Anda di halaman 1dari 10

AKTIVITAS PERMAINAN BOLA KECIL

MELALUI PERMAINAN BULU TANGKIS

KELAS IX
Tujuan Pembelajaran

Peserta didik dapat mengidentifikasikan berbagai


kombinasi gerak dasar permainan bulu tangkis

Peserta didik dapat mempraktikkan


kombinasi gerak dasar permainan bulu tangkis
Permainan bulu tangkis adalah sebuah cabang olahraga
yang memukul dan menangkis bola yang terbuat dari bulu.
Inti permainan bulu tangkis adalah memasukkan bola (shuttlecock)
ke lapangan lawan melalui net setinggi 1,55 meter dari lantai.

Gerak spesifik memukul dalam permainan bulu tangkis terdiri dari:


pukulan service, pukulan lob, pukulan dropshot, pukulan smash, dan
pukulan drive.
Aktivitas Pembelajaran Gerak Kombinasi Permainan Bulu Tangkis

Aktivitas Pembelajaran 1: Kombinasi Pukulan Forehand dan


Backhand tanpa Net

(1) Aktivitas pembelajaran diawali


dengan berdiri saling berhadapan.
(2) Kemudian lakukan pukulan
forehand dan backhand.
(3) Pembelajaran dilakukan sambil
bergerak ke kiri dan kanan
lapangan, bila dilakukan dalam
formasi berbanjar, yang telah
melakukan gerak memukul,
bergerak berpindah tempat.
Aktivitas Pembelajaran 2 : Kombinasi Pukulan Forehand dan
Backhand melewati Net

(1) Permainan dilakukan secara berpasangan


(2) Berdiri berhadapan pada lapangan masing-
masing
(3) Lakukan gerakan memukul forehand, dan
dikembalikan menggunakan pukulan backhand
oleh teman.
(4) Kemudian dikembalikan lagi menggunakan
pukulan forehand, demikian seterusnya sampai
beberapa saat. Setelah teramati ada kemajuan
dalam keterampilan pukulan forehand peserta
didik, sekarang lakukan dengan pukulan
backhand Pembelajaran dilakukan sambil
bergerak ke kiri dan kanan lapangan masing-
masing
Aktivitas Pembelajaran 3 : Kombinasi Gerakan Servis Panjang
Forehand Panjang dan Pendek Tanpa Net, dan dilanjutkan
Menggunakan Net Dilakukan Berpasangan atau Formasi Berbanjar
(1) Pembelajaran dilakukan secara
berpasangan.
(2) Berdiri pada lapangan masing-masing.
(3) Lakukan servis panjang ke arah temanmu
tanpa/dengan net, dia
kembalikan dengan menggunakan jenis
pukulan forehand atau
backhand.
(4) Permainan dilakukan dengan bergerak ke
kiri dan kanan lapangan.
Aktivitas Pembelajaran 4 : Kombinasi Gerakan Servis Pendek
Forehand Panjang dan Pendek Tanpa Net, dan Dilanjutkan
Menggunakan Net
(1) Aktivitas pembelajaran diawali dengan
berdiri di belakang dekat garis servis (servis
pendek) dengan posisi melangkah.
(2) Kemudian ayunkan raket dengan lembut
dari belakang ke arah bola yang dijatuhkan dari
atas (servis pendek), hingga bola jatuh dekat
di belakang garis servis lawan.
(3) Selanjutnya bergerak ke kiri dan kanan
lapangan, bila dilakukan dalam formasi
berbanjar, yang telah melakukan servis
bergerak berpindah tempat.
Aktivitas Pembelajaran 5 : Kombinasi Gerakan Pukulan
Backhand Tanpa Net, Dilanjutkan Menggunakan Net, secara
Berpasangan atau Kelompok

(1) Permainan dilakukan secara berpasangan.


(2) Pemainan ini dapat dilakukan menggunakan
lapangan bulu tangkis atau tidak
(3) Lakukan servis panjang ke arah lawan main.
(4) Kembalikan dengan pukulan backhand.
(5) Selanjutnya lawan mengembalikannya lagi
dengan pukulan backhand.
(6) Apabila bola “mati” maka lakukan
pergantian servis.
Aktivitas Pembelajaran Bermain Bulu Tangkis Menggunakan
Peraturan yang Dimodifikasi

Bermain 3 lawan 3 Bermain 3 lawan 2


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai