Anda di halaman 1dari 5

Asas-asas manajemen

by
BAMBANG LIBRIANTONO, S.Kom.,M.M,
Pengawasan

 Pengawasan merupakan salah satu fungsi manajemen untuk menjamin agar apa
dilaksanakan dapat sesuai dengan apa yang telah irencanakan
 Pengawasan sebagai suatu proses tentunya melaluli tahapan-tahapan, sehingga
proses pengawasan itu dapat berupa system, yang kesemuanya akan memberikan
informasi beserta data yang diperlukan bagi perbaikan perencanaan selanjutnya.
 Pengawasan sebagai fungsi tidak dapat dipisahkan dengan berbagai usaha
membandingkan, baik membandingkan hasil yang dicapai dengan standar yang
direncanakan maupun menyangkut kwantitas dan kwalitas.
Pengawasan menyeluruh dan Audit

 Salah satu cara memudahkan pengawasan menyeluruh adalah pemeriksaan


menejemen melalui laporan-laporan yang menyediakan berbagai keterangan untuk
menentukan secara pasti dimana atau mengapa terjadi penyimpangan dari rencana
yang telah dibuat.
 Alat/ instrument pengawasan antara lain beupa lapoean-laporan seperti: neraca,
laporan rugi laba, analisis rasio, standar biaya, analisis pengeluaran administrasi,
yang pada akhirnya akan dapat menilai apa yang telah dikerjakan serta pelayanan
apa yang telah diberikan oleh organisai terhadap masyarakat.
Pengawasan Kwantitas dan Kwalitas

 Pengawasan kwantitas ditujukan kepada system mengalirnya barang-barang mulai


dati dari bahan mentah, pembuatan sampai pada penjualan.
 Pengawasan kwantitas adalah pengawasan penjualan.
 Pengawasan kwalitas berujuan bukan untuk memperoleh kwalitas yang terbaik
tetapi bagaimana agar kwalitas yang dihasilkan memenuhi persyaratan-persyaratan
tertentu.
 Ada dua cara yang dapat digunakan dalam pengawasan kwalitas yaitu ; pengawasan
inspeksi yang dapat dilakukan dengan cara menginspeksi menyeluruh berdasarkan
sampel dan pengawasan secara statistik berdasarkan teori-teori staistik dan metode
probalitas sehingga memperkuat keterandalan (reliability) dari sampel dan
mengurangi terjadinya kesalahan.
Pengawasan Waktu, Biaya dan Anggaran
 Bertujuan untuk lebih mengefisienkan dan mengefektifkan sumber-sumber
manajemen.
 Pengawasan Waktu ada dua cara yaitu ; mencatat seluruh aktivitas yang dilalaikan
oleh pekerja dan yang berhubungan dengan pengawasan produksi (routing,
scheduling dan Dispatching).
 Pengawasan Biaya ditujukan untuk mengadakan pengurangan biaya (cost reduction).
 Pengawasan Anggaran merupakan proses untuk mengadakan perbandingan anatara
hasil yang dicapai dengan anggaran yang telah direncanakan sebelumnya.
Penyusunan anggaran dilaksanakan setiap periode waktu tertentu.

Anda mungkin juga menyukai