Anda di halaman 1dari 34

KOMUNIKASI INFORMASI EDUKASI DAN PERUBAHAN

PERILAKU DALAM PENCEGAHAN STUNTING

SULTAN ANDI BAKRI. SKM.,M.Sc

KEPALA SEKSI PROMOSI KESEHATAN


DAN KESEHATAN LINGKUNGAN
DINAS KESEHATAN PROVINSI SULAWASI TENGGARA
LATAR BELAKANG
Penyebab anak mengalami kekerdilan (Stunting)
Dampak Buruk Stunting
Bagaimana menangani Stunting
STRATEGI
KOMUNIKASI
INFORMASI EDUKASI
PERUBAHAN PERILAKU
MODEL EKOLOGI SOSIAL
Berikut adalah penjelasan tingkatan Hierarki MES dan hal – hal yang
mempengaruhi perubahan perilaku di masing- masing tigkatan :
Lanjutan :
Tahapan Perubahan Perilaku
Strategi Komunikasi Perubahan Perilaku

Elemen – elemen penting untuk menyusun


strategi komunikasi perubahan perilaku
 Analisa situasi
 Menentukan kelompok sasarn
 Menyusun struktur dan dimensi pesan kunci
 Mengembangkan pendekatan komunikasi yang di
perlukan
 Mengelolah saluran komunikasi
 Mendesain materi komunikasi
Analiasa Situasi

Secara umum strategi komunikasi perubahan perilaku


percepatan pencegahan stunting memerlukan analiasa yang dapat
mengambarkan faktor-faktor penyebeb langsung maupun tidak
langsung stunting di masing masing daerah untuk menyusun
program interfensi yanag akan dilakukan.

Analisa situasi dapat dilakukan dengan mempelajari telaah data


primer maupun data skunder, hasil survei/study, berita media ,
laporan kasus, wawancara serta informasi lainnya yang berkaitan
dengan stunting, hal ini dilakukan untuk menentukan opsi strategi
dalam menyusun strategi komunkasi perilaku.
Menentukan kelompok sasaran

Kelompok Primer Kelompok Skunder Kelompok Tersier


Menyusun struktur dan dimensi pesan kunci
Pengembangan Pendekatan Komunikasi
Dalam mendukung strstegi komunikasi perubahan perilaku , maka intervensi
terhaap lima tingkatan hireraki memerlukan pendekatan komunikasi yang
berbeda beda contohnya pada tabel di bawah ini :
Mengelolah saluran komunikasi

Saluran komunikasi adalah saran atau perangkat yang


digunakan untuk menyimpaikan pesan pesan kepada
kelompok sasaran. Terdapat dua kelompok saluran
komunikasi.

1. Pertemuan tatap muka, antara lain forum


pertemuan, pertemuan koalisi, pemberian
konseling antar pribadi,sosialisasi, edukasi
kelompok besar hingga kecil, dan sebagainya.
2. Mengubakan medium prantara,yang dapat
dibedakan sebagai berikut :
 Paid media, yaitu informasi yang disebarluaskan dengan
cara membayar slot dari media terpilih seperti, media
cetak, dan media digital.
 Owned media, yaitu saluran informasi yang di kelolah oleh
aset milik institusi tertentu misalnya situs institusi,
pembuatan video yang di unggah di youtube , dan lain –
lain.
 Earned media, yaitu informasi yang dipublikasikan dari
cara cara kehumasan misalnya , peliputan dari sebuah
kegiatan bersama media, wawancara tokoh tertentu dan
sebagainya.
Mendesian Materi Komunikasi
MEDIA INFORMASI STUNTING
KEGIATAN PENDEKATAN
KOMUNIKASI
S A L A M S E H AT

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai