Anda di halaman 1dari 12

Kelompok 1

Miskonsepsi
dan
Materi Sulit
Dipahami
Materi perairan darat dan DAS
Peta Konsep Modul 5 KB. 1

2 08/08/2021 Tambahkan footer


Daftar Materi Miskonsepsi
1.Subsekuen,
2.Obsekuen,
3.Siklus Hidrologi
4.Evaporasi Daftar Materi Sulit Dipahami
5.Evapotranspirasi 1.Overlanflow,
2.Interflow,

3 08/08/2021 Tambahkan footer


Hasil Diskusi Materi Miskonsepsi

Berdasarkan arah aliran airnya


1.Sungai konsekuen, yaitu sungai
yang arah alirannya sesuai dengan
kemiringan struktur geologisnya.
2.Sungai subsekuen, yaitu sungai
yang arah aliran airnya tegak lurus
dengan sungai konsekuen.
3.Sungai obsekuen, yaitu sungai
yang arah aliran airnya berlawanan
dengan sungai konsekuen dan
menuju sungai subsekuen.
4.Sungai resekuen, yaitu sungai yang
aliran airnya sesuai dengan sungai
konsekuen dan menuju sungai
subsekuen.

4 08/08/2021 Tambahkan footer


Macam-Macam Siklus Air Siklus air terbagi menjadi tiga jenis
1. Siklus Pendek/Siklus Kecil Siklus pendek diawali dengan
air laut menguap menjadi uap gas karena panas matahari.
Kemudian terjadi kondensasi dan pembentukan awan pada
ketinggian terntentu. Selanjutnya turun hujan di permukaan
laut.
2. Siklus Sedang Siklus sedang diawali dengan air laut
menguap menjadi uap gas karena panas matahari. Kemudian
terjadi evaporasi. Uap bergerak oleh tiupan angin ke darat.
Pembentukan awan. Turun hujan di permukaan daratan. Air
mengalir di sungai menuju laut kembali.
3. Siklus Panjang/Siklus Besar Siklus panjang diawali dengan
air laut menguap menjadi uap gas karena panas matahari.
Uap air mengalami sublimasi. Pembentukan awan yang
mengandung kristal es. Awan bergerak oleh tiupan angin ke
darat. Turun salju. Pembentukan gletser. Gletser mencair
membentuk aliran sungai. Air mengalir di sungai menuju
darat dan kemudian ke laut.

5 08/08/2021 Tambahkan footer


• Evaporasi adalah proses di mana air yang ada
di laut, rawa, sungai dan lainnya menguap
karena adanya pemanasan dari sinar matahari.
Dalam hal ini, air diubah menjadi uap air atau
gas, sehingga bisa naik ke atmosfer.
• Transpirasi adalah proses ini serupa dengan
evaporasi, hanya saja proses penguapan ini
terjadi pada jaringan makhluk hidup, seperti
tumbuh-tumbuhan.

6 08/08/2021 Tambahkan footer


1). Limpasan (overland flow) adalah
bagian curah hujan yang tidak Materi yang sulit dipahami
mengalami infiltrasi, aliran ini mengalir
di atas permukaan tanah menuju alur
sungai
2). Aliran antara (interflow) adalah
bagian curah hujan yang mengalami
infiltrasi yang segera keluar dari dalam
tanah menuju alur sungai sebagai
rembesan (seepage) atau mata air
(spring).
3). Aliran dasar (Base flow) adalah
bagian curah hujan yang mengalami
infiltrasi dan perkolasi masuk dalam
tampungan air tanah dan kealur sungai
sebagai rembesan mata air.

7 08/08/2021 Tambahkan footer


Contoh HOTS

8 08/08/2021 Tambahkan footer


Penerapan HOTS

9 08/08/2021 Tambahkan footer


Contoh LKPD

10 08/08/2021 Tambahkan footer


Kelebihan & Kelemahan HOTS
Kelebihan

 Peserta didik dapat berpikir kritis dan problem solving

 Peserta didik lebih terampil

 dll

Kelemahan

 Penerapan HOTS untuk Peserta didik yang berkemampuan dibawah standar tidak akan berjalan.

 Penerapan HOTS untuk peserta didik harus memenuhi sarana dan prasarana. Daerah yang serba
terbatas tidak akan berjalan. misalnya akses internet tidak ada. 

 dll

11 08/08/2021 Tambahkan footer


Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai