Anda di halaman 1dari 16

GIZI IBU HAMIL

(Hubungan Status Gizi Ibu Hamil


Terhadap Outcome Kehamilan)
OLEH :
SALMA AFRILIZA
1920332015
PASCASARJANA ILMU KEBIDANAN
UNIVERSITAS ANDALAS
Hubungan Status Gizi Ibu Hamil
Terhadap Outcome Kehamilan
Kehamilan merupakan tahapan yang berkesinambungan, sehingga defisiensi
pada suatu periode akan memberikan dampak secara berbeda pada outcome
kehamilan.

Gizi pada masa kehamilan adalah salah satu faktor penting yang mempengaruhi
perkembangan embrio dan janin serta status kesehatan ibu hamil.

Status gizi ibu hamil merupakan salah satu indikator yang dapat dipakai untuk
menunjukkan kualitas hidup satu masyarakat dan juga memberikan intervensi
sehingga akibat lebih buruk dapat dicegah dan perencanaan lebih baik dapat
dilaksanakan
✢ Kualitas bayi yang dilahirkan sangat tergantung
pada keadaan gizi ibu sebelum dan selama
kehamilan

✢ Masalah gizi yang dihadapi di Indonesia adalah


masalah gizi pada masa kehamilan.

✢ Hal tersebut disebabkan oleh ketidakseimbangan


asupan zat gizi sehingga dapat mengakibatkan
ketidaksempurnan pertumbuhan tubuh baik fisik
maupun mental 4
Hal yang dapat dilakukan dalam
mengatasi masalah gizi dalam
kehamilan

Monitoring pertambahan BB ibu


Pengukuran status gizi ibu pra
hamil sebagai alat untuk
hamil dengan menggunakan
mengukur status gizi ibu dan janin
lingkar lengan atas (LILA)
selama hamil

Pertambahan BB Ibu LILA merupakan


selama hamil Indikator status gizi ibu yang indikator yang mulai
merupakan determinan menunjukkkan hub. dg BB banyak digunakan
bayi
penting untuk outcome untuk memprediksi
kehamilan 5 outcome kehamilan.
Pertambahan Berat Badan Ibu
Selama Hamil
✢ Pertambahan BB (PBB) selama kehamilan merupakan indikator
status gizi yang paling penting dalam mempengaruhi outcame
kehamilan

✢ Faktor gizi ibu yang diukur dengan Pertambahan Berat Badan yg


rendah, BB pra hamil yang rendah dan Ibu yg pendek, merupakan
faktor penentu utama terjadinya BBLR di negara berkembang.

✢ Pertambahan BB (PBB) selama kehamilan dapat diukur dengan


indikator antropometri

6
Lanjutan...
✢ Pertambahan BB ibu hamil yang diinginkan adalah
pertambahan BB yang akan menghasilkan:
○ Outcome ibu yang optimal dalam mencegah
mortalitas dan komplikasi kehamilan serta saat
melahirkan
○ Outcome bayi yang optimal yaitu terjadinya
pertumbuhan janin yang optimal, pencegahan
morbiditas dan mortalitas selama dalam
kandungan dan masaa perinatal

7
PENGUKURAN LILA
✢ Lila merupakan pengukuran paling bermanfaat untuk
mengidentifikasi ibu hamil dengan BBLR,IUGR / kematian
janin , apabila tidak adanya data BB pra Hamil atau data
pertambahan BB.

✢ Lila merupakan indikator yang relatif stabil selama kehamilan


dan tidak dipengaruhi oleh usia kehamilan serta cukup
sederhana

✢ Dalam pengukuran Lila tidak perlu dilakukan berulang karena


perubahannya sangat kecil untuk jangka waktu yang lama.
8
Faktor yang Mempengaruhi
Status Gizi Ibu selama Kehamilan

Keadaan
sosial dan Keadaan Paritas, dan
Jarak
ekonomi ibu kesehatan Usia saat
kelahiran
sebelum dan gizi ibu hamil.
hamil

9
Tujuan Nurisi selama Kehamilan
✢ Menghasilkan bayi yang sehat, Bb bayi normal dan
meminimalkan risiko terhadap kesehatan ibu

✢ Menentukan BB ibu yang tepat selama kehamilan

✢ Memahami perubahan kebutuhan nutrisi selama hamil

10
Pengaruh nutrisi terhadap pertumbuhan
janin
✢ Beberapa faktor yang memengruhi pertumbuhan
janin yaitu ibu yang malnutrisi sehingga
menyebabkan terjadinya BBLR

✢ Ibu yang malnutrisi dapat menyebabkan terjadinya:


○ Jumlah dan ukuran plasenta yang mengecil
○ Ukuran kepala dan jumlah sel otak berkurang
○ Ukuran organ berkuran
○ Gangguan proses biokimia dan komponen sel
11
Lanjutan..

✢ Fetal malnutrisi merupakan berkurangnya suplai zat


gizi dari ibu yang mengakibatkan jain tidak tumbuh
sesuai potensi genetiknya

✢ Jika malnutrisi terjadi ada awal kehamilan makan


akan terjadi malformasi dan kematian

✢ Malnutrisi yang terjadi pada bulan ketiga akan


mengganggu pertumbuhan janin
12
Tipe Gangguan Pertumbuhan

✢ Mempengaruhi BB -> lingkar kepala dan


pertumbuhan tidak normal dan otot kecil hampir tidak
ada lemak bawah kulit -> malnutirsi pada akhir
kehamilan

✢ Mempengaruhi BB dan TB -> semua ukuran tubuh


kecil termasuk kepala dan rangka -> malnutrisi
sepanjang waktu hamil
13
PERTANYAAN
✢ Bagaimana solusi dalam dalam menangani
status gizi ibu hamil saat ini dimasa sulit
seperti pandemi Covid-19 dimana
masyarakat kesulitan dalam mencukupi
kebutuhan nya (seperti nutrisi dll), terutama
ibu hamil ?

14
DAFTAR PUSTAKA
✢ Azizah, A dan Adriani, M. 2017. Tingkat Kecukupan
Energi Protein Pada Ibu Hamil Trimester Pertama Dan
Kejadian Kekurangan Eenergi Kronis. Vol. 12, No. 1.
hlm. 21–26. Media Gizi Indonesia
✢ Achadi, Endang , dkk. 2008. Pengukuran Status Gizi lbu
Hamil dan lbu Menyusui dengan Metoda Antropometri.
VoL 1 No. 1. hlm.49-77. Nutrire Diaita Jurnal Gizi.
✢ Arisman,MB.2005. Gizi Dalam Daur Kehidupan.
Jakarta: ECG
15
THANKS!

16

Anda mungkin juga menyukai