Anda di halaman 1dari 8

RIBA DAN PERMASALAHANNYA

DI SUSUN OLEH :

A10190223 ANDRI RAMADHAN

A10190217 ALDY AKBAR FAUZI

A10190210 DIVA DWI ELDIKA

KELAS: MANAJEMEN-B
RIBA DAN JENIS-JENIS RIBA
• MENURUT ENSIKLOPEDI ISLAM INDONESIA,“AR-RIBA ATAU AR-RIMA MAKNA ASALNYA
IALAH TAMBAH, TUMBUH DAN SUBUR. ADAPUN PENGERTIAN TAMBAH DALAM KONTEKS
RIBA IALAH TAMBAHAN UANG ATAS MODAL YANG DIPEROLEH DENGAN CARA YANG TIDAK
DIBENARKAN SYARAT, APAKAH TAMBAHAN ITU BERJUMLAH SEDIKIT MAUPUN BERJUMLAH
BANYAK.

• JENIS-JENIS RIBA YAITU :


1. RIBA UTANG

 RIBA DAYN /QARD (RIBA DALAM PINJAMAN): TINGKAT KELEBIHAN TERTENTU YANG DISYARATKAN
KEPADA YANG BERUTANG

RIBA JAHILLIYAH: ADALAH UTANG YANG DIBAYAR LEBIH DARI POKOK KARENA SIPEMINJAM TIDAK
MAMPU MEMBAYAR UTANGNYA PADA WAKTU YANG DITETAPKAN
2. RIBA BAI’

RIBA FADL
RIBA KARENA PERTUKARAN BARANG YANG SEJENIS, TAPI JUMLAHNYA TIDAK SEIMBANG, DAN BARANG YANG
DIPERTUKARKAN ADALAH TERMASUK BARANG RIBAWI

RIBA NASIAH
PENANGGUHAN PENYERAHAN ATAU PENERIMAAN BARANG. ATAU RIBA KARENA PERTUKARAN YANG SEJENIS DAN
JUMLAHNYA DILEBIHKAN KARENA MELIBATKAN JANGKA WAKTU
KONSEP RIBA BAGI MUSLIM DAN NON MUSLIM

 PERSPEKTIF MUSLIM
UMMAT ISLAM DILARANG MENGAMBIL RIBA APA
PUN JENISNYA. LARANGAN SUPAYA UMMAT ISLAM
TIDAK MELIBATKAN DIRI DENGAN RIBA BERSUMBER
DARI BERBAGAI SURAT DALAM AL QUR'AN DAN
HADITS RASULULLAH.

 LARANGAN RIBA DALAM AL QUR’AN :

1. MENOLAK ANGGAPAN BAHWA PINJAMAN RIBA YANG


PADA ZHAHIRNYA SEOLAH-OLAH MENOLONG MEREKA
YANG MEMERLUKAN SEBAGAI SUATU PERBUATAN
MENDEKATI ATAU TAQARRUB KEPADA ALLAH.

2. RIBA DIGAMBARKAN SEBAGAI SUATU YANG BURUK.


ALLAH MENGANCAM MEMBERI BALASAN YANG KERAS
KEPADA ORANG YAHUDI YANG MEMAKAN RIBA, KAMI
TELAH MENYEDIAKAN UNTUK ORANG-ORANG YANG
KAFIR DI ANTARA MEREKA ITU SIKSA YANG PEDIH." (Q.S.
AN NISA: 160-161)
3.RIBA DIHARAMKAN DENGAN DIKAITKAN KEPADA SUATU
TAMBAHAN YANG BERLIPAT GANDA. ALLAH BERFIRMAN :
"HAI ORANG-ORANG YANG BERIMAN, JANGANLAH KAMU
MEMAKAN RIBA DENGAN BERLIPAT-GANDA DAN
BERTAQWALAH KAMU KEPADA ALLAH SUPAYA KAMU
MENDAPAT KEBERUNTUNGAN." (Q.S. ALI IMRAN: 130

4. TAHAP TERAKHIR, ALLAH DENGAN JELAS DAN TEGAS


MENGHARAM-KAN APA PUN JENIS TAMBAHAN YANG DIAMBIL
DARI PINJAMAN. "HAI ORANG-ORANG YANG BERIMAN,
BERTAQWALAH KEPADA ALLAH DAN TINGGALKAN SISA-SISA
(DARI BERBAGAI JENIS) RIBA JIKA KAMU ORANG-ORANG
YANG BERIMAN. MAKA JIKA KAMU TIDAK MENGERJAKAN
(MENINGGALKAN SISA RIBA) MAKA KETAHUILAH, BAHWA
ALLAH DAN RASUL-NYA AKAN MEMERANGIMU. DAN JIKA
KAMU BERTAUBAT (DARI PENGAMBILAN RIBA), MAKA
BAGIMU POKOK HARTAMU; KAMU TIDAK MENGANIAYA DAN
TIDAK PULA DIANIAYA." (Q.S. AL BAQARAH: 278-279)
• PERSPEKTIF NON MUSLIM
1.KONSEP BUNGA DI KALANGAN YAHUDI : ORANG-
ORANG YAHUDI DILARANG MEMPRAKTEKKAN
PENGAMBILAN BUNGA. PELARANGAN INI BANYAK
TERDAPAT DALAM KITAB SUCI MEREKA, BAIK DALAM
OLD TESTAMENT (PERJANJIAN LAMA) MAUPUN UNDANG-
UNDANG TALMUD. KITAB EXODUS (KELUARAN ) PASAL
22 AYAT 25 MENYATAKAN: "JIKA ENGKAU MEMINJAMKAN
UANG KAPADA SALAH SEORANG UMMATKU, ORANG
YANG MISKIN DI ANTARAMU, MAKA JANGANLAH
ENGKAU BERLAKU SEBAGAI PENAGIH HUTANG
TERHADAP DIA, JANGANLAH ENGKAU BEBANKAN
BUNGA TERHADAPNYA.“

2.KONSEP BUNGA DI KALANGAN YUNANI DAN ROMAWI


PADA MASA YUNANI, SEKITAR ABAD VI SEBELUM
MASEHI HINGGA I MASEHI, TELAH TERDAPAT BEBERAPA
JENIS BUNGA. BESARNYA BUNGA TERSEBUT BERVARIASI
TERGANTUNG KEGUNAANNYA SECARA UMUM
• 3.KONSEP BUNGA DI KALANGAN
KRISTEN KITAB PERJANJIAN BARU
TIDAK MENYEBUTKAN
PERMASALAHAN INI SECARA JELAS.
NAMUN, SEBAGIAN KALANGAN
KRISTIANI MENGANGGAP BAHWA
AYAT YANG TERDAPAT DALAM LUKAS
6:34-5 SEBAGAI AYAT YANG
MENGECAM PRAKTEK PENGAMBILAN
BUNGA
PERBEDAAN INVESTASI DENGAN MEMBUNGAKAN UANG

• A. INVESTASI ADALAH KEGIATAN USAHA


YANG MENGANDUNG RISIKO, KARENA
BERHADAPAN DENGAN UNSUR KETIDAK
PASTIAN. DENGAN DEMIKIAN, PERLEHAN
KEMBALIANNYA (RETURN) TIDAK PASTI
DAN TIDAK TETAP.

• B. MEMBUNGAKAN UANG ADALAH


KEGIATAN USAHA YANG KURANG
MENGANTUNG RISIK, KARENA
PEROLEHAN KEMBALINYA BERUPA
BUNGA YANG RELATIF PASTI DAN TETAP.

Anda mungkin juga menyukai