertentu memerlukan modifikasi strategi)
diadaptasi di bawah implementasi dari pengembangan strategi?
 Merekam elemen-elemen dasar dari strategi, seperti misi, visi dan
Analisis tujuan.

Permasalahan  Menentukan dengan jelas visi pengembangan perusahaan dan


mensubordinasi keputusan strategis dengan nilai-nilai perusahaan.

 Menentukan dan menyiapkan rencana pembangunan untuk perspektif


waktu 5 tahun atau lebih.
7
 Memilih prioritas pembangunan yang ambisius dan mengambil
tindakan ekspansif.

 Menempatkan produk di segmen pasar baru dan memperluas


portofolio produk.

 Memiliki keunggulan kompetitif yang signifikan.

 Kerjasama jangka panjang dengan mitra bisnis.


Hasil dan Pembahasan
Strategi yang terkait dengan pencarian peluang bisnis baru:

• Bentuk strategi yang formal,

8
• Manajemen visioner,

• Perencanaan jangka panjang,

• Prioritas pembangunan yang berani,

• Kerjasama jangka panjang.


9
PLANNED AND
ACTUAL STRATEGIES
(2017)
Klasifikasi Strategi PT. Telkomunikasi Alasan
Integrasi Ke Depan Mempercepat transformasi menuju digital Telco Karena PT. Telkom bekerja sama dengan perusahaan distributor
Company untuk membangun jaringan.
Integrasi keBelakang
Integrasi Horizontal
Penetrasi Pasar Mengembangkan e commerce marketplace karena PT. Telkom melakukan usaha pemasaran melalui joint
venture dengan E-bay.

Melakukan tanggung jawab sosial karena secara tidak langsung tangungjawab social merupakan
salah satu cara untuk menarik minat masyarakat.

Pengembangan Pasar
Pengembangan Memperkuat layanan dengan berbagai platform dan karena PT. Telkom mengembangkan pelayanan dengan
ekosistem digital meperkuat layanan di berbagai platform dan ekosistem digital.
Produk
Meningkatkan pelayanan yang diberikan kepada karena PT.Telkom meningkatkan pelayanan yang diberikan
konsumen kepada konsumen dengan berbagai layanan.

Meningkatkan experience customer PT. karena PT.Telkom meningkatkan experience customer PT.
Telekomunikasi Indonesia Telekomunikasi Indonesia dengan menyediakan berbagai
layanan.

Mempercepat Pertumbuhan Ekonomi Digital karena Pt. Telkom berusaha mengembangakan produk mereka
Indonesia dengan membangun infrastruktur dan yang sudah ada dalam rangka memenuhi tujan mereka yaitu
platform digital secara agresif, serta menjadikan Indonesia digitalisasi.
mengembangkan ekosistem digital 11
Diversifikasi Terkait Mengembangkan e commerce marketplace karena PT.Telkom melakkuakn pengembangan
produk baru dengan melakukan kerjasama

Memperkuat jaringan infrasturktur yang terintegrasi karena PT.Telkom berusahaa untuk mendukung
produk yang sudah ada dengan membangun produk
yang baru.

Di tengah perubahan lingkungan industri yang sangat karena PT. Telkom melakukan inovasi produk dan
menantang, TelkomGroup yakin bahwa kapitalisasi pasar layanan yang kuat di pasar domestik maupun
akan tumbuh secara signifikan. Ini dilakukan dengan cara internasional.
memberikan nilai lebih kepada pelanggan melalui inovasi
produk dan layanan, mendorong sinergi serta membangun
ekosistem digital yang kuat baik di pasar domestik maupun
internasional

Meningkatkan segmen Wholesale dan International karena segmen Wholesale dan International Business
Business menyediakan layanan baru.

DIversifikasi Tidak Terkait


Pengurangan
Pelepasan
Likuidasi 12
PLANNED AND
ACTUAL STRATEGIES
(2018)
Strategi Strategi PT. Telkomunikasi Alasan
Integrasi Ke Depan Melakukan Leverage aset, dititikberatkan pada peningkatan efisiensi Karena PT.Telkom ingin meningkatkan kendali pasar maka mereka
biaya dan peningkatan kontribusi pendapatan tambahan bagi Perseroan. membangun anak perusahaan yang digunakan sebagai distributor ke
Aset-aset tersebut antara lain dimanfaatkan untuk “Carrier-Neutral Data daerah-daerah dan dapat mengurangi biaya bagi entitas anak yang
Center” sebelumnya menyewa dari pihak ketiga.
Integrasi ke Belakang
Integrasi Horizontal
Penetrasi Pasar Telkomsel memiliki strategi untuk mencegah kondisi industri yang Karena PT.Telkom melakukan promosi penjualan dengan memberikan
semakin tidak sehat dengan mendorong harga paket layanan mobile data menawarkan program-program paket voice dan paket SMS
menuju ke tingkat yang wajar dan terjangkau. Selain itu, menahan
penurunan bisnis legacy yang disebabkan penggunaan layanan OTT.

Meningkatkan tanggung jawab sosial dan lingkungan serta program Perusahaan PT.Telkom telah meningkatkan market share dari produk yang
kemitraan dan bina lingkungan. ada saat ini pada pasar melalui usaha-usaha pemasaran dengan melakukan
promosi yang lebih gencar yaitu dengan mmeningkatkan tanggungjawab
social perusahaan kepada masyarakat dengan melakukan proram
kemitraan dan bina lingkungan.

Telkom menjalankan strategi pemasaran dan promosi yang komprehensif PT. Telkom memberikan promo, menawarkan poduk dengan nilai
untuk meningkatkan brand dan omzet penjualan. Telkom juga menarik, melakukan promosi di setiap tahun di hari-hari raya besar,
menggunakan strategi promosi above dan below the line (ATL dan BTL) pemberian harga yang berbeda-beda sesuai dengan kondisi wilayah di
untuk memasarkan produk dan layanan. Indonesia,dll. Merupakan strategi bauran pemasaran promosi dan harga
yang baik dengan melihat kodisi dan situai pasar, yaitu menawarkan
secara gencar berbagai item promosi penjualan.

Pada segmen wholesale dan internasioanl business, untuk meningkatkan 1. karena PT.Telkom melakukan strategi pemasaran yang menyasar
carrier service dilakukan strategi pemasaran yang menyasar dan
mengambil ceruk pasar transit global dengan mengalirkan trafik antar pasar transit global.
negara.
14
Pengembangan Pasar Meningkatkan akses broadband dan menstimulasi layanan PT.Telkom melakukan pengembangan pasar secara merata karena
ICT hingga ke pelosok Indonesia. terbukti dengan dibangun jaringan beckbone serta optic ke 13 IKK.

Pengembangan Produk Memberikan pengalaman terbaik bagi pelanggan - Karena PT.Telkom berusaha pemperkuat jaringan infrastruktur
(Delivering Best Customer Experience). digital seluler yang berkecepatan tinggi, untuk memastikan
pelayaan digital dapat dirasakan olehpelanggan.

Pada segmen cunsomer, dengan strategi pemasaran berupa - Karena PT. Telkom melakukan pengebangan jagirangan yang
more for less program. lebih modernisasi yang dilakukan oleh entitas anak perusahaan.

Diversifikasi Terkait Membangun budaya digital. Karena PT.Telkom membangun suatu model dan cara kerja baru yang
diterapkan dalam bentuk organisasi yang bekerja bersama-sama
membangun produk layanan secara agile dengan melibatkan pengguna
dalam setiap keputusan pengembangan produk layanan. Program Digital
Amoeba dan Program Indigo untuk mewadahi aktivitas inovasi produk
digital sekaligus pengembangan talent.

Strategi pertumbuhan yang kompetitif melalui inovasi pada Karena PT.Telkom melakukan inovasi baru untuk meningkatkan
business model, value chain, dan teknologi digital kualitas pelayanan digital yg lebih kompetitif

Telkomsel memiliki strategi untuk mencegah kondisi - Karena PT.Telkom membuat produk baru dengan menawarkan
industri yang semakin tidak sehat dengan mendorong harga
paket layanan mobile data menuju ke tingkat yang wajar program-program paket voice dan paket SMS, dan PT.Telkom
dan terjangkau. Selain itu, menahan penurunan bisnis meluncurkan MAXstream sebagai platform.
legacy yang disebabkan penggunaan layanan OTT. 15
▹ Hasil penelitian menyatakan proses
menejemen strategis yang berkaitan
Kesimpulan dengan isu-isu tertentu mempengaruhi
usaha pencarian peluang bisnis baru.
▹ Dengan melihat data strategi perusahaan
PT.Telekom dalam 2 periode yaitu 2017
dan 2018,d apat disimpulkan bahwa
strategi yang direncanakan oleh 16

perusahaan tidak selalu mengandung


semua jenis klasifikasi strategi yang
tersedia, hal ini dikarenakan setiap
perusahaan memiliki tujuan yang
berbeda-beda. Selain itu, strategi yang
direncanakan setiap tahunnya bisa sama,
karena strategi yang direncanakan tidak
THANKS ❤

17

Anda mungkin juga menyukai