Anda di halaman 1dari 13

HARGA

DIRI
RENDAH
&
Dely Rostiana S. Kep
30 Juni 2022
ISOLASI
SOSIAL
Harga
Diri
Rendah
(HDR)
A. Definisi
Harga diri rendah

perasaan over negatif terhadap diri


sendiri, hilangnya kepercayaan diri dan
gagal mencapai tujuan yang di
ekspresikan secara langsung
maupun secara tidak langsung
( Notokusumo, 2021)
B. Tanda dan
Gejala
1. Mengkritik diri sendiri, dan 7. Kurang memperhatikan
perasaan negatif terhadap perawatan diri.
tubuhnya sendiri. 8. Berpakaian tidak rapih.
2. Perasaan tidak mampu. 9. Selera makan berkurang.
3. Pandangan hidup yang 10. Tidak berani menatap
pesimistis. lawan bicara.
4. Tidak menerima pujian. 11. Lebih banyak menunduk.
5. Penurunan produktifitas. 12. Bicara lambat dengan
6. Penolakan terhadap nada suara yang lemah
kemampuan diri.
Lanjutan
13. Perasaan malu terhadap diri 18. Gangguan dalam berhubungan
sendiri akibat penyakit atau dan adanya perasaan mudah
tindakan terhadap penyakit. tersinggung.
14. Merasa bersalah terhadap diri
sendiri
15. Gangguan hubungan social.
16. Rasa kepercayaan diri yang
kurang.
17. Mencederai diri sendiri) serta
penyalahgunaan obat.
D. Penanganan
02 04
Mengidentifikasi Menetapkan atau memilih
kemampuan dan aspek kegiatan yang telah dipilih
positif yang dimiliki sesuai kemampuan

01 03 05
Membina hubungan Menilai kemampuan Merencanakan
saling percaya yang dapat kegiatan yang telah
digunakan dilatih
Isolasi
Sosial
(ISOS)
A. Definisi
Isolasi sosial adalah keadaan di mana seorang
individu mengalami penurunan atau
bahkan sama sekali tidak mampu berinteraksi
dengan orang lain di sekitarnya.
Pasienmungkin merasa ditolak, tidak diterima,
kesepian, dan tidak mampu membina
hubungan yang berarti dengan orang lain.
(Nurhalimah, 2018)
B. Tanda dan Gejala
01 02 03
Perasaan
Perasaan Tidak Bosan dan
Perasaan Sepi
Aman Waktu Terasa
Lambat
04 05
Ketidakmampu
Perasaan
an
ditolak
Berkonsentrasi
B. Tanda dan Gejala
Banyak Tampak
diam sedih
Tidak mau Ekspresi
bicara datar dan
Menyendiri dangkal
Kontak
Tidak mau
mata
berinteraks
kurang
i
D. Penanganan
01 02
Terapi Terapi
Medis Kelompok
Therapy ini bertujuan memberi
stimulus bagi klien dengan
gangguan interpersonal.
Lanjutan
Terapi aktivitas kelompok yang dapat dilakukan
untuk pasien dengan isolasi sosial adalah :

Sesi 1 : kemampuan memperkenalkan diri


Sesi 2 : kemampuan berkenalan
Sesi 3 : kemampuan bercakap-cakap
Sesi 4 : kemampuan bercakap-cakap topik tertentu
Sesi 5 : kemampuan bercakap-cakap masalah
pribadi
Sesi 6 : kemampuan bekerjasama
Sesi 7 : evaluasi kemampuan sosialisasi
TERIM
A
KASIH

Anda mungkin juga menyukai