Anda di halaman 1dari 20

Disusun Oleh :

Kelompok utara Naras 1


• MONICA OKSABERINA • NADELA
• AYU NENGSIH RENATA • PANKRASIUS F. ZALUKHU
• ANDRIKO PAAMBANAN • REKA APRILIA
• AHMAD NIKO • RICI HANDAYANI
• BUNGA PERMATA SYOFRUL • RITA DELIANA
• DINA ALMIRA • RUL CANDRA
• ELMI MAIJESTI ELIS • SARMINA
• FIRDA TRI GUSMANI • SYAHRIL SAPUTRA
• HELVI NESTRI SABABALAT
• JEKLIN ROY MENDES • TASYA ANGELINA PUTRI
• MITA PITRA DEWI • TIARA TRI HANDAYANI
• AYU ANDIKA TONJADI • TITA ROSLIA
• WILDA ZATULISMA
POLA HIDUP
SEHAT
DAFTAR ISI
• Pengertian Pola Hidup Sehat
• Langkah-langkah hidup sehat
• Contoh pola hidup sehat
• Tips hidup sehat
• Manfaat pola hidup sehat
PENGERTIAN POLA HIDUP SEHAT
Pola hidup sehat adalah gaya hidup yang memperhatikan
segala aspek kondisi kesehatan. Mulai dari makanan,
minuman, nutrisi yang dikonsumsi dan perilaku kita sehari-
hari. Baik itu dalam sebuah rutinitas olahraga yang tentu akan
menjaga kondisi kesehatan dan juga akan menghindarkan dari
segala hal yang dapat menjadi penyebab penyakit bagi tubuh
kita.
LANGKAH-LANGKAH HIDUP SEHAT
Langkah-langkah dalam hidup sehat :
1. Pola makan yang baik
2. Olahraga teratur
3. Istirahat yang cukup
4. Udara serta lingkungan yang bersih
5. Banyak minum air putih
CONTOH POLA HIDUP SEHAT
1. Pola makan teratur
2. Rutin berolahraga dengan jadwal teratur
3. istirahat secukupnya
4. Rajin membersihkan lingkungan tempat
tinggal
5. Jaga kebersihan diri dan lingkungan
sekitar
TIPS HIDUP SEHAT
1. Menjaga kebersihan diri
2. Menjaga pola makan
3. Menjaga waktu olahraga dan istirahat
4. Membuang sampah pada tempatnya
CONTOH MAKANAN YANG
SEHAT
MANFAAT HIDUP SEHAT
1. Terhindar dari berbagai macam penyakit
2. Memilikin banyak energi
3. Meningkatkan kualitas hidup
4. Berat badan terjaga
5. Hidup teratur
6. Bersikap lebih positif
7. Kesehatan mental terjaga
8. Meningkat kepercayaan diri
9. Bisa menikmati hidup secara baik
TIPS MAKANAN SEHAT
 makanan berlemak tinggi sangat beresiko bagi
kesehatan,terutama dari metega,santan dan makanan
dari lemak hewan,lebih baik kita mengonsumsi kacang-
kacangan atau biji-bijian seperti gambar dibawah ini.
Banyak mengonsumsi air putih,sayur-sayuran dan buah-
buahan
PEMBAHASAN
SELANJUTNYA
YAITU !!!
HIPERTENSI
Apa itu HIPERTENSI ?

Meningkatnya tekanan darah dalam jangka


waktu lama dengan tekanan darah lebih dari
120/80 mmHg.
PENYEBAB TEKANAN DARAH TINGGI
1. Mengosumsi garam
berlebihan

2. Sering stress

3. Malas gerak

4. Kelebihan berat
badan atau obesitas

5. Kebiasaan merokok

6. Konsumsi minuman
keras berlebihan
CARA PENCEGAHAN TEKANAN DARAH
TINGGI
Mengawal stress/ tekanan emosi
Mengawal berat badan agar menjadi ideal
Jangan merokok
Senantiasa olahraga
Periksa tekanan darah berkala
Menjaga pola makan yang baik
Apa yang harus dilakukan jika mengalami
TEKANAN DARAH TINGGGI ????
MINUM OBAT ANTI DARAH TINGGI
SESUAI RESEP DOKTER

TURUNKAN KELEBIHAN BERAT MAKAN MAKANAN YANG RENDAH


BADAN GARAM

ISTIRAHAT YANG CUKUP

JANGAN KONSUMSI KOPI, HINDARI MAKANAN OLAHAN


MEROKOK DAN MINUMAN DAGING
KERAS
POLA MAKAN SEIMBANG DAN
BEROLAHRAGA
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai