Anda di halaman 1dari 17

REFERAT

TUMOR PARU
Oleh :
MUHAMMAD LESTARI PUTRA

Pembimbing :

dr. Tufiqul Hidayat, Sp.Rad

DIBAWAKAN DALAM RANGKA TUGAS KEPANITERAAN KLINIK


PADA BAGIAN RADIOLOGI
FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
20201
PENDAHULUAN

Tumor adalah kondisi pertumbuhan sel yang tidak normal sehingga membentuk
suatu lesi atau dalam banyak kasus membentuk benjolan di bagian tubuh
(Kementrian Kesehatan Republik Indonesia, 2015). Salah satu tumor yang paling
sering dijumpai adalah tumor paru. Seperti jenis tumor lainnya, tumor paru
berdasarkan asalnya dibedakan menjadi tumor paru primer dan tumor paru
sekunder. Lebih dari 90% tumor paru primer merupakan tumor ganas, dan
sekitar 95% tumor ganas ini termasuk karsinoma bronkogenik.
Di Amerika Serikat Kanker Paru adalah penyebab kematian kedua diantara semua
macam kanker. Kanker Paru bahkan menyebabkan kematian melebihi kanker payudara,
kanker prostat dan kanker usus besar, apabila kematian ketiga macam kanker ini
bersama-sama dihitung
ANATOMI
PULMO
ETIOLOGI

ROKOK POLUSI UDARA


EPIDEMIOLOGI

Kanker paru merupakan penyebab utama keganasan di dunia, mencapai hingga 13


persen dari semua diagnosis kanker. Selain itu, kanker paru juga menyebabkan
1/3 dari seluruh kematian akibat kanker pada laki-laki.
Di Amerika Serikat, diperkirakan terdapat sekitar 213.380 kasus baru pada
tahun 2007 dan 160.390 kematian akibat kanker paru. Berdasarkan data
WHO, kanker paru merupakan jenis kanker terbanyak pada laki-laki di
Indonesia.
GAMBARAN KLINIS DAN PEMERIKSAAN
FISIK
PADA TUMOR PARU GEJALANYA TIDAK KHAS NAMUN ADA BEBERAPA GEJALA JIKA TIDAK
KUNJUNG SEMBUH
• BATUK
• SESAK NAPAS
• NYERI DADA
• PENURUNAN BERAT BADAN
• DEMAM HILANG TIMBUL
• NYERI MUSKULOSKELETAL
Pemeriksaan fisik mencakup tampilan umum (performance status) penderita yang
menurun, penemuan abnormal terutama pada pemeriksaan fisik paru benjolan leher,
ketiak atau dinding dada, tanda pembesaran hepar atau tanda asites, nyeri ketok di
tulang .
PEMERIKSAAN PENUNJANG
PEMERIKSAAN PENUNJANG

PEMERIKSAAN Hb,Leukosit,Trombosit
LABORATORIUM Hati dan Fungsi Ginjal

PEMERIKSAAN PATOLOGI Hb,Leukosit,Trombosit


ANATOMI Hati dan Fungsi Ginjal

RADIOLOGI
RADIOLOGI DIAGNOSTIK

SMALL LUNG CELL CARCINOMA


RADIOLOGI DIAGNOSTIK

NON SMALL LUNG CELL CARCINOMA


RADIOLOGI DIAGNOSTIK

AKTELEKTASIS NODUL SOLITER PADA PARU


RADIOLOGI DIAGNOSTIK

EFUSI PLEURA
PENATALAKSANAAN
Menurut Persatuan Ahli Bedah Onkologi Indonesia (2005),
penatalaksanaan/pengobatan utama penyakit kanker meliputi
empat macam yaitu:
1. PEMBEDAHAN
2. RADIOTERAPI
3. KEMOTERAPI
DEFERENSIAL DIAGNOSIS

PNEUMONIA
DEFERENSIAL DIAGNOSIS

TB PARU
DEFERENSIAL DIAGNOSIS

TUMOR MEDIASTINUM
DEFERENSIAL DIAGNOSIS

TUMOR PLEURA
FASTABIQUL KHAIRAT
TERIMA KASIS

Anda mungkin juga menyukai