Anda di halaman 1dari 23

Laporan Tahun 2021 dan

Perencanaan 2022
Ruang Kamar Bersalin
Analisis Situasi Ruangan
Organisasi Dan Manajemen
Instalasi Kamar Bersalin merupakan unit penyelenggara pelayanan
kegawatdaruratan maternal di RSUD Kota Depok.
Dipimpin oleh seorang kepala instalasi

Kepala instalasi dibantu oleh Kepala Ruangan untuk mengatur dan


mengkoordinasikan staf dibawah instalasi kamar bersalin.

Staf/bidan kamar bersalin merangkap sebagai PJ


 PJ Informasi dan Promosi
 PJ SDM dan Diklat
 PJ Logistik dan Distribusi
 PJ Ruangan dan Mutu Pelayanan
 Administrasi dan Tata Usaha
Struktur Organisasi Ruang kamar bersalin
Sarana dan Prasarana
 Sarana dan Prasarana dikamar bersalin 90 % dalam
kondisi baik dan sisanya pada kondisi rusak ringan dan
sedikit masalah yang memerlukan penanganan

Beberapa contoh masalah

 Kebocoran pipa AC pada Plafon


 Instalasi kabel telpon/komputer
 Kerukasan handle pintu
Alat Kesehatan
 Alat Kesehatan Kamar bersalin dalam kondisi baik dan
lengkap,, beberapa SET alkes yang sering digunakan :
 Set Partus (jumlah 10 set)
 Set Kuret (jumlah 5 set)
 Set SC (jumlah 6 set)
SDM
Jumlah tenaga di
No. Kualifikasi Pendidikan Jumlah
1. D4 Kebidanan 4 Orang
2. D3 Kebidanan 18 Orang
kamar bersalin,
3. SLTA 2 Orang
  Jumlah 24 Orang berjumlah 24 orang,
Terdiri dari 22 bidan,
No. Status Pegawai Jumlah
1. Aparatur Sipil Negara (ASN) 17 Orang 1 admin dan 1 pos,
 
2. Tenaga Honor kontrak
   
7 Orang
dibantu oleh 4 orang
Jumlah: 24 Orang Security dan 4 orang
Cleaning Service
Alur Pelayanan
Pasien Dari IGD Pasien dari
Poliklinik
Surat
Pengantar Admission Rawat Inap
Rawat Inap

Pasien
Ya
Jaminan

Tidak

Pemilihan Kelas Rawatan

Pernah Petugas mencari


Rawat Inap di Ya
Berkas RM Rawat inap
RSUD

Tidak

Mengisi Surat
Persetujuan Rawat Inap

Petugas mengantar
1 Laboratorium
Pasien Ke Ruang
2 Radiologi Rawatan
3 Apotik
Rawat Inap
4 Gizi
5 Tindakan Operasi
Pasien Diperbolehkan
6 Tindakan Perawat Pulang oleh dokter

Pasien Pemeriksaan Ulang


Jaminan Ya Berkas Jaminan

Tidak
Pembayaran di Kasir
Rawat Inap

Pasien Pulang
Jumlah kunjungan/perbulan
NO BULAN JUMLAH PASIEN JUMLAH PASIEN
1 JANUARI 40 120
2 FEBRUARI 53 97 101 105 100
100
3 MARET 49
4 APRIL 52 80 JUM-
65 LAH
5 MEI 60 60
60 53 49 52 PASIEN
6 JUNI 97
40 40
7 JULI 33 40 33
8 AGUSTUS 40
20
9 SEPTEMBER 65
10 OKTOBER 101 0
11 NOVEMBER 105 JAN FEB MARAPRMAYJUN JUL AUG SEP OCT NOV DEC
12 DESEMBER 100
JUMLAH 793
Grafik
Tabel
10 Penyakit Terbanyak
KODE JUMLAH
NO DIAGNOSA PASIEN
ICD X

1 O34.2 Bekas SC 112

2 O80.9 Partus Spontan 104

3 O47.0 G1P0A0 Hamil < 37 minggu dengan PK 1 Aktif 57

4 O06.4 Abortus 48

5 O42.9 KPD tidak jelas jamnya 32

6 N92.1 Metrohagia 24

7 O10 HDK 11

8 O14.1 Pre Eklamsi 11

9 O41.0 Oligohidramnion 11

10 O21.0 HEG 10
Capaian IMUT
Denah Ruangan
Kegiatan tahun 2021
No Tanggal Waktu Kegiatan Peserta Biaya Ketrerangan
- Bidkep
Setiap Bulan
1   Rapat Bulanan - PPI    
Minggu Ke 3
- Tim VK
- Pos
Setiap Sabtu
2   Bongkaran Ok Vk - CS Vk  
Minggu Ke 4
- Tim VK Pagi
- Tim Vk
3   Setiap Bulan Bongkaran Ruangan - POS Vk  
- CS
Setelah Pasien
4   Pindah Ruangan Dermist Ruangan - Cs    
Dan Pulang
- Bidkep
5 2 Maret 2021   Presentasi Kasus Vk  
- Tim VK
- Ambarwati
 
6 1-17 Maret 2021 Pelatihan Japung Bidan - Arfiah Sendiri Bersertifikat
 
Nurhasanah
- Ambarwat
7 8-11 Juni 2021 Penilaian Dupak - Arfiah    
Nurhasanah

- Yayan Heryani
8 25 Agustus 2021 Penyegaran Katim - Titin Saraswati Bidkep  
- Lilia Anggraeni

- Yayan Heryani
9 02 September 2021   Penyegaran Katim - Titin Saraswati Bidkep  
- Lilia Anggraeni

- Kains Vk
10 5 Oktober 2021   Pelatihan Pengelolaan Imut - KARU    
- Admin
Kegiatan tahun 2021
No Tanggal Waktu Kegiatan Peserta Biaya Ketrerangan
11 Oktober   Resertifikasi Asesor - Ambarwati Diklat Bersertifikat
- Kains Vk
  November 2021   Pelatihan Pengelolaan Imut - KARU    
- Admin

- Ade Fitri
- Arfiah
12 28-30 Oktober 2021   Pelatihan Mu Diklat Bersertifikat
Nurhasanah
- Eneng Mafthuha

- Yayan Heryani
11-13 November - Titin Saraswati
13   Pelatihan Mu Diklat Bersertifikat
2021 - Yulli Nur
- Riavie Rossivana

- Menik
13-14 November Kustiningsih Tidak Ada
14   Pelatihan Manajemen Laktasi Bidkep
2021 - Maghfira Sertifikat
- Dian Nurmasari

15 2-3 Desember 2021   Pelatihan K3 Yuli Nur    

11 Oktober - 15
16   Bimbingan Mahasiswa Akper Fatmawati    
November 201

22 November - 27
17   Bimbingan Mahasiswa Akper Fatmawati    
Desember 2021
Kegiatan Diskusi kasus/ monev
bulanan
 Kegiatan Monev dilakukan
setiap bulan bersama seluruh
staf bidan dan atasan,
Identifikasi Masalah
Sdm (Jumlah, Kompetensi,Diklat,Dll)

 Dari 22 bidan 20 bidan tidak memiliki


sertifikat APN yang aktif
 Pelatihan PONEK baru 1 bidan dan sudah
kadarluarsa
 Pelatihan PPGDON DARI 22 bidan yang
sudah mengikuti baru 6 bidan dan sudah
kadarluarsa
Identifikasi Masalah
Alat Kesehatan
Sejak kamar bersalin dibuka pelayanannya menjadi
ruangan covid dan non covid maka alat – alat kesehatan
yang dibutuhkan bertmbah, antara lain;
 infan warmer 1 unit
 tensi meter mobile 2 unit
 partus set 5 unit
 set kuret 3 unit
 sesar set 5 unit
 laparatomi set 3 unit
Identifikasi Masalah
Sarana Dan Prasarana
 Sesuai dengan akreditasi, maka diperlukan IGD PONEK yang
harus berada di lantai 1 yang bersatu dengan igd umum,kondisi
saat ini sejak pandemi igd ponek bercampur dengan pasien
umum, tidak punya ruangan tersendiri dan alat2 kegawat
daruratan kasus maternal dan perinatal yang tersedia khusus
didalam satu ruangan.
 Untuk linen handcito yang tersedia saat ini sangat minim dan
dalam kondisi yang sudah tidak layak pakai karena banyak yang
robek dan sudah kusam.
Usulan Penyelesaian Masalah
SDM
• Idealnya 80 % Bidan telah bersertifikat APN aktif.
• Untuk menunjang pelayanan IGD PONEK minimal 50
% bidan berserfikat PONEK

ALKES
Penambahan Alkes berupa:
 infan warmer 1 unit
 tensi meter mobile 2 unit
 partus set 5 unit
 set kuret 3 unit
 sesar set 5 unit
 laparatomi set 3 unit
Usulan Penyelesaian Masalah
SARPRAS
 Diperlukan tersendiri khusus IGD PONEK di lantai 1 yang bersatu dengan
igd umum,
 Pengadaan hand citoo
Rencana Usulan Kegiatan dan Usulan
Barang thn 2022
Rencana usulan kegiatan dan usulan barang tahun 2022 menunjang
kegiatan pelayanan IGD PONEK dan Kamar bersalin, adapun rincian
nya tertuang dalam program kerja 2022 dan RKBMD 2022
Kesimpulan
Beberapa hal yang perlu digaris bawahi antara lain sebagai berikut :
 Seiring menurunnya kasus pandemi covid dan bertambahnya kasus
kegawatdaruratan maternal, maka adanya ruang khusus IGD PONEK sangat
diperlukan agar tersediannya pelayaan yang optimal.
 Linen Hand Cito yang di gunakan setiap hari oleh Bidan dan Dokter sudah
rusak dan kusam, adanya penambahan linen handcito kiranya sangat
diperlukan.
 Untuk meningkatkan kompetensi dan keterampilan bidan dalam melakukan
pelayanan, maka kami akan mengupayakan bidan-bidan agar mengikuti
kegiatan seminar dan pelatihan yang berkaitan dengan pelayana kebidanan.
Saran
 Untuk terus memaksimalkan pelayanan IGD PONEK, diperlukan tersedianya
Ruangan khusus untuk kasus kebidanan dan kandungan di IGD, agar
penanganan pertama pada kegawat daruratan maternal bisa langsung
dilakukan.

 Dilakukan monitoring tahunan terhadap dokumen administrasi (SOP,SPO,


SAK) dan dilakukan penyegaran untuk dokumen yang dianggap sudah tidak
diperlukan.

 Untuk menjamin pelayanan yang diharapkan, maka perlu dilakukan


penambahan jumlah pelatihan yang sesuai dengan yang dibutuhkan oleh
Instalasi Kamar Bersalin (PPGDN,APN,PONEK).
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai