Anda di halaman 1dari 34

Menilik Rumpun

IPS-PPKn
Selamat bertemu kanisian Kelas 7
Skenario Pembelajaran hari ini
1. Perkenalan
2. Aturan dasar pembelajaran Rumpun IPS-PPKn → Bapak
Yosi
3. Menilik PPKn → Ibu Swesty
4. Menilik IPS → Ibu Rika
Guru-guru Rumpun
IPS-PPKn
Salam Kenal
Guru-guru Rumpun IPS-PPkn

1. Koordinator rumpun & Guru Utama PPKn IX : Bapak Kwririnus Yosida, M.Pd
2. Sekertaris Rumpun & Guru Utama IPS VII : Ibu Maria Rika Karolina, S.Pd
3. Guru Utama IPS IX : Bapak Drs. RC. Hendro Suciyanto
4. Guru Utama IPS VIII : Bapak Drs. Sutapa Widi Santosa
5. Guru Utama PPKn VIII : Bapak Audy Bramara M. Fil
6. Guru Utama PPkn VII : Ibu Swesty Yully Yanti , MM
Bp.Yosi Bp.Topo Bp.Audy Bp.Hendro

Bu Swesty

Bu Rika

PERKENALAN
Silabus-PPKn
Pembelajaran PPKn 1 tahun
Silabus PPKn (KD Esensial 1 tahun)

SEMESTER I
7.1. Global citizenship

7.2 Menelusuri Proses Perumusan Pancasila sebagai Dasar

7.3 Menunjukkan Peran PPKI dalam Penetapan Pancasila Sebagai Dasar Negara

7.4 Menelusuri Sejarah Perumusan dan Pengesahan Undang-Undang Dasar Negara


Republik Indonesia Tahun 1945
Silabus PPKn (materi pembelajaran 1 tahun)

SEMESTER 2
7.5. Meneladani Tokoh Perumus Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun
1945

7.6 Membuktikan Keberagaman Masyarakat Indonesia

7.7 Membangun Semangat Bhinneka Tunggal Ika dalam Keragaman Masyarakat


Indonesia
KKM
Penilaian PPKn
A. Kognitif/Pengetahuan
1. Uji Kompetensi ( Ulangan Harian ) / bab
2. Latihan soal (rata-rata)
3. Penugasan
A. Psikomotor/Keterampilan
1. Uji Kompetensi praktek
2. Penugasan praktek
A. Afektif/Sikap
1. Kehadiran & Kedisiplinan pengumpulan (wajib mengumpulkan &
jangan terlambat)
2. Gembira (observasi guru, teman, diri sendiri-refleksi)
Silabus-IPS
Pembelajaran IPS 1 tahun
Silabus IPS

SEMESTER 1
Bab 1. Manusia, Tempat, dan Lingkungan
Bab 2. Interaksi Sosial dan Lembaga Sosial
Silabus IPS

SEMESTER 2
Bab 3. Aktivitas Manusia dalam Memenuhi Kebutuhan
Bab 4. Kehidupan Masyarakat Indonesia pada Masa Praaksara, Hindu-
Buddha, dan Islam
Penilaian IPS

A. Kognitif/Pengetahuan
1. Uji Kompetensi ( Ulangan Harian ), PTS, PAS/PAT
2. Latihan soal/ Kuis
A. Psikomotor/Keterampilan
1. Penugasan (Individu/Kelompok)
2. Presentasi (Individu/Kelompok)
A. Afektif/Sikap
1. Kedisiplinan (pengumpulan dan kehadiran)
2. Gembira (observasi guru, teman, diri sendiri-refleksi)
GLobal Citizenship
Kompetensi Bab 1
Tujuan Pembelajaran
Goal :
Berelasi dengan gembira sebagai warga
global/dunia.
1. Memahami makna kewarganegaran dunia = Global
Citizenship
2. Memahami tata cara berkomunikasi di dunia global
sebagai warga negara global
3. Mendeskripsikan pentingnya peran diri sebagai warga
MISING!!
Masuk Ruang Penitensi (Bersama Pak Yosi)
Kelas 71: Kelas 74:
1. James Reynaldi D. 1. Christian Owen Pribadi
2. Timothy Lau Sembiring 2. Gregorius Craig C I
Kelas 72 3. Jonathan Dharmaputera
4. Rafael Hasiholan B.
Kelas 75
Kelas 73: 5. Thomas Nilo Gunawan
1. Yohanes Ramanditya K. Kelas 76:
1. Benedict Samuel I.
Pengertian awal

Global → dunia
sasi → perubahan / proses menjadi
“Proses menjadi dunia”
Globalisasi merupakan suatu fase perubahan yang dialami oleh
masyarakat di berbagai penjuru dunia, dimana terbentuk keterkaitan
antar tempat yang tidak mempedulikan batas negara dan spasial.
Keterkaitan ini umumnya terjadi pada aspek ekonomi, sosial, politik,
dan budaya.
Ciri khas dari era globalisasi
1. semakin kaburnya batas-batas geografis antar
negara.
2. didorong oleh perkembangan teknologi pada bidang
transportasi dan komunikasi, seperti telefon,
internet, dan pesawat.
3. Adanya pertukaran pandangan dunia,peningkatan cara
berfikir, merubah gaya hidup, peningkatan ide ide
kearah yang lebih baru.
4. meningkatkan rasa saling ketergantungan satu manusia
dengan manusia lain.
Penglobalan
=
sebuah keniscayaan
Bagaimana Kanisian bisa menjalani kehidupan di kondisi ini

MPLS → Materi Etika Komunikasi Digital

MODAL DASAR
Yuuk... Perdalam dengan sharing dan Bagikan Inspirasi
Bahan pertanyaan :
(pilih 1 saja !)
Usaha melengkapi catatan?
Apa yang paling menarik
dari catatan mu (materi
Etika Komunikasi Digital)?
Ada pengalaman yang
relevan? Sharingkan!
Terinspirasi? sampaikan!
Beberapa Catatan:
1 siswa @ 1 menit
PILIH 1 hal supaya 1 menitnya
BERMAKNA
Antusiasme = Keaktifan
Terinspirasi (mendengarkan dan
mewujudkan consciense) = tambahan point
4 unsur penilaian:
Kegembiraan = antusiasme
Kedalaman sharing
Kepercayaan Diri = Kelancaran
Bonus Terinspirasi
Penguatan

https://youtu.be/hYJKBnGZnMA

Judul We Are The World


● We're all a part of God's great big family
● We are the children
● who make a brighter day _____ start giving
● We're saving our own lives
● we'll make a better day
Kegiatan Mandiri :
Google Class:
1. Lembar Kerja Kegiatan Mandiri Pembelajaran PPKn 7
(dikerjakan → kumpukan Sabtu, 7 Agustus 2021, 17.00)
2. Nettiquete (Pelajari kalau perlu DONLOT ;) → tidak
perlu dikumpul
3. PPT pembelajaran (Pelajari kalau perlu DONLOT ;) →
tidak perlu dikumpul
GLobal Citizenship
Kompetensi Bab 1, Pertemuan 2
MISING!!
Masuk Ruang Penitensi (Bersama Pak Topo)
Kelas 71: Kelas 74:
1. Ignatius Loyola Haryo D.
2. Rafael Hasiholan B.
Kelas 72
Kelas 75
Josafat Giorgio Argatio
1. Vincentius Ferrer
Nicholas
Kelas 73:
Yohanes Ramanditya K
Kelas 76:
Netiquete ??

https://youtu.be/2crTnRLp6ok ← Klik ya...

Baca materi Netquette dan


tuliskan tanggapan terhadap
video di atas dicatatan kalian
( tidak perlu dikumpul)
Pengertian Global Citizenship

istilah "Global" berarti :

● memiliki koneksi dengan dunia - mencakup seluruh bumi


● tersebar luas - tidak terbatas - universal.

Sementara terminologi untuk citizenship (ind. kewarganegaraan)


menunjukan keanggotaan seseorang dalam suatu negara,
mengacu pada keanggotaan seseorang di suatu tempat dan waktu tertentu,
dan keanggotaan membawa dampak (tanggung jawab) partisipasi penuh
dalam kehidupan lokasi tersebut. kehidupan suatu tempat meliputi
kegiatan sosial, ekonomi, politik, keagamaan dan budaya.
Lihat juga pengertian kewarganegaraan menurut KBBI -klik-
Pengertian Global Citizenship
Menjadi warga negara berarti menjadi satu/bagian/anggota dalam suatu
kelompok dimana ada orang lain di negara tertentu.

Menjadi warganegara global berarti menjadi satu/bagian/anggota dengan


orang lain di dunia yang satu.

Pahami pengertian global citizenship dan tanggung jawabnya lebih lanjut


dengan video dibawah ini
https://youtu.be/_yio6kQrlYQ
jangan lupa buat catatan berupa kesimpulan video ya….
Tidak Perlu dikumpul
Sekolah Jesuit adalah contoh nyata dari globalisasi dan global
citizenship, sekaligus menjadi jaringan sekolah yang menyadari
pentingnya pembelajaran global citizenship.
Setiap siswa diharapkan mampu (dengan gembira) menghadapi
tantangan global dan menjadi warga global yang akan dapat
berpartisipasi dalam solidaritas, kerja sama, dan rekonsiliasi global
yang sepenuhnya menghormati kehidupan dan martabat manusia, dan
semua ciptaan Tuhan.
3 Kemampuan warga negara global
1. Kemampuan hidup, kemampuan seseorang
harus bersikap fleksibel dan mampu
beradaptasi agar bisa menghadapi tuntutan
hidup, baik secara formal maupun tidak.
2. Kemampuan belajar dan inovasi, dimana
ada tiga kompetisi yang perlu dipenuhi,
yaitu kreativitas, komunikasi, berpikir kritis,
dan kolaborasi.
3. Kemampuan beradaptasi untuk mengerti
segala informasi, teknologi, dan media.
4. Kemampuan berkomunikasi yang efektif,
ber-etika (dan mudah dimengerti).
Sekolah kita?
“Human Excellence”

Anda mungkin juga menyukai