Anda di halaman 1dari 14

KELOMPOK 6

ALVIN DAMAYANTI 191510801010


SINGGIH PUJO RAHASTO 191510801012
RISKA AYU PRAMESTI 191510801022
DINDA PERMATASARI 191510801033
M. YORDAN YULIANO AL AMIN 191510801036
M. ANDRI PRATAMA 191510801039
RAGAM BAHASA

Bahasa : simbol / lambang yang


dihasilkan oleh alat ujaran/ indera
manusia untuk melakukan fungsi bahasa.

Hasil bunyi
Hasil gerak “Manusia”
RAGAM BAHASA
• Bahasa sastra
• Bahasa berita
• Bahasa resmi
• Bahasa santai
• Bahasa ragam ilmiah
RAGAM BAHASA ILMIAH

• Digunakan untuk kegiatan bersifat ilmiah


• Karya tulis ilmiah – kaidah bahasa baku
• Singkat, padat, jelas, dan logis
PENGGUNAAN BAHASA RAGAM ILMIAH
• Laporan bentuk naska : artikel, makalah,
hasil penelitian, surat resmi.
• Skripsi, tesis, disertasi
• Laporan pekerjaan : surat, naskah
• Laporan pertanggung jawaban :
kegiatan, keuangan
CIRI – CIRI RAGAM BAHASA ILMIAH
1. cendekia : ungkap hasil berpikir logis secara tepat

Contoh :
Kemajuan informasi pada era globalisasi ini dikhawatirkan akan
terjadi pergeseran nilai – nilai moral bangsa indonesia, terutama
pengaruh budaya barat yang masuk ke negara Indonesia yang
dimungkinkan tidak sesuai dengan nilai – nilai budaya dan moral
bangsa Indonesia.

(bandingkan)
Pergeseran nilai – nilai budaya bangsa terjadi karena masuknya
budaya barat ke Indonesia.
2. Lugas dan Logis : bermakna harafiah, sesuai logika – akal sehat

Contoh :
Kalau pada jaman sunan kalijaga dalam kesenian wayang
termasuk ceritanya digunakan sebagai media penyebaran agama.
Maka di masa sekarang lebih tepat apalagi penanaman budi
pekerti dalam cerita wayang melalui pengajaran apresiasi.

(bandingkan)
Pada zaman sunan kalijaga kesenian wayang, termasuk ceritanya,
digunakan sebagai media penyebar agama. Sekarang, kesenian
wayang digunakan sebagai media penanaman budi pekerti melalui
apresiasi.
3. Jelas : struktur kalimat dan makna yang jelas

Contoh :
Untuk mengetahui apakah baik dan buruknya pribadi
seseorang dari tingkah dan lakuhnya dalam sehari –
hari.

(bandingkan)
baik buruknya pribadi seseorang dapat dilihat dari
tingkah lakunya sehari – hari.
SEKIAN DAN
TERIMAKASI
H

Anda mungkin juga menyukai