Anda di halaman 1dari 16

TUMOR AMPULA VATER

Pendahuluan

• Tumor ampula vater merupakan neoplasma gastrointerointestinal


yang sangat jarang.
• Prevalensi kejadiannya berkisar antara 0,1% hingga 0,2% % dari tumor
gastrointestinal1. Tumor ampula vateri dapat bersifat jinak
ataupun ganas2.
Etiologi

Tumor ampula vateri sampai saat ini belum dapat dijelaskan secara
pasti, secara histopathology memiliki perjalanan yang sama dengan
metaplasia karsinoma kolorektal3.
Patofisiologi

Tumor ampula vateri dapat menyebabkan penyumbatan ampula


vateri yang bermanifestasi pada terjadinya ikterik obstruktif,
kolangitis, gejala gastrointestinal serta gejala keganasan seperti
penurunan berat badan dan malaise atau kelemahan3.
Tumor Ampul Vater

Jinak : Gastrointerstinal stromal tumor (GISTs), Lipoma


Neuroendocrine Tumors, Adenoma

Ganas: Adenocarcinoma
Adenoma dan Adenokarsinoma Ampula Vater

• Merupakan tumor malignan ampula vater yang paling sering


• Berasal dari sel mukosa ampula vater dan mengalami adenocarcinoma progression
sequence
• Adenoma jinak dapat berubah menjadi displastik, dengan subsequent progression menjadi
adenocarcinoma
• 80 – 90% adenocarcinomas dikelilingi oleh adenoma jinak
• Faktor risiko adenocarcinoma ampula vater:
o familial adenomatous polyposis (FAP) – (50-80%)
o Peutz-Jeghers syndrome
Gambaran Klinis

• Usia rata-rata Adenoma Ampula Vater : pertengahan 50 tahun


• Usia rata0rata Adenocarcinoma Ampula : pertengahan 60 tahun
• jaundice obstruktif (80 %)
• penurunan berat badan 75%
• Nyeri perut (50%)
• Perdarahan GI yang tidak diketahui (1/3 kasus)
• Anorexia, dyspepsia, malaise
• Dapat terjadi pankreatitis akibat obstruksi ductus pankreatiku
• Dengan gambaran disfungi Sphyncter of Oddi
Gambaran Klinis

• Pemeriksaan fisik :
Ikterik konjungtiva dan kulit, pembesaran GB
Pemeriksaan Feses : darah samar (+), Feses berwarna perak akibat
tidak terwanai bilirubin dan bercampur darah
darah
Penegakan Dianosis

Laboratorium :
• Peningkatan ALP
• Hiperbilirubinemia
• Tidak ada tumor marker yang spesifik dan sensitive unutk tumor ampula vater

Pencitraan :
• USG (primary)
• CT scan (dual contrat helical) : medeteksi massa periampular >1cm, level
obstruksi biliar, hubungan massa dan vaskularisasi di sekitarnya, deteksi
metastasis liver
Penegakan Dianosis

Endoskopi :
Digunakan untuk melihat abnormalitas mukosa duodenum
ERCP  prosedur lanjutan untuk curiga keganasan ampuler
EUS  telah dilaporkan sebagai pemeriksaan yang akurat dalma
diagnosis dan staging
Staging

• Primary Tumor (T Stage) • Distant Metastasis (M Stage)


• T1 Tumor limited to ampulla of Vater • M0 No distant metastasis
• T2 Tumor invades duodenal wall • M1 Distant metastasis
• T3 Tumor invades 2 cm into pancreas • TNM Stage Grouping
• T4 Tumor invades gt2 cm into pancreas and/or • Stage I T1 N0 M0
• adjacent organs • Stage II T2-3 N0 M0
• Regional Lymph Nodes (N Stage) • Stage III T1-3 N1 M0
• N0 No regional lymph node metastasis • Stage IVA T4 N0-1 M0
• N1 Regional lymph node metastasis • Stage IVB T1-4 N0-1 M1
Tatalaksana

• Eksisi Lokal
• Reseksi Lokal Tumor Ampula Vater : Adenoma benignatau tumor
neuroendokrin ampula, dan kasus khusus adenocarcinoma ampula
• Treatment local : Endoscopic snare removal, endoscopic ablation,
surgical ampulektomy
• Reseksi ( adenoma >1cm bisa dilakukan reseksi apabila tidak ada
indikasi metastasis)
Tatalaksana

WHIPPLE’S PROCEDURE
• Whipple’s procedure : pancreatioduodenectomy, termasuk
gastrectomy distal dan modifikasi pylorus
Untuk Adenoma Ampula Vater
• Dilakukan reseksi KGB
• Operative mortality rate 5%
Tatalaksana Kemoterapi dan Radiasi dan
Terapi Paliatif

• Tak ada data yang mendukung penggunaan kemoradiasi sebagai


terapi ajuvan pada adenokarsinoma ampula vater
• Gastrojejunostomy harus dilakukan pada pasien dengan gangguan
lumen duodenum
• Jika tumor dianggap tidak dapat direseksi, dilakukan dekompresi
bilier (secara endoskopik atau perkutaneus)
Prognosis

• Survival pada adenocarcinoma yang tak dapat direseksi : 5-9 bulan


• 5 year survival rate pada Ampula Vater ter-reseksi : 25-55%
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai