Anda di halaman 1dari 6

Lingkungan

bermain out door

Kelompok 4
Adapun aspek-aspek yang termasuk ruang lingkup
pengelolaan lingkungan bermain out door secara umum
adalah :

– Penataan lokasi kegiatan dengan berbagai sarana


– Penerangan pagar sekolah secara tepat
– Pengelola tanah lapang
– Perawatan penanganan permukaan tanah
– Pembuatan naungan atau atap agar kegiatan tetap nyaman meskipun terik atau
hujan
– Pengelolaan gedung out door atau penyimpanan berbagai barang dan alat
kegiatan
Sejumlah sarana yang cocok untuk kegiatan di harap
mencapai berbagai tujuan pengembangan tersebut bagi anak
TK atau prasekolah

– Tangga yang di samping tanah


– Luncuran
– Ayunan
– Terowongan mini (misalnya: ban yang dikubur di tengahnya) dan terowongan yang lebih panjang untuk
merangkak
– Kayu atau bangku rendah untuk dikngkangi atau di panjat
– Papan / board dengan pegas atau jembatan gantung yang rendah
– Atap untuk rumah-rumahan
– Tempat bagunan balok
– Jalur untuk mainan yang ditarik / didorong dan ditunggangi
– Tempat bermain pasir dan air
– Lingkungan alamiah, seperti pohon, semak belukar, dan bunga
Perlu juga menjadi garapan dan mengelola autdoor,
di antaranya :

– Jalan untuk kenderaan.


– Area bermain pasir.
– Kolam renang atau area bermain air.
– Kebun.
– Kandang binatang autdoor
lingkungan belajar autdoor hendaklah
memenuhi kriteria-kriteria sebagai berikut:

– Area out door harus melindungi dan meningkatkan karakteristik alamiah.


– Desain harus didasarkan pada kebutuhan anak dan dapat meningkatkan berbagai
aspek perkembangan ( yakni : fisik, kognitif, sosial, dan emosi ).
– Area out door harus memberikan kesempatan untuk aktivitas yang mirip dengan
aktivitas – aktivitas yang dilaksanakan di dalam ruangan ( in door space)
– Area out door secara estetika harus menyenangkan. Ruangan out door harus
menarik bagi semua indra. Beberapa kualitas desain ( misalnya: sensualitas,
kecermerlangan, penempatan, dan penjajaran yang berlawanan) harus di
dipertimbangkan dalam mendesain tempat bermain yang dapat menstimulasi
rasa ingin tahu dan kepekaan indra anak
Syukran

Anda mungkin juga menyukai