Anda di halaman 1dari 35

Proses dan Fungsi Mental

BERPIKIR, KECERDASAN, DAN


BAHASA
(Sumber: King, L A. 2010. Psikologi Umum Jilid 1. Jakarta: Penerbit Salemba
Humanika)

Ni Made Yanthi Ary Agustini, S.Psi., M.Psi., Psikolog

Denpasar, 16 Maret 2020


PENGANTAR
Revolusi Kognitif dalam Psikologi
• Psi kognitif: cara ketika informasi di proses dan
digunakan dalam proses mengingat, berpikir, dan
mengetahui
• Bidang yg relatif baru
• Menggunakan komputer sbg analogi
• AI (Artificial Intelligence) : penciptaan mesin yg
mampu melakukan aktivitas yg memerlukan
kecerdasaan jika dilakukan oleh manusia
BERPIKIR
Apa itu berpikir?

Proses penggunaan informasi


secara mental dengan cara:
1. membentuk konsep
2. memecahkan masalah
3. Mengambil keputusan
4. Memperlihatkannya dg cara
kritis /kreatif
Konsep
• Aspek mendasar dari berpikir
• Diartikan sebagai kategori mental yang digunakan
untuk mengelompokkan objek, kejadian, dan
karakteristik tertentu.
• Model prototipe: model yg menekankan bahwa
ketika seseorang mengevaluasi apakah suatu item
mencerminkan suatu konsep, membandingkan item
tsb dg item2 lain
4 alasan pentingnya konsep
1. Membantu dalam melakukan generalisasi
2. Membantu banyak pengalaman dan objek
3. Membantu memori dg cara membuat lebih
efisien
4. Memberikan petunjuk cara bereaksithd
objek/pengalaman
Pemecahan Masalah
• Diartikan sbg: “Proses mental dalam
menemukan cara yang tepat untuk mencapai
tujuan ketika tujuan tersebut belum siap
tersedia.
Langkah pemecahan masalah
Temukan dan
berikan
kerangka
permasalahan

Pikirkan dan
definisikan Kembangkan
kembali masalah strategi
dan solusi pemecahan
masalah yg baik

Mengevaluasi
solusi
Strategi pemecahan masalah
1. Sub tujuan: tujuan menegah/ masalah menengah
yg digunakan utk menempatkan individu tsb dlm
posisi lbh baik dlm mencapai tujuan akhir
2. Algoritme: sebuah strategi (meliputi metode,
instruksi, dan pengujian) dari solusi2 yg ditawarkan
3. Heuristik: strategi/petunjuk singkat yg
menunjukkan solusi atas permasalahan tetapi tdk
memberikan jaminan atas sebuah jaminan
Hambatan bagi pemecahan masalah
• Fiksasi penggunaan strategi lama dan gagal
untuk melihat masalah dr perspektif baru
• Keterpakuan fungsional gagal memecahkan
masalah krn terpaku pd aktivitas suatu hal yg
umum
Penalaran
INDUKTIF
Khusus-umum
PENALARAN:
Aktivitas mental yg
mengubah
informasi untuk
mencapai
kesimpulan DEDUKTIF
Umum-khusus
Pengambilan keputusan
• Diartikan: proses mental yg melibatkan
beberapa evaluasi terhadap alternatif dan
memilih diantara alternatif yg ada
Bias&Heuristik
Heuristik
Bias konfirmasi:
ketersediaan:
kecenderungan
prediksi
mencari&menggu
Bias refleksi: mengenai
nakan informasi
kecenderungan kemungkinan
yg mendukung
membuat laporan terjadinya hal
ide2 kita dan
palsu, setelah berdasarkan
mengabaikan
fakta kemudahan utk
informasi yg tdk
mengingat/mem
mendukung ide2
bayangkan
kita
kejadian yg sama
Bias&Heuristik

Heuristik keterwakilan:
Pengabaian nilai dasar: kecenderungan membuat
kecenderungan untuk penilaian mengenai
mengabaikan informasi keanggotaan kelompok
mengenai prinsip-prinsip berdasarkan tampilan fisik
umum demi informasi yg atau stereotipe kelompok
sangat spesifik tetapi jelas ttt drpd informasi nilai
dasar yg ada
Berpikir kritis dan Kreatif
• Berpikir kritis: berpikir secara mendalam dan
produktif serta mengevaluasi bukti2 yg ada.
• Kesadaran penuh: keadaan waspada
(memberikan perhatian secara penuh) dan
siap utk aktivitas harian
• Keterbukaan pikiran: kondisi menerima cara
lain dlm melihat sesuatu
• Kreativitas: kemampuan berpikir mengenai
sesuatu dg cara baru dan tidak biasa. Dan
memanfaatkan solusi yg tidak biasa utk
mengatasi masalah
• Berpikir konvergen: solusi tunggal
• Berpikir divergen: solusi beragam
Karakteristik individu kreatif
1. Fleksibilitas dan playful thingking
2. Motivasi internal
3. Kesediaan utk menghadapi risiko
4. Evaluasi yg objektif thd pekerjaan
KECERDASAN
Apa itu kecerdasan?
Kemampuan
multiguna untuk
melakukan tugas-
tugas kognitif,
memecahkan
masalah, dan belajar
dr pengalaman dg
baik
• Ide pertama: C. Spearman
• Menyebutkan istilah kecerdasan dg G
• Kecerdasan umum mendasari berbagai
performa
• Mengukur kecerdasan dg suatu nilai (biasa
disebut IQ)
Tes IQ
• Alfred Binet mengembangkan alat tes (Tes
Binet) dg membandingkan kemampuan
mental dg kemampuan mental umum pd klp
usia ttt
IQ= (MA/CA)x100
• Tes lain: WAIS,WISC
Bias budaya dalam pengetesan
• Tes bebas culture: Raven test
(((Tolong dibaca)))
Pengaruh genetika dan lingkungan thd
kecerdasan
Ketidakmampuan intelektual
• Diartikan sebagai kondisi keterbatasan mental
yg memengaruhi aktivitas sehari2
• Terdapat 3 area:
1. Kemampuan konseptual
2. Kemampuan sosial
3. Kemampuan praktis
Teori kecerdasan majemuk
1. Teori Sternberg
Teori triarki kecerdasan yg dibagi menjadi
- Kecerdasan analitis
- Kecerdasan kreatif
- Kecerdasan praktis
Teori kecerdasan majemuk
2. Teori kecerdasan Gardner
Gardner menjelaskan 9 jenis kecerdasan
- Verbal - Interpersonal
- Matematis - Intrapersonal
- Spasial - Naturalis
- Kinestetik-tubuh- Ekstentialis
- Musikal
BAHASA
Apa itu bahasa???
Bahasa:
Bentuk komunikasi
(baik terucap,
tertulis, maupun
isyarat) berdasarkan
pada sistem simbol.
Struktur dasar bahasa
1. Fonologi
2. Morfologi
3. Sintaks
4. Semantik
5. Pragmatis
Peran bahasa Peran kognisi
dalam kognisi dalam bahasa

Penjelasan: Penjelasan:
• Bahasa akan menentukan cara Kecakapan kognitif yg dimiliki
individu dalam berpikir. individu nantinya akan
• Bahasa menentukan persepsi memengaruhi kemampuan dalam
individu. berbahasa
Pengaruh biologis dan Lingkungan thd bahasa

• Pengaruh biologis: bagaimana pengaruh otak


(area2 dalam otak), sistem saraf, dan
perangkat vokal akan memengaruhi
kemampuan individu dlm berbahasa.
• Pentingnya peran lingkungan dalam
melakukan stimulasi terhadap individu
sehingga nantinya individu ybs dpt berbahasa
Perkembangan bahasa sepanjang rentang kehidupan

• ((silahkan baca buku laura king)


Self Assesment
1. Jelaskan secara singkat bagaimana revolusi kognitif terjadi
pada ilmu psikologi!
2. Berikan 1 contoh pada kehidupan sehari-hari yang berkaitan
dengan proses pemecahan masalah menggunakan langkah-
langkah pemecahan masalah yang ada!
3. Jelaskan secara singkat terkait bias budaya dalam pengetesan!
4. Jelaskan mengenai perkembangan bahasa sepanjang rentang
kehidupan sertai pula sebuah contoh
5. Bagaimana kaitan antara berpikir dan pemecahan masalah
dengan kesehatan dan kesejahteraan (jelaskan secara singkat)!
Petunjuk pengerjaan SA
• Self assesment (SA) dikerjakan secara individu.
• Dikerjakan dan dikumpul dalam bentuk Word.
• Dikumpulkan secara individu ke yanthiary@unud.ac.id
• Tugas maks dikumpulkan Senin, 16 Maret 2020 jam 23.59
WITA
• Bagi mahasiswa yang mengumpulkan tugas sebelum pukul
18.00 WITA akan mendapat nilai tambahan
• Tidak ada toleransi untuk yang melakukan COPY PASTE tugas
• Tugas yang dikumpulkan akan digunakan sebagai absensi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai