Anda di halaman 1dari 14

Kelompok 4

• Aditya
• Andina Oktavianty
• Bambang Yuliantoro
• Muhammad Arlan
• Nur aini
Depresi
Pengertian Depresi
Depresi adalah gangguan mood
(kondisi emosional)
berkepanjangan yang mewarnai
seluruh proses mental (berpikir,
berperasaan, dan berperilaku)
seseorang dan kesulitan untuk
berkomunikasi dengan orang lain
seolah ada penghalang yang
tampak atau timbul tanpa alasan
yang jelas. Depresi juga dapat
diartikan sebagai suatu reaksi
yang berlebihan terhadap suatu
kejadian yang menjadi pemicunya.
Tanda Gejala Depresi

 Sebelum mengenali gejala depresi,


ada baiknya kita mengenal arti dari
gejala. Gejala adalah sekumpulan
peristiwa, perilaku atau perasaan
yang sering (namun tidak selalu)
muncul pada waktu yang bersamaan.
Gejala depresi adalah kumpulan dari
perilaku dan perasaan yang secara
spesifik dapat dikelompokkan sebagai
depresi.
Tanda Gejala Depresi
(Lanjutan…)

Gejala Fisik
Gejala Psikis
Gejala Sosial
CIRI-CIRI KEPRIBADIAN PENDERITA DEPRESI

 Ada beberapa ciri kepribadian orang-orang


tertentu yang mudah terkena depresi bila
dihadapkan pada situasi yang sulit, yaitu:
 Individu yang sangat perasa dan tidak
percaya diri.
 Merasa diawasi.
 Cenderung menjadi korban keraguan berat.
 Cenderung mendramatisir.
 Jika dihadapkan situasi yang sulit dimana
perasaan mereka tak dipertimbangkan,
mereka akan sedih, tidak puas, dan depresi.
 Kepribadian histeris.
CIRI-CIRI PENDERITA DEPRESI ADALAH SEBAGAI
BERIKUT:

 Mood dalam keadaan tertekan, berbeban berat, merasa sedih


yang berkepanjangan, dan adanya perasaan kosong atau hampa.
 Minat untuk melakukan aktivitas menjadi kurang dan tidak ada
semangat dalam melakukan apapun. Padahal biasanya minat
beraktivitas sangat tinggi dan bersemangat.
 Berat badan bertambah atau menurun sebanyak 5% dari berat
badan semula (normal).
 Pola tidur berubah. Bisa juga menderita kesulitan tidur atau
insomnia, bahkan sebaliknya yaitu merasa kebanyakan tidur.
 Kondisi tubuh jadi cepat merasa lelah dan merasa tidak
berenergi.
 Adanya perasaan menjadi orang yang tak berguna dan tak
berharga. Cenderung untuk meremehkan diri sendiri dan putus
asa.
 Sulit berkonsentrasi dan menjadi lamban dalam berpikir.
 Muncul keinginan untuk bunuh diri.
Penyebab-Penyebab Depresi

• Kekecewaan
• Kurangnya rasa harga diri
• Perbandingan yang tidak adil
• Dua perasaan yang bertentangan
• Penyakit
• Aktifitas mental yang berlebihan
• Penolakan
TERIMAKASIH

Silahkan Bertanya…!!!!
Progressing…..
GEJALA FISIK

Kelakuan yang aneh pada


waktu tidur
Kelesuan – apatis – omong
kosong
Hilangnya nafsu makan
Kehilangan nafsu seks
Penyakit-penyakit fisik yang
ringan
GEJALA PSIKIS

Kehilangan rasa percaya diri


Sensitif
Merasa diri tidak berguna
Perasaan bersalah
Perasaan terbebani
GEJALA SOSIAL
 Masalah depresi yang berawal dari diri
sendiri pada akhirnya mempengaruhi
lingkungan dan pekerjaan atau
aktivitas rutin lainnya. Lingkungan
tentu akan bereaksi terhadap perilaku
orang yang depresi tersebut yang
pada umumnya negatif. Problem sosial
yang terjadi biasanya berkisar pada
masalah interaksi dengan rekan kerja,
atasan, atau bawahan.

Anda mungkin juga menyukai