Anda di halaman 1dari 13

Kekerasan, Kesusilaan dan

Kejahatan Seksual
Definisi
Persetubuhan yang diancam KUHP meliputi pemerkosaan,
persetubuhan dengam anita tidak berdaya, persetubuhan dengan anita
yang cukup umur.
Hal yang harus diinvestigasi dokter adalah:
• Adanya persetubuhan dengan tanda deflorasi hymen, laserasi vulva
atau vagina, sperma dalam vagina terutama pada vornix posterior
• Adanya tindakan kekerasan termasuk memberikan racun, obat, atau
zat agar menjadi tidak berdaya
• Usia korban
• Adanya penyakit menular seksual, kehamilan, kelainan psikiatri atau
kejiwaan
Pemeriksaan Penunjang
Pemeriksaan membuktikan cairan mani (semen)
• Bercak dari fornix posterior vagina
• Bercak pada pakaian atau lingkungan sekitar TKP

Pemeriksaan membuktikan sperma :


• Tanpa pewarnaan :
sperma masih dapat bergerak dalam waktu 4-5 jam post coitus,
sperma masih dapat ditemukan tidak bergerak hingga 24-36 jam postcoitus
bila wanitanya meninggal maka dapat ditemukan hingga 8 hari
Pemeriksaan Penunjang
• Dengan Pewarnaan
Jika sampel dari pakaian atau lingkungan sekitar TKP, maka dapat dilakukan
pemeriksaan Baechii dengan hasil spermatozoa dengan kepala ,erah dan ekor
biru muda terlihat banyak menempel pada serabut pakaian

Jika dari dalam vagina dapat dilakukan pulas dengan pewarnaan gram, giemsa,
metilen blue atau dengan malachite – green
Pembunuhan Anak Sendiri
Definisi
Kematian bayi adalah kematian pada usia dibaah satu tahun. Kematian
janin adalah kematian pada hasil konsepsi. Sedangkan pembunuhan
anak sendiri atau infantisida harus memenuhi 4 unsur, sbb:

• Pelaku : ibu kandung


• Korban : anak kandung
• Motif : takut atau malu bila ketahuan bahwa ia melahirkan
seorang anak
• Waktu : tidak lama atau sesaat setelah dilahirkan
Tanda & Gejala
Setiap kematian pada bayi harus ditentukan unsur sbb :
Viabel Lahir hidup Tanda peraatan
• UG > 28 minggu • Dada mengembang • Plasenta tidak ada
• BB > 1000 gr • Konsistensi paru seperti • Tali pusat sudah
• Lingkar kepala > 32 cm spons dipotong
• Panjang tumit-kepala > • Permukaan paru seperti • Verniks kaseosa hilang
35 cm marmer • Ada makanan/susu
• Tidak ada cacat bawaan • Uji apung paru + • Ada pakaian yang
yang berat dikenakan

Jika tidak ada tanda lahir hidup : Mati Dalam Kandungan


Jika sudah ada tanda perawatan : Pembunuhan Bayi Biasa
Jika sudah ada tanda lahir hidup : Infantiside
HUKUMAN !!
• Pasal 341-343

• Pasal 341 : seorang ibu yang karena takut akan ketahuan melahirkan anak pada saat
anak dilahirkan atau tidaklama kemudian dengan sengaja merampas nyawa anaknya
diancam karena membunuh anak sendiri dengan pidana 7 tahun.
• Pasal 342 : seorang ibu yang dengan sengaja akan menjalankan keputusan yang
diambil sebab ketahuan bahwa ia tidak lama lagi akan melahirkankan anak,
menghilangkan jiwa anak yang direncanakan dengan hukuman penjara selama-
lamanya 9 tahun.
• Pasal 343 : kejahatan yang diterangkan dalam pasal 341 dan 342 dipandang bagi
orang lain yang turut serta melakukan, sebagai pembunuhan atau pembunuhan anak
dengan rencana.
TENGGGELAM
Definisi
• Wet Drowning
Pada keadaan ini, air masuk dalam saluran nafas korban tenggelam
• Dry Drowning
Pada keadaan ini, air tidak pernah masuk ke dalam paru2 tapi karena adanya
spasme laring dan kematian terjadi sebelum menghirup air
• Secondary Drowning
Terjadi gejala beberapa hari setelah tenggelam dan korban meninggal akibat
komplikasi
• Immersion Syndrome
Korban tiba2 meninggal setelah tenggelam dalam air dingin akibat reflex vagal
sehingga terjadi cardiac arrest. Seringkali terjadi pada kasus orang yang mabuk
(pengaruh alkohol terjatuh ke dalam kolam atau sungai dan langsung
mneinggal)
Patofisiologi
• Tenggelam di air tawar
pada keadaan ini terjadi absorbs/aspirasi cairan massif sehingga
terjadi hemodelusi karena konsentrasi air tawar lebih rendah
disbanding darah  memicu ventrikel fibrilasi

• Tenggelam di air asin


konsentrasi elektrolit air asin lebih tinggi disbanding darah sehingga
air akan ditarik keluar dari sirkulasi pulmonal ke dalam jaringan
intersitisal paru sehingga terjadi edema pulmonal dan
hemokonsentrasi
Tanda
• Pada pemeriksaan luar didapatkan pakaian mayat basah
• Pakaian bercampur lumpur, tanah dan benda asingyang terdapat di air
• Cutis anserina akibat kontraksi otot erector pili
• Kulit telapak tangan dan kaki memberikan gambaran woman’s washer
hand
• Tanda intra vital : cadaveric spasm

Anda mungkin juga menyukai