Anda di halaman 1dari 10

KOMITMEN MUTU

ANALISA FILM MOMENTUM HIDUP


DISUSUN OLEH :
KELOMPOK 2
1. BAYU RAHADIAN PUTRA
2. BETTY TAMBA
3. CHAIRANI
4. CHRISTIEN ADELIA BR SITEPU
5. CHRISTNA TERESIA MANALU
6. CINDY ELVINA PANE
7. CORRYANTAS SARAGIH
8. CRISTIANDO MARBUN
9. DEDY SEPTIAWAN SAPUTRA
10. DEFRY DWI SAPUTRA

BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN


KEJAKSAAN RI
SINOPSIS

SANG PEMIMPIN KOMITMEN MUTU

Kereta api adalah transportasi yang saat ini diminati oleh banyak masyarakat. Di
Indonesia transfortasi kereta api di kelolah oleh salah satu perusahaan BUMN yaitu PT.
KAI.
Mentri BUMN Dahlan Iskan menunjuk Ignasius Jonan sebagai direktur utama PT. KAI.
Ditunjuknya beliau sebagai direktur PT. KAI membawa perubahan yang sangat signifikan.
Kunci utama keberhasilan beliau adalah merubah mindset PT. KAI dari product oriented
menjadi “Costumer Oriented”. Kebijakan ini memberikan pengaruh positif yang sangat
masif karna menjadikan pelanggan sebagai prioritas utama pelayanan.
Kunci utama keberhasilan Beliau adalah sungguh-sungguh dan konsisten dalam
pelayanan public.
HAL-HAL EFEKTIF YANG DILAKUKAN
OLEH JONAN

Bapak Jonan adalah seorang pemimpin PT. KAI


 Tidak memilik kepentingan pribadi dalam melayani
yang memiliki prinsip “Costumer Oriented” dimana
 Mejadi pimpinan harus memberikan contoh kelapangan
keberhasilan suatu perusahaan itu terletak di cara
mereka melayani pelanggan.
HAL-HAL EFESIEN YANG DILAKUKAN
OLEH JONAN

 Harga pelayanan yang reasonable/sesuai


 Ikut andil dalam kegiatan lapangan
 Tiket kereta api dapat dicetak secara mandiri
 Adanya Gerbong khusus wanita
 Pelayanan pegawai kereta api yang ramah dan membantu
memberikan informasi kepada penumpang
HAL-HAL INOVATIF YANG DILAKUKAN
OLEH JONAN

Tindakan Inovatif adalah tindakan perubahan yang membawa dampak positif

 Kenyamanan (adanya ac disetiap Kreta Api), Perluasan Stasiun, Kebersihan


 Keamanan (Tidak ada penodongan )
 Adanya perbaikan dan revolusi
 Pembelian tiket kereta api dapat dibeli melalui internet dan gerai-gerai lainnya
(inovasi), sehingga penumpang tidak berjubel-jubel mengantri.
KOMITMEN SEORANG JONAN

 Pelayanan lebih baik menjadi prioritas utama


 Eksis karena masyarakat masih membutuhkan kita
 Mind set harus serving / melayani
 Merubah mindset adalah upaya seumur hidup
 Masyarakat adalah proritas utama
 Keselamatan merupakan hal yang paling penting
TINDAKAN YANG EFEKTIF, EFISIEN, INOVATIF
DI SATKER

1. Pengerjaan administrasi dari manual menjadi CMS – PIDUM


2. Penggunaan SIPEDE untuk surat masuk dan surat keluar –
PEMBINAAN
3. Sidang online melalui zoom
HAL KECIL YANG EFEKTIF, EFISIEN, INOVATIF
DI SATKER

1. Membuang sampah pada tempatnya membantu CS dalam pekerjaanya


2. Merapikan meja kerja
3. Memberi pelayanan yang ramah ke pada publik
4. Sigap dalam membantu teman sekerja saat membutuhkan bantuan
5. Menjaga kesehatan lingkungan seperti memakai masker,
melaksanakan batuk efektif
6. Tidak menunda-nunda pekerjaan
KESIMPULAN

Sebagai Pelayan masyarakat kita harus bekerja setulus hati tanpa mengharapkan imbalan
berlebih sebab mengabdi kepada masyarakat tidak boleh dijadikan cita-cita melainkan
pengabdian adalah amanah. Dan untuk mencapai sesuatu yang besar dibutuhkan komitmen
yang besar dan konsisten dalam kualitas pelayanan
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai