Anda di halaman 1dari 19

DISCERNMENT

MEMBUAT PILIHAN YANG


TEPAT
DEMI LEBIH BESARNYA
KEMULIAAN ALLAH
OLEH: ALEXANDER KOKO SISWIJAYANTO,
SJ
Jumat, 11 September 2020

Repetitio
Jumat, 19 Februari 2021
PENGAMBILAN KEPUTUSAN
DEMI KEMULIAAN TUHAN
ST. IGNATIUS
MENGENAI
DISCERNMENT
Suara Tuhan dapat ditangkap
lebih jelas dengan
memperhatikan terus menerus
keinginan terdalam.

Dengan menimbang-nimbang
dalam doa, kita mampu
menangkap gerak-gerak batin
dan juga gerak-gerak roh di
kedalaman rasa.
PERHATIKAN:

Daya Nalar dan Daya


Rasa; Pikiran dan Refleksikan:
Perasaan

Kemana Tuhan
memanggilku?
(ke jurusan apa?)

Bagaimana
caraku
menanggapi
panggilan ini?
SYARAT-SYARAT
YANG HARUS
Pilihan yang akan diambil
DIPENUHI kedua (atau lebih) haruslah
sama-sama baik
yang akan dipilih adalah yang
terbaik
Jangan mendahului
memutuskan hasil
Proses mengambil keputusan yang
melibatkan keyakinan iman dan
seluruh kemanusiaan kita secara
serius
… hal ini melibatkan apa yang
JADI, benar-benar aku inginkan di
DISCERNMEN kedalaman relung hati
T ADALAH …dan keputusan yang dibuat ini di
tempatkan dalam konteks doa
…hal ini memperhatikan juga
kecenderungan-kecenderungan rasa
perasaan yang bermunculan.
MODEL-MODEL
MELAKUKAN
DISCERNMENT
MODEL 1 (PRO - KONTRA)
Dilakukan secara analitis dengan memaparkan pilihan-pilihan yang
akan diambil, dan kemudian membuat daftar pro dan kontra
MODEL 2 (RASA
PERASAAN)
Imaginasikan Anda berada dalam situasi masing-masing yang Anda
pilih:
Perhatikan rasa perasaan yang muncul dalam setiap situasi itu
Apakah anda merasakan antusias, senang, khawatir, ragu?
Tuliskan 5 kata yang mendeskripsikan rasa perasaanmu dalam setiap
situasi itu!
INGA!!! INGA!!!!
INGA!!!
BAGAIMANA JIKA AKU SUDAH
MELAKUKAN SEMUA ITU TAPI
MASIH BINGUNG DALAM
MENGAMBIL KEPUTUSAN?
 Imajinasikan Anda Menjadi
penasehat dari orang yang
TIGA SARANA melakukan pemilihan.
 Imajinasikan bahwa hari ini
YANG adalah hari terakhir di CC ini.
Keputusan seperti apa yang akan

DISARANKAN kamu ambil dalam hal ini.


 Imajinasikan Anda akan
meninggal besok, dengan melihat
IGNATIUS: seluruh kehidupan Anda,
keputusan apa yang terbaik yang
harusnya Anda ambil

 Bertanya apa akibat pilihan itu


bagi hubunganku dengan Tuhan
dan orang lain
Persembahkanlah
keputusanmu ini pada Tuhan
dan mohonkanlah konfirmasi
atas keputusan itu
Jika Tuhan memberi
TINDAKAN konfirmasi, Anda akan
merasakan kedamaian yang
SELANUTNYA amat dalam, berarti keputusan
yang anda ambil itu benar.
Jika kedamaian tidak muncul,
ulangi lagi proses pengambilan
keputusannya.
APAKAH Selalu tempatkan Tuhan bersamamu.
Sangat mudah untuk berpikir bahwa
AKU YAKIN keputusan sudah dibuat dan
TERHADAP melupakan Tuhan.
Hasilnya mungkin masih perlu untuk
KEPUTUSA ditimbang-timbang lagi, tidak
NKU? kelihatan sangat pasti pada saat ini.
Dan ingat Anda bertanggung jawab
secara personal dan dewasa dengan
keputusan ini.
BEBERAPA CATATAN
TAMBAHAN
SIKAP LEPAS
BEBAS
“ketidakberpihakan pada satu hal atau opsi melebihi yang lain;
sikap tidak pilih-pilih (imparsial); tidak bias; di mana
keputusan ditunda sampai alasan bagi suatu pilihan yang bijak
dipelajari; belum berkeputusan… sama sekali tidak berarti kita
cuek atau tidak peduli. Sikap lepas bebas menyiratkan
kebebasan batin.” (George E. Gans, SJ)
TIGA PRINSIP PENGAMBILAN
KEPUTUSAN
1. Discernment
2. Discretio Spirituum
3. Minus Malum

Anda mungkin juga menyukai