Anda di halaman 1dari 12

JEMBATAN

WEATSTONE
PENGERTIAN
ARUS LISTRIK
● Rangkaian listrik adalah perangkat-perangkat elektronika yang dirangkai dengan
sumber tegangan tertentu dan membentuk suatu kesatuan dengan fungsi serta kegunaan
tertentu.
Rangkaian listrik seri adalah rangkaian listrik yang input suatu perangkatnya berasal
dari output perangkat lainnya dan tersusun sejajar, sedangkan rangkaian listrik paralel
adalah suatu rangkaian listrik yang semua input perangkatnya berasal dari sumber yang
sama.
● Resistor adalah suatu perangkat elektronik yang berfungsi menghambat arus listrik dan
terdiri atas dua komponen elektronik yang menghasilkan tegangan pada terminal. Nilai
tegangan ini sebanding dengan arus listrik yang melewatinya dan sesuai dengan hukum
Ohm (V = IR).
Transistor
merupakansemikonduktor
01 yang dipakai sebagai
penguat atau amplifier
dan dapat berfungsi
seperti saklar listrik.

Hukum Kirchoff adalah hukum yang


menyatakan arus yang masuk pada suatu
rangkain listrik sama dengan arus yang keluar.
02 Fotometer berfungsi menentukan arus yang
mengalir dalam suatu rangkaian dengan
adanya pengaruh dari cahaya terhadap sensor
LDR (light dependant resistor ) yang
meningkatkan resistansi
Rangkaian listrik adalah susunan
komponen-komponen elektronika yang
dirangkai dengan sumber tegangan
menjadi
satu kesatuan yang memiliki fungsi dan
kegunaan tertentu. Rangkaian listrik seri
tersusun secara sejajar dan inputnya
berasal
dari output perangkat lainnya sedangkan
rangkaian paralel tidak tersusun sejajar
seperti
rangkaian seri dan semua input
perangkatnya
HAMBATAN (Ohm)

Bunyi hukum Hambatan (Ohm) adalah kuat


arus yang mengalir di dalam sebuah
hambatan atau pengantar besarnya
sebanding dengan tegangan atau beda
potensial antara ujung ujung pengantar.
Regangan (Strain)

Regangan (strain) didefinisikan sebagai


perbandingan antara penambahan panjang
benda ΔX terhadap panjang mula-mula X.

Makin besar tegangan pada sebuah benda,


makin besar juga regangannya. Artinya, ΔX
juga makin besar.

Keterangan:
ε : regangan strain (tanpa satuan)
ΔX : pertambahan panjang (m)
X : panjang mula-mula (m)
Tegangan (Stress)

Tegangan (stress) adalah gaya yang bekerja pada


permukaan seluas satu satuan. Tegangan merupakan
besaran skalar yang memiliki satuan N.m-2 atau
Pascal (Pa).

Keterangan:
F : besar gaya tekan/tarik (N)
A : luas penampang (m2)
σ : tegangan (N/m2)
Bila dua buah kawat dari bahan yang sama tetapi luas
penampangnya berbeda diberi gaya, maka kedua kawat
tersebut akan mengalami tegangan yang berbeda. Kawat
dengan penampang kecil mengalami tegangan yang lebih
besar dibandingkan kawat dengan penampang lebih besar.
JEMBATAN WHEATSTONE

Jembatan Wheatstone dipergunakan untuk memperoleh ketelitian dalam melaksanakan pengukuran terhadap
suatu tahanan yang nilainya relative kecil sekali umpamanya saja suatu kebocoran dari kabel tanah/ kortsluiting
dan sebagainya. Rangkaian ini dibentuk oleh empat buah tahanan (R) yag merupakan segiempat A-B-C-D
dalam hal mana rangkaian ini dihubungkan dengan sumber tegangan dan sebuah galvanometer nol (0). Kalau
tahanantahanan itu diatur sedemikian rupa sehingga galvanometer itu tidak akan mengadakan suatu
hubungan antara keempat tahanan tersebut.
GAMBAR JEMBATAN WHEATSTONE
Rumus
Ra = R1 . R2 / (R1 + R2 + R2)
R2 = R1 . R5 / (R1 + R2 + R2)
R3 = R2 . R5 / (R1 + R2 + R2)
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai