Anda di halaman 1dari 6

Penyuluhan cara mencuci tangan

6 langkah
Nama : Ega Permata Sari
NIM : PO.62.20.1.17.211

PROGRAM D-III KEPERAWATAN


POLTEKKES KEMENKES PALANGKA RAYA
Pengertian
Menurut WHO (2009) cuci tangan
adalah suatu prosedur/ tindakan
membersihkan tangan dengan
menggunakan sabun dan air yang
mengalir atau Hand rub dengan
antiseptik (berbasis alkohol).
Mencuci tangan adalah mencuci
kedua telapak tangan dengan sabun
dan air mengalir sebelum dan
sesudah melakukan pekerjaan.
Kenapa kita harus mencuci tangan
• Mencuci tangan mencegah kita
tertular dari penyakit menular
seperti batuk pilek, diare, gatal –
gatal dan tipes.
• Di telapak tangan terdapat 39.000
sampai 460.000 kuman, kuman ini
bisa berkembang sampai 2 x lipat
dalam hitungan menit, kuman
tersebut dapat hidup sampai 3 jam
di tangan bila tidak di bersihkan
Kapan cuci tangan dengan sabun harus dilakukan
6 Langkah Mencuci Tangan Dengan Sabun
THANK’ YOU

Anda mungkin juga menyukai