Anda di halaman 1dari 11

PROMOSI PRODUK HASIL

USAHA MAKANAN KHAS


DAERAH Prakarya dan Kewirausahaan XI SMA
01 Pengertian Promosi

Materi 02 Tujuan Promosi

03 Manfaat Promosi

04 Sasaran Promosi
Pengertian Promosi
Promosi Adalah salah satu kegiatan pemasaran yang penting dalam upaya
mempertahankan kelangsungan hidup usaha   serta meningkatkaan
kualitas penjualan yang secara tidak langsung akan meningkatkan
kegiatan pemasaran dalam memasarkan produk yang dihasilkan.
Empat Komponen Strategi Promosi :

Penjualan Tatap Hubungan


Promosi Penjualan/ Muka / Masyarakat /
Periklanan/Advertising Publishitas
Sales Promotion Personal Selling

Merupakan bentuk komunikasi non


Periklanan Merupakan sebuah bentuk Merupakan insentif jangka  pendek untuk
Merupakan sebuah proses dimana personal dalam bentuk berita
komunikasi non personal yang harus meningkatkan penjualan suatu produk
para pelanggan diberi informasi dan sehubungan dengan organisasi tertentu
memberikan imbalan/pembayaran kepada atau jasa dimana diharapkan pembelian
persuasi untuk membeli produk- atau tentang produk-produknya yang
sebuah organisasi atau dengan dilakukan  sekarang juga. Wujud nyata
produk melalui  komunikasi  secara ditransmisi melalui perantara media
menggunakan media massa. Adapun kegiatan promosi  penjualan misalnya
personal dalam suatu situasi massa dan tidak dipungut biaya sama
media yang  biasa digunakan   adalah adalah obral, pemberian kupon,
perekrutan.  sekali tetapi bukan juga cuma-cuma.
televisi, surat kabar, majalah, internet,  pemberian contoh produk, dan lain-lain 
dan lain lain.
TUJUAN PROMOSI
Tujuan Promosi

• a. Memberikan daya tarik khusus bagi para pelanggan 


• b. Meningkatkan angka penjualan 
• c. Membangun loyalitas konsumen
Manfaat Promosi
Manfaat Promosi
Adalah strategi promosi perusahaan sering digunakan sebagai salah satu cara untuk meningkatkan
permintaan atau penjualan produk yang ditawarkan, sehingga dapat meningkatkan laba yang
diperoleh

Berikut beberapa manfaat lain dari adanya kegiatan promosi : 


a. Mengetahui produk yang diinginkan para konsumen 
b. Mengetahui tingkat kebutuhan konsumen akan suatu produk 
c. Mengetahui cara pengenalan dan penyampaian  produk hingga sampai ke konsumen 
d. Mengetahui harga yang sesuai dengan kondisi pasaran 
e. Mengetahui strategi promosiyang tepat kepada para konsumen 
f. Mengetahui kondisi persaingan pasar dan cara mengatasinya 
g. Menciptakan image sebuah produk dengan adanya promosi
Sasaran Promosi
Sasaran Promosi
adalah suatu tahapan yang cukup menantang bagi pemilik restoran atau warung makan.
Promosi yang dilakukan haruslah tepat sasaran.

Berikut beberapa cara promosi rumah makan yang murah tapi tepat sasaran 

One Mulut ke mulut atau testimonial  five Mengadakan suatu acara 

two Promosi melalui jejaring sosial six Email dan mobile marketing 

three Loyalty programs  seven Blog dan video 

four Up-selling  eight Stiker promosi di tempat-tempat menunggu 


Alhamdulillah
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai