Anda di halaman 1dari 14

Making Higher

Education Open
All

Tinjauan dan Konsep Dasar


Hakikat Pendidikan di SD
Inisiasi Tuton Ke-1
Mata Kuliah Pendidikan Anak di SD
Program Studi S1-PGSD
Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan
Penulis : Prof. Dr. Wahyu Sukartiningsih, M.Pd
E-mail: wahyusukartiningsih@unesa.ac.id
Penelaah:
Email:
Tinjauan Mata Kuliah

Mata kuliah ini mengkaji pendidikan di SD dengan


karakteristik siswa yang bermacam-macam dalam rangka
mengelola, membimbing, dan mengasuhnya. Untuk
dapat mengkaji pendidikan anak di SD dan dalam rangka
mendesain, melaksanakan, dan mengevaluasi
pembelajaran yang mendidik, mata kuliah ini
memberikan wawasan tentang hakikat pendidikan di
sekolah dasar, perkembangan kebutuhan dan hak-hak
anak dengan segala permasalahannya sehingga dapat
menerapkan pada proses pembelajaran dan bimbingan
anak di sekolah dasar
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah

Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa


dapat memiliki wawasan tentang hakikat
pendidikan di sekolah dasar, perkembangan
kebutuhan dan hak-hak anak dengan segala
permasalahannya sehingga dapat menerapkan
pada proses pembelajaran dan bimbingan anak
di sekolah dasar.
Capaian Pembelajaran Umum

Mahasiswa dapat menjelaskan


hakikat pendidikan di SD
Capaian Pembelajaran Khusus

Setelah mengikuti mata kuliah ini,


1. Mahasiswa mampu menjelaskan definisi pendidikan
2. Mahasiswa mampu menjelaskan tujan pendidikan di
SD
3. Mahasiswa mampu menguraikan fungsi pendidikan
di SD
4. Mahasiswa mampu menjelaskan prinsip- prinsip
pendidikan di SD
Skenario Pembelajaran

No
Tahapan Skenario Pembelajaran Online
.
1.  Kegiatan Tutor memberikan pengantar dalam bentuk video,
Pendahuluan Ppt atau media lain yang memuat:
 Sapaan singkat tutor
 Penjelasan singkat aktivitas belajar
 Kompetensi yang diharapkan
 Informasi bahan kajian
Skenario Pembelajaran
Rincian Kegiatan Tuton
No. Tahapan
(Skenario Pembelajaran Online2
2.  Kegiatan Inti  Tutor memaparkan secara singkat gambaran definisi pendidikan,
tujuan pendidikan di SD fungsi pendidikan di SD, dan prinsip-
prinsip pendidikan di SD
 Tutor memberikan tautan (link) materi, gambar atau video, yang
diambil dari SUAKA, youtube atau OER lainnya yang
berhubungan dengan definisi pendidikan, tujuan pendidikan di
SD fungsi pendidikan di SD, dan prinsip- prinsip pendidikan di SD
 Tutor membuat forum diskusi untuk mahasiswa dan
memberikan bahan diskusi yang berhubungan dengan definisi
pendidikan, tujuan pendidikan di SD fungsi pendidikan di SD,
dan prinsip- prinsip pendidikan di SD
 Diskusi dilakukan secara daring dengan bimbingan tutor
Skenario Pembelajaran
No Rincian Kegiatan Tuton
Tahapan
. (Skenario Pembelajaran Online)
3. Tes Formatif  Tutor menyiapkan bahan tes formatif
 Tutor menjelaskan cakupan materi yang diujikan
yaitu :
1) definisi pendidikan
2) tujuan pendidikan di SD
3) fungsi pendidikan di SD
4) prinsip- prinsip pendidikan di SD
 Tutor menjelaskan aturan dalam mengerjakan
tes formatif (tes objektif)
 Tutor dapat mengembangkan Soal tes formatif
sesuai cakupan materi
Skenario Pembelajaran
No Rincian Kegiatan Tuton
Tahapan
. (Skenario Pembelajaran Online)
1.  Kegiatan Melalui forum chat, Tutor mengajak mahasiswa
Penutup untuk melakukan refleksi secara mandiri, materi-
materi apa saja yang sudah dikuasai dan yang
belum dikuasai. Selanjutnya tutor bersama
mahasiswa membuat kesimpulan yang mengarah
pada ketercapaian kompetensi pembelajaran
Hakikat Pendidikan Anak di SD

Undang-Undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional:


“Pendidikan adalah usaha sadar untuk menciptakan suasana belajar dan
proses pembelajaran aggar peserta didik secara aktif mengembangkan
potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual, keagamaan,
pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan akhlak mulia, serta
keterampilan yang diperlukan oleh dirinya, masyarakat, bangsa, dan
negara”

Dari sudut pandang perkembangan:


“Pendidikan adalah proses membantu peserta didik untuk mencapai
tingkat perkembangan yang optimaldalam seluruh aspek
kepribadiannya sesuai dengan potensi yang dimiliki dan sistem nilai
yang berlaku di lingkungan sosial budayanya”
Hakikat Pendidikan Anak di SD

Pendidikan di Sekolah Dasar:


“Proses pengembangan kemampuan yang paling mendasar setiap siswa,
yang di dalamnya siswa belajar secara aktif karena adanya dorongan
dari dalam dirinya dan adanya suasana yang memberikan kemudahan
(kondusif) bagi pengembangan dirinya secara optimal”
Tujuan Pendidikan di SD

Undang-Undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional:


“Menumbuhkembangkan pribadi-pribadi yang (1) beriman dan
bertaqwa terhadap Tuhan Yang Mahaesa, (2) berakhlaq mulia, (3)
memiliki pengetahuan dan keterampilan, (4) memiliki kesehatan
jasmani dan rohani, (5) memiliki kepribadian ynag mantap dan mandiri,
serta (6) memiliki rasa tanggung jawabkemasyarakatan dan
Kebangsaan”

Tujuan Pendidikan di SD:


1. Memberikan bekal kemampuan membaca, menulis, dan berhitung
2. Memberikan kemampuan dan keterampilan dasar (intelektual, sosial,
moral, dan emosional) yang bermanfaat bagi kehidupan siswa sesuai
dengan tingkat perkembangannya
3. Menyiapkan anak untuk mengikuti pendidikan di SMP/MTs
Prinsip-Prinsip Pendidikan di SD
Prinsip-prinsip Pendidikan:
1. Pengembangan konsep, kurikulum, dan program pendidiakn haus
memerhatikan tiga faktor perkmabangan, yaitu pembawaan, lingkungan,
kematangan.
2. Program pembelajaran disusun secara bertahap dan berjenjang
3. Program dan strategi pembelajaran yang bersifat saling berkorelasi,
broad fileds, berorientasi kompetensi, memungkinkan belajar secara
individu maupun kelompok, mempercepat laju perkembangan anak, dan
kemampuan berimbang.
Prinsip-prinsip Pendidikan di SD:
4. Perkembangan merupakan proses yang tak pernah berakhir
5. Memerhatikan keragaman siswa secara individual, secara fisik, psikis,
dan sosial
6. Semua aspek perkembangan saling berkaitan
7. Perkembangan itu terarah dan dapat ditamalkan
8. Program dan strtagei pembelajaran di SD diorganisasikan untuk
mempercepat laju perkembangan dan menghindari ekses
memperlambat laju perkembangan anak
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai