Anda di halaman 1dari 27

ANALISA

DISKREPANSI
UNTUK PERIODE GIGI
BERCAMPUR
CAPAIAN PEMBELAJARAN
1. Mahasiswa dapat menjelaskan berbagai metode
analisis diskrepansi untuk periode gigi
bercampur.
2. Mahasiswa dapat melakukan berbagai metode
analisis diskrepansi untuk periode gigi
bercampur.
Space analysis:
Space available
vs
Space required
SPACE AVAILABLE
= Ruangan yang tersedia untuk
menampung seluruh gigi-gigi.
= lengkung rahang
HOW TO MEASURE THE SPACE AVAILABLE?
1. Membagi lengkung rahang (dari mesial gigi 6) menjadi 4
segmen. Ukur lebar tiap segmen. Jumlahkan (Profitt, et.al.,
2007).
HOW TO MEASURE THE SPACE AVAILABLE?
2. Menggunakan brass wire, diletakkan pada permukaan oklusal
gigi-gigi posterior dan permukaan insisal gigi-gigi anterior.
Susun gigi-gigi dalam lengkung yang ideal, ukur sisa ruang
yang tersedia.
HOW TO MEASURE THE SPACE AVAILABLE?
3. Membagi lengkung pada tiap regio menjadi beberapa segmen.
Ukur panjang masing-masing segmen. Jumlahkan.
SPACE REQUIRED
= Jumlah lebar mesiodistal seluruh
gigi-gigi.
= lengkung gigi
HOW TO MEASURE THE SPACE REQUIRED ?
1. Ukur lebar mesio distal setiap gigi menggunakan
jangka sorong. Jumlahkan.
I X ED
IN M ? ?
I O N ??
N T I T
DE
SPACE ANALYSIS

SPACE SPACE
REQUIRED AVAILABLE

ESTIMASI
● ●


Dilihat dari model studi.
Ruangan yang tersedia untuk
ukuran lebar gigi 3,4,5 dari mesial gigi 6
sampai distal gigi 2 setelah
mesiodistal gigi 3, gigi-gigi insisivus diatur
4, 5 setiap regio. dalam lengkung yang baik.
Space
analysis
Space
deficiency

OK
Space
available

Space Space
excess required
TOOTH SIZE PREDICTION
METHODES
1. Nance (1947) 6. Tanaka & Johnston
2. Moyers (1958, 1973, (1974)
1988) 7. Staley & Hoag (1978)
3. Hixon & Oldfather 8. Staley & Kerber
(1958) (1980)
4. Bull (1959) 9. Staley et.al (1979,
5. Huckaba (1964) 1983, 1984)
3 MAIN APPROACHES
TO ESTIMATE MD CROWN WIDHTS
OF 3,4,5 PERMANENT
IN MIXED DENTITION
1. Measurement of unerupted teeth on radiograph.
2. Regression equations relate the M-D widths of
ERUPTED teeth to M-D widths of UNERUPTED teeth.
3. Combination of measurement from erupted teeth and
radiograph of unerupted teeth.
1. MEASUREMENT OF
UNERUPTED TEETH ON
RADIOGRAPH

1. Nance (1947)
2. Bull (1959)
3. Huckaba (1964)
METODE NANCE (1949)
 Dapat digunakan untuk mengetahui Lee Way Space.
 Mengukur lebar mesio distal gigi 3,4,5 yang belum
erupsi pada radiograf.
 Dibandingkan dengan ruangan yang tersedia dari
DISTAL gigi 2 ke MESIAL gigi 6 (pada radiograf).
 Kekurangan : Tidak memperhatikan faktor distorsi
gambaran radiografi.
 Dimodifikasi oleh HUCKABA (1964)
METODE HUCKABA

Prosedur:
a. Tentukan 1 gigi kontrol  biasanya gigi molar
desidui.
b. Ukur lebar M-D gigi kontrol sebenarnya.
c. Ukur lebar M-D gigi kontrol pada radiograf.
d. Ukur lebar M-D gigi yang belum erupsi pada
radiograf.
e. Hitung ukuran lebar M-D gigi yang belum erupsi
sebenarnya menggunakan rumus.
KETERANGAN :
A = Lebar M-D gigi kontrol
sebenarnya
A’ = Lebar M-D gigi kontrol
pada radiograf
B = Lebar M-D gigi yang
belum erupsi.
B’ = Lebar M-D gigi yang
belum erupsi pada radiografi
2. Regression Equations Relate The M-D
Widths Of ERUPTED Teeth To M-D Widths
Of UNERUPTED Teeth.

1. MOYERS
2. TANAKA dan JOHNSTON
3. PONT
METODE MOYERS
 Estimasi ruangan yang diperlukan untuk gigi 3,4,5
menggunakan lebar M-D gigi 32,31,41,42 pada model.
METODE TANAKA-JOHNSTON
 Estimasi ruangan yang diperlukan untuk gigi 3,4,5
menggunakan lebar M-D gigi 32,31,41,42 pada model 
diolah dalam rumus tertentu.
METODE PONT
“ Lebar mesiodistal gigi Insisivus sentral dan lateral dapat
digunakan untuk memperkirakan lebar mesiodistal gigi
Caninus RA”

MD gigi 13 = 0,5 X (MD gigi 11 + MD gigi 12)

Hanya dapat digunakan untuk RA.


 Jarang digunakan
COMBINATION OF MEASUREMENT FROM ERUPTED
TEETH AND RADIOGRAPH OF UNERUPTED TEETH.

1. Hixon & Oldfather (1958)


2. Staley & Hoag (1978)
3. Staley & Kerber (1980)
4. Staley et.al (1979, 1983, 1984)
METODE HIXON – OLDFATHER (1958)

MEASURE ESTIMATE
VALUE VALUE
MD GIGI 31 +32 ESTIMASI
(PADA MODEL)
JUMLAH MD
+ GIGI
MD GIGI 34,35 33,34 DAN 35
(PADA RADIOGRAF)
MEASURE ESTIMATE
VALUES VALUES
23 mm 18,4 mm
24 mm 19,0 mm
25 mm 19,7 mm
26 mm 20,3 mm
27 mm 21,0 mm
28 mm 21,6 mm
29 mm 22,3 mm
30 mm 22,9 mm
KEKURANGAN INTERPRETASI TREATMENT
RUANG PLANNING
0 TIDAK ADA PERAWATAN RUTIN,
KEKURANGAN RUANG OBSERVASI
BERKALA
1- 4 MM BORDERLINE SPACE MAINTANER
CROWDING
BORDERLINE SPACE REGAINER 
CROWDING + MESIAL SPACE MAINTANER
STEP GIGI 6
> 4MM DIPERKIRAKAN PERAWATAN
CROWDING GIGI ORTODONTIK
PERMANEN
>6 MM DI RB CROWDING BERAT SERIAL
EXTRACTION

Anda mungkin juga menyukai