Anda di halaman 1dari 4

Concept Development and Testing

(Pengembangan dan pengujian konsep)


• Konsep pemasaran adalah sebuah falsafah bisnis yang menyatakan bahwa pemuas
kebutuhan debitur merupakan syarat ekonomis dan sosial
• Konsep pemasaran mengalami perkembangan yaitu : Konsep produksi, konsep produk,
konsep penjualan, konsep pemasaran, dan konsep pasar
• Ide yang menarik harus dikembangkan menjadi konsep produk/Product concept
• Pengujian konsep memerlukan pengujian konsep produk baru dengan kelompok
konsumen sasaran
• Pengujian konsep dilakukan untuk mengetahui respon pelanggan terhadap konsep yang
dimiliki untuk memutuskan apakah usaha pengembangan ini dapat dilanjutkan dan
dapat memberikan keuntungan finansial pada perusahaan.
Marketing Strategy Development
(Pengembangan strategi pemasaran)
• Strategi pemasaran adalah rencana pemasaran untuk menentukan pasar dan konsep
bauran pemasaran.
• Setiap pasar terdiri atas beberapa segmen yang berbeda-beda.
• Dalam segmen terdapat pembeli-pembeli yang mempunyai :
• Kebutuhan yang berbeda-beda
• Pola pembelian yang berbeda-beda
• Tanggapan yang berbeda-beda
• Penentuan posisi pasar
• Strategi memasuki pasar
• Berkembang sendiri
• Kerja sama dengan perusahaan lain
Business Analysis
(Analisis Bisnis)
• Analisis bisnis merupakan proses evaluasi prospek ekonomi dan resiko perusahaan
• Analisis bisnis melibatkan peninjauan proyeksi penjualan, biaya, dan keuntungan untuk
produk baru
• Dalam melakukan analisis, ada beberapa poin penting yang akan disoroti termasuk:
• Strategi bisnis
• Lingkungan perusahaan
• Keuangan
• Sumber daya sampai cara kerjanya
• Berfokus pada pengembangan wawasan baru dan pemahaman tentang kinerja bisnis
• Jenis-jenis analisis : Analisis Kredit dan Analisis Ekuitas
• Bertujuan untuk mengetahui kelemahan yang dimiliki oleh perusahaan
Product development
(Penggembangan produk)
• Pengembangan produk adalah upaya perusahaan untuk menciptakan produk-produk baru.
• Delapan tahap proses pengembangan :
- Gagasan produk - Analisis bisnis
- Penyaringan - Pengembangan prototipe
- Pengujian konsep - Pengujian produk dan uji pemasaram
- Penfembangan strategu pemasaran - Komersialisai
• Strategi pengembangan produk Menurut Kotler dan keller :
• Memperbaiki yang sudah ada
• Memperluas lini produk
• Menambah produk yang ada
• Meniru strategi pesaing
• Menambah lini produk
• Tujuanya untuk memberikan nilai maksimal bagi konsumen dan memenangkan persaingan
perusahaan

Anda mungkin juga menyukai