Anda di halaman 1dari 5

PEMERIKSAAN ORGANOLEPTIK

Pengujian
Uji organoleptik dilakukan untuk mengetahui kebenaran simplisia
menggunakan panca indra dengan mendeskripsikan bentuk, warna,
bau, dan rasa sebagai berikut :
• Bentuk : padat, serbuk, kering, kental, dan cair
• Warna : warna dari ciri luar dan warna bagian dalam
• Bau : aromatik, tidak berbau, dan lain-lain
• Rasa : pahit, manis, khelat, dan lain-lain
• Ukuran : panjang, lebar
• Uji Makroskopik
• Uji makroskopik dilakukan dengan menggunakan kaca pembesar
atau tanpa menggunakan alat. Cara ini dilakukan untuk mencari
khususnya morfologi, ukuran, dan warna simplisia yang diuji.
Bentuk
Warna
Tugas Mandiri
• Buatlah ringkasan tentang pembuatan dan
gambarkan simplisia sampai pada pengujian simplisia
(Organoleptik, Mikroskopis, dan Makroskopis), 1
simplisia per orang (misalnya simplisia jahe, buat
makalah tentang Jahe, cara pembuatan simplisia
jahe, gambar jahe dan jelaskan pengujian simplisia
(Organoleptik, Mikroskopis, dan Makroskopis)
berdasarkan literatur !
• Daftar Pustaka minimal 10
• Simplisia (Sampel) tidak boleh ada yang sama

Anda mungkin juga menyukai