Anda di halaman 1dari 11

DEPARTEMEN RAWAT JALAN

MEDICAL SERVICES DIVISION


RSIA BUNDA DENPASAR

LAPORAN BULANAN

FEBRUARI 2024

1. CAPAIAN
Review Volume

JAN FEB MAR APR MEI JUN JUL AGS SEP OKT NOV DES

Visit GP 127 151


Visit Spesialis 628 537
Pasien Baru 377 296
Pasien Lama 378 392
13/1,7 12/1,7
OPT to IPT
% %
OPT to ODC/
2 3
OT/VK/ED
Homeservice 15 5

PERTUMBUHAN PASIEN OPT


450
397
400 377378
350
296
300
250
200
150
100
50
0
Jan Feb Mrt Apr Mei Jun Jul Agt Sept Okt Nov Des

Pasien Baru Pasien Lama

Jumlah total kunjungan OPT pada bulan Februari sebanyak 688 pasien, jumlah pasien menurun (8%) dari bulan
Januari 2024 (755 pasien). Pasien Baru berjumlah 296 orang dan Pasien Lama berjumlah 392 orang. Untuk Pasien Homes
Service di bulan Februari 2024 sebanyak 5 orang menurun 6% dari bulan lalu yaitu 15 pasien. Untuk pemeriksaan Home
Service total 5 orang, pasien dengan pemeriksaan GP dan Nurse service sebanyak 4 pasien dan Nurse service 1 pasien.

Total Pasien Per SMF


Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des
ANAESTHETICS 0 0
GENERAL SURGERY 14 24
INTERNAL
30 32
MEDICINE
OBSTETRIC & GY-
272 237
NAECOLOGY
ORTHOPAEDIC 37 30

PAEDIATRIC 207 161

2|D e p a r t e m e n R a w a t J a l a n
FISIOTERAPIS 0 0
GENERAL
127 151
PRACTITIONER
CARDIOLOGIST 6 4

ENT SPESIALIST 15 14
PEDIATRIC
46 35
SURGEON
TOTAL PASIEN 755 688
Average perday 24 23

Jumlah total kunjungan OPT 688 orang, dari beberapa poliklinik mengalami penurunan dari bulan sebelumnya seperti
poli anak, poli obgyn, poli orthopedi, poli kardiologi, dan poli bedah anak. Peningkatan jumlah pasien dari bulan pada
poli penyakit dalam, poli bedah umum dan poli GP.
Penurunan dikarenakan adanya banyak dokter spesialis yang cuti karna hari raya di bulan februari.

Penggunaan Alat Diagnostik

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des
EKG 13 7
USG 4D 0 0
USG 2D/3D dan
239 206
transvaginal
CTG 13 6
Jaundice Meter 7 9
Nebulizer 10 6

Pada bulan Februari 2024 penggunaan ECG sebanyak 7 pasien (pada pasien MCU dan OPT) menurun 46 % dari bulan
Januari 2024. Pengunaaan USG transvaginal dan USG 2D/3D (206) menurun 13% dari bulan januari 2023. Penggunaan
jaundice meter (9) meningkat 22% dari bulan januari 2024 ,dan penggunaan Nebulizer menurun 4 % (6) dari Desember
2024.

QUALITY, SAFETY & RISK MANAGEMENT

2.1.1 Sasaran Mutu staff Medis (Medical Staff Performance Indicator)


Indikator (2023) Target Jan Feb Mrt Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des
Kehadiran dokter
praktek tidak lebih
dari 15 menit dari ≥ 85% 61% 61%
jam jadwal yang
disepakati
Kehadiran dokter praktek tidak lebih dari 15 menit dari jadwal
70%
61% 61%
60%

50%

40% 3|D e p a r t e m e n R a w a t J a l a n
Capaian
30%
10%

0%
Jan Feb Mrt Apr Mei Jun Jul Ags Sept Okt Nov Des
Target ≥ 85%

Kedatangan Dokter umum di lihat dari data penggunaan Aplikasi Pro-int. Kedatangan Dokter umum dan dokter
spesialis di lihat dari penggunaan Pro- int dan absen sidik jari pada bulan ini sama dengan bulan Januari, dan belum
mencapai target. Karena kurang kepatuhannya dari kedatangan dokter spesialis untuk absensi. Perlu sosialisasi berkala
dengan dibantu oleh manajemen RS untuk mengingatkan kembali indikator mutu di OPT ke dokter spesialis dan
mengingatkan spesialis untuk absen kehadiran terlebih dahulu setiba di poliklinik.

Analisa yang didapat adanya keterlambatan absensi karena dokter spesialis ada tindakan operasi, keterlambatan
yang sudah di infokan sebelumnya, serta dokter spesialis lupa untuk absensi sebelum mulai praktek walupun sudah
datang sesuai jadwal.

2.1.2 Sasaran Mutu Umum

Indikator (2023) Target Jan Feb Mrt Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nov Des

Waktu tunggu rawat jalan ≤


≥ 80% 93% 92%
60 menit

Waktu tunggu rawat jalan ≤ 60 menit


94%

93%

92%
92%

90%
Jan Feb Mrt Apr Mei Jun Jul Ags Sept Okt Nov Des

Capaian

Waktu tunggu diambil dari Aplikasi Teramedik, dilihat dari waktu tunggu dari registrasi menuju berkonsultasi ke
dokter dan dokter spesialis. Pasien poliklinik dibulan januari 2024, pada sistem teramedik ada 53 pasien yang waktu

4|D e p a r t e m e n R a w a t J a l a n
tunggunya lebih dari 60 menit, mengalami penurunan dari bulan lalu. Pencapaian dibulan februari 2024 sudah mencapai
target, tetap harus dipertahankan dan mungkin di tingkatkan dan Analisa apa penyebab dari penurunannya.

Dari evaluasi dilihat pemanjangan waktu tunggu terjadi pada dominan pada hari selasa, kamis , dan sabtu. Dilihat dari
hari tersebut merupakan hari dengan jadwal praktek dokter spesialis yang padat dan jumlah pasien yang datang paling
banyak.

2.1.3 Risk Resgister

Identifikasi Risiko Rencana Tindakan

Resiko staf tertular penyakit menular (covid) di 1. Menyediakan ruangan khusus untuk pasien
area OPT bergejala

Risiko Tertusuk jarum 1. Sosialisi Ulang SPO Injeksi

Resiko pasien komplain menunggu poliklinik 1. Melakukan sosialisasi berkala (setiap rapat
buka bulanna) mengenai jam oerasional poliklinik
ke semua staff poliklinik
Resiko pasien komplain menunggu 1. Berdiskusi dengan dokter untuk estimasi
mendapatkan pemeriksaan dari dokter pembuatan appoitment pasien
2. Menginformasikan kepada staff, jika ada
kemungkinan perpanjangan waktu tunggu
segera KIE pasien.
Resiko mendapat kesalahan penanganan pasien 1. Melakukan sosialisasi SPO SKP 1 Identifikasi
Pasien di rumah sakit

Resiko pasien komplain menunggu pelayanan 2. Sosialisasi jam operasional/jam praktek


dari dokter dokter di poliklinik

Resiko tertukarnya terapi pasien 1. Menggunakan sistem emr (teramedik)


dalam peresepan obat pasien di poliklinik

Resiko kurangnya pengimputan di billing 1. Melakukan sosialisasi SPO pelayanan di


poliklinik, melakukan sosialisasi form
disposisi di poliklinik, melakukan sosialisasi
BPH chargeable dan non chargeable ke staff
poliklinik.
Resiko pasien komplain karena menunggu 1. Melakukan pengadaan set steril untuk di
mendapat tindakan medis poliklinik sesuai dengan kebutuhan dan
berkordinasi dengan bagian CSSD
Resiko pasien mengalami cedera akibat pasien 1. Melakukan sosialisasi SPO SKP 6 dan form
jatuh pengkajian awal rawat jalan (resiko jatuh)

5|D e p a r t e m e n R a w a t J a l a n
dan intervensinya
Resiko komplain dari pasien, karena hasil 1. Melakukan sosialisasi SPO penyerahan hasil
laboratorium merupakan hak dari pasien laboratorium pasien poliklinik

Resiko terjadi kesalahan penganan, akibat 1. Melakukan sosialisasi SKP 1 ke semua staff
perbedaan medical history dari pasien rawat jalan

Resiko tertundanya penanganan pasien karena 1. Melakukan Sosialisasi SPO Pengembalian


menunggu MR pasien MR.

Resiko ketidak tepatan pemberian terapi ke 1. Melakukan Sosialisasi SPO SKP 1,2 dan 3
pasien, dan kemungkinan terjadi nya reaksi 2. Melakukan Sosialisasi SPO Pelayanan
alergi kepada pasien Vaksinasi
3. Melakukan Sosialisasi SPO Pelayanan
dirawat jalan.
Risiko tindakan kekerasan fisik kepada staf 1. Koordinasi dengan bagian K3RS apakah
karena aktifasi code black menggunakan telp memungkinkan penambahan staf di area
yang waktu dan usaha untuk aktifasi paging
2. Koordinasi dengan K3RS untuk evaluasi alur
code black yang lebih sesuai dan mudah
3. Sosialisasi alur code black ke staf security
secara berkala
Risiko USG, Suction, Cauter, EKG, CTG tidak bisa 1. Melakukan sosialisasi dengan cara
digunakan penggunakan alat sesuai standarnya kepada
staf sacra berkala.
Risiko komputer tersenggol dan terjatuh 1. Dibuatkan meja nurse station khusus di igd
karena meja nurse station yang kecil agar memiliki space luntuk penyimpanan
yang lebih banyak.
Risiko staf medis tersetrum listrik karena kabel 1. Dibuatkan ruang atau tempat khusus untuk
yang kurang rapi di bawah nurse station merapikan kabel atau tindakan penambahan
alat untuk merapikan kabel.
Risiko sharp box terjatuh karena tidak adanya 1. Koordinasi dengan PPI terkait pengadaan
pengait tali unttuk pengikat sharp box.

Risiko Terpapar cairan B3 1. Koordinasi dengan Kesling terkait daftar


Safety Data Sheet dan cara penanganan jika
staf dan pasien terpapar B3.
Risiko konsleting dan kebakaran karena 1. Koordinasi dengan tim IT untuk
penataan kabel kurang baik memfasilitasi tempat khusus atau tindakan
untuk merapikan kabel.
Risiko Gempa Bumi 1. Simulasi terkait pelaksanaan code purple
agar jika gempa terjadi staf bisa
melaksanakan code dengan baik.

6|D e p a r t e m e n R a w a t J a l a n
Risiko Kegagalan Suplai Air 1. Sosialisasi terkait penatalaksanaan lanjut
jika terjadi kegagalan suplai air

Risiko Kegagalan Suplai Listrik 1. Memastikan peralatan medis memiliki stok


baterai saat akan digunakan.

Risiko AC rusak karena tidak adanya 1. Memastikan AC jika ada kendala (bocor,
maintenance rutin tidak dingin dan eror) agar segera
menghubungi tim FMS
Risiko terhambatnya mengirim pasien yang 1. Saran cek rutin maintenance lift selalu
imobilisasi ke poliklinik di lantai 2 karena lift dilakukan agar resiko rusak minimal
rusak

Risiko tembok lembab dan bau karena 1. Melakukan F.up ke Purchasing untuk
kelembaban di ruang Isolasi sangat tinggi penambahan alat penyerap lembab ruangan

3 Ketenagaan
3.1 Jumlah Total
Jan Feb Mrt Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nov Des

Nurse 4 4
Midwife 2 2
TOTAL 6 6

3.2 Perputaran Karyawan


Jan Feb Mrt Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des

Berhenti / Resign 0 0
Rekrutmen / Transfer 0 0

Berhenti / Resign : -
Rekrutmen : -
Transfer : -

Spesialis Jan Feb Mrt Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des
Berhenti / Resign 0 0
Rekrutmen 1 0

Berhenti / Resign : -
Rekrutmen : -

7|D e p a r t e m e n R a w a t J a l a n
3.3 Pelatihan dan Pengembangan Staf / Staff Development

Tanggal/Bulan Pelatihan Nama Staf

12 Februari Identifikasi Pasien All Staff Nurse and Midwife

19 Februari Kewaspadaan Standar All Staff Nurse and Midwife

26 Februari IUD All Staff Nurse and Midwife

23 Februari PAK Demam Thypoid All Staff Nurse and Midwife

26 Februari Case Study Bilirubin All Staff Nurse and Midwife

23 Februari Case Study ILA All Staff Nurse and Midwife

3.4 Lembur
Jan Feb Mrt Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des

Total jam lembur (Jam) 0 0

4 INVENTARIS
4.1 Peralatan Medis Mayor (Perbaikan / Kalibrasi)

Peralatan Medis
Kalibrasi / Preventive
(Name – Brand – Type – Jumlah Masalah Rencana Tindakan
Maintenance
Serial Numbers)
Poliklinik 1
Infini i-EC 1200 B 1
Oktober 2023 - -
EKG 12 chanel
Gluco dr ( gluco test) Oktober 2023 1
Choicemmed MD 300C Oktober 2023
15D 1 - -
Pulse Oxymetri
Riester RBP 100 CAT Oktober 2023
1745 1 - -
(Tensimeter Mobile )
Themometer Digital IR Oktober 2023 1
- -
Yuwell
Thermometer Axilla Oktober 2023 1 - -
Timbangan BB Dan Oktober 2023 1
- -
Tinggi Badan (Seca)
Defibrilator Oktober 2023 1 - -
Poliklinik 2
Bed Obgyn Oktober 2023 1 - -

8|D e p a r t e m e n R a w a t J a l a n
Acorned AD980
Riester RBP 100 CAT Oktober 2023
1745 1 - -
(Tensimeter Mobile)
Themometer Digital IR Oktober 2023 1
- -
Yuwell
Choicemmed MD 300C Oktober 2023
15D 1 - -
Pulse Oxymetri
Termometer Axila Oktober 2023 1 - -
USG Voluson S8 Oktober 2023 1 - -
Brael UDT 20D Oktober 2023
- -
Dropler 1
Infinity i-5000C Oktober 2023 1
CTG
Poliklinik 3
Suction Pump Oktober 2023 1 - -
Themometer Digital IR Oktober 2023
- -
Yuwell 1
Riester RBP 100 CAT Oktober 2023
1745 1 - -
(Tensimeter Mobile)
Choicemmed MD 300C Oktober 2023
15D 1 - -
Pulse Oxymetri
Poliklinik 4
Timbang Bayi Digital Oktober 2023
- -
Onemed OD23 IB 2
Otoscope Oktober 2023 1
- -
Riester 2056-2000
Nebulizer Oktober 2023 1
- -
Omron NEC28
Themometer Digital IR Oktober 2023 1
- -
Yuwell
TCB Test Mobile (Biliru- Oktober 2023
bin Test) 1 - -
Drager JM-103
Choicemmed MD 300C Oktober 2023
15D 1 - -
Pulse Oxymetri
Poliklinik 5
Otoscope Oktober 2023 1
- -
Riester 2056-2000
Themometer Digital IR Oktober 2023 1
- -
Yuwell
Spirometri ( vitalogram ) Oktober 2023 1
- -
AI ha Touch Cat 6561

9|D e p a r t e m e n R a w a t J a l a n
Snallen Chart Proyektor Oktober 2023 1 - -
Choicemmed MD 300C Oktober 2023
15D 1 - -
Pulse Oxymetri

4.2 Peralatan baru


-

5 AKTIFITAS EFISIENSI
1. Mematikan seluruh komputer dan AC setelah jam OPT tutup. Serta meletakkan alkes dan berkas pada setiap
poliklinik masing- masing.
2. Mematikan lampu diruangan poliklinik yang tidak digunakan, dan mengurangi mengganti suhu pada AC
disetiap ruangan

6 PRODUCT & PROMOTIONS ACTIVITIES


1. Paket MCU Cardiacare dan Diabetest
2. Paket Screening STD
3. Paket Screening Thyroid
4. Paket Screening Pregnancy Standar
5. Paket Screening TORCHS
6. Paket Ginjal Prima
7. Paket Hati Prima
8. Paket Fit 1
9. Paket Fit 2
10. Paket Fit 3 (Male)
11. Paket Fit 3 (Female)
12. Paket Vaksin Yelow fever
13. Paket MCU jepang
14. Paket MCU UK
15. Paket Geriatri
16. Paket Jantung Sehat
17. Pemeriksaan OAE

7 KOORDINASI DAN AKTIFITAS KONTROL


7.1 Laporan : Pengarahan (Morning briefing) setiap hari: 08.00 - 08.30.
7.2 Melakukan Rapat Bulanan setiap di minggu kedua setiap bulannya

8 LAIN-LAIN
Masalah di OPT Department:
1. Tempat Penyimpanan File follow up hasil Poli dan MCU sudah melebihi batas Penyimpanan.

Rencana tindakan :
1. Koordinasi dengan FMGA untuk melihat dimana bisa disediakan tempat untuk penempatan file pasien

10 | D e p a r t e m e n R a w a t J a l a n
Denpasar, 6 Maret 2024
Mengetahui,

Ns. Ni Made Mega Damayanthi, S.Kep dr. I Wayan Ade Punarbawa


Head Nurse OPT Head of Outpatient Department

Disetujui oleh,

dr. Anak Agung Mayun Mahardika, MM.


Kabid Pelayanan Medis dan Penunjang

11 | D e p a r t e m e n R a w a t J a l a n

Anda mungkin juga menyukai