Anda di halaman 1dari 9

EORI PEMBELAJARAN MTK BEHAVIORISM

EDWARD LEE THORNDIKE (1874 - 1949)


TEORI KONEKSIONISME

PEMBELAJARAN MATEMATIKA SD 2
PGSD II B

DOSEN PENGAMPU : MAIFIT


HENDRIANI,M.Pd.

DI SUSUN OLEH : ISLA AZIMAH


(2020051)

Powerpoint Templates
Page 1
Teori belajar behaviorisme adalah teori
belajar yang lebih menekankan pada
tingkah laku manusia. Memandang individu
sebagai makhluk reaktif yang memberi
respon terhadap lingkungan.pengalaman
dan pemeliharaan akan membentuk
perilaku mereka.

Teori Throndike disebut juga


teori penyerapan yang
menghubungkan antara
stimulus dan respon

Powerpoint Templates
Page 2
Teori throndike dikenal dengan istilah
“Teori Koneksionisme” karena dalam
hukum belajarnya ada “Law of Effect”
yang mana di sini terjadi hubungan
antara tingkah laku atau respon yang
dipengaruhi oleh stimulus dan situasi
dan tingkah laku tersebut
mendatangkan hasilnya (effect)
dikemukakan oleh Edward Lee
Throndike, seorang ilmuwan
behaviorisme sepanjang
sejarah.
Teori ini menekankan kepada siswa untuk banyak
berlatih dan mencoba ( trial and error).

Ciri-ciri belajar trial and error, antara lain;

a) Ada motif pendorong aktivitas;


b) Ada berbagai respon terhadap situasi;
c) Ada eliminasi respon-respon yang gagal atau
salah;
d) Ada kemajuan reaksi-reaksi mencapai tujuan
dari penelitiannya itu.
Throndike mengemukakan tiga hukum pokok
dalam belajar yaitu :

1. Hukum Kesiapan (Law of


readiness)

2. Hukum Latihan (Law of Exercise)

3. Hukum Akibat (Law of Effect)


KESIMPULAN

• Teori belajar behaviorisme adalah teori


belajar yang lebih menekankan pada tingkah
laku manusia
• Teori Throndike dikenal dengan teori
koneksionisme merupakan penyerapan yang
menghubungkan antara stimulus dan
respon.Dikemukakan oleh Edward Lee
Throndike,seorang ilmuan behaviorisme
KESIMPULAN

• Throndike mengemukakan 3 hukum pokok


dalam belajar,yaitu :

• 1. Hukum Kesiapan
• 2. Hukum Latihan
• 3. Hukum Akibat
DAFTAR PUSTAKA

Firliani,dkk.2019.Teori Throndike dan


Implikasinya dalam Pembelajaran
Matematika.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai