Anda di halaman 1dari 8

TEORI SIGMUND FREUD :

PSIKO-ANALISIS
Oleh Kelompok 5 :

Edy Andrianto Habib


Jessica Margaretha Br Meliala
Luluwyna Febaruwita
Rahma Amelia Malik Siregar
Vivi Ayuazhar Saragih
PSIKOANALISA MENURUT
FREUD
FREUD ADALAH SEORANG JERMAN
⬩ MENINGGAL DI LONDON PADA 23
KETURUNAN YAHUDI, LAHIR PADA
SEPTEMBER 1939
TANGGAL 6 MEI 1856 DI FREIBERG.

IA menggambarkan jiwa sebagai sebuah


gunung es.  mengAtakan bahwa perilaku
ditentukan oleh alam bawah sadar yang
berisi insting atau naluri alamiah dan
dorongan biologis manusia.

2
BAGI SIGMUND FREUD KEHIDUPAN
MENTAL DIBAGI MENJADI 3

1. ALAM TIDAK SADAR

2. ALAM BAWAH SADAR

3. KESADARAN
ALAM TIDAK SADAR menjadi tempat segala dorongan, desakan,
maupun insting yang tak disadari tetapi ternyata
mendorong perkataan, perasaan dan tindakan
kita.

ALAM BAWAH memuat semua elemen yang tidak disadari,


SADAR tetapi bisa muncul dalam kesadaran dengan
cepat.

KESADARAN Segala sesuatu yang kita sadari

4
STRUKTUR KEPRIBADIAN
Memiliki prinsip untuk memperoleh
1. Id ( DAS kesenangan, sehingga id biasa disebut prinsip
ES) kesenangan.

2. EGO Merupakan sebuah jembatan atau penengah


(DAS ICH) antara id dan superego.Ego menjadi sumber
seseorang berkomunikasi dengan dunia luar.

3. SUPEREGO Mewakili aspek-aspek moral dan ideal dari


(DAS UEBER kepribadian serta dikendalikan oleh prinsip-
ICH) prinsip Moralitas dan idealis.

5
TAHAP PERKEMBANGAN
⬩ 1. Fase Oral, pada fase ini kepuasan seksual terutama terdapat disekitar
mulut.
⬩ 2. Fase Anal, pada usia kira kira 2 tahun, daerah kepuasan seksual anak
berpindah ke anus dan anak mendapat kepuasan dengan menikmati duduk
dipispot sampai lama.
⬩ 3. Fase Phalic terdapat pada anak usia 6-7 tahun, dimana anak memiliki
kenikmatan seksnya pada alat kelamin, namun berbeda dengan orang
dewasa yang tujuan pengembangan keturunan.
⬩ 4. Fase Latent, di mulai pada usia 7-8 tahun sampai ia menginjak awal
masa remaja, seolah-olah tidak ada aktiivitas seksual. Oleh karena itu, masa
ini disebut masa latent (tersembunyi).
⬩ 5. Fase Genital dimulai pada saat masa remaja, segala kepuasan seks
terutama berpusat pada alat-alat kelamin.
6
kesimpula
n
Psikoanalisis menggambarkan perkembagan sebagai
sesuatu yang biasa tidak di sadari (di luar kesadaran) dan di
warnai oleh emisi.Pendiri teori ini adalah sigmun freud. Freud
membagi tiga elemen dasar dalam pembentukan mental yaitu
alam bawah ,sadar,tidak sadar,dan kesadaran.Freud juga
menggambarkannya sebagai id,ego,dan superego.
⬩ Id bekerja menggunakan prinsip kesenangan, mencari
pemuasaan seger, impuls biologis, ego mematuhi prinsip realita,
menunda pemuasaan sampai bisa dicapai dengan cara yang
dapat diterima oleh masyarakat , dan superego memiliki
standart moral pada individu.
7
Thanks!
Any questions?

Anda mungkin juga menyukai