Anda di halaman 1dari 8

KONFLIK

MCP oleh Hernawan Rahman Hakim


APA ITU KONFLIK?
• Merriam-Webster Dictionary:
• 1 : berbeda, bertentangan, atau kontradiktif : tidak setuju atau tidak sesuai dengan pernyataannya yang bertentangan dengan fakta. 2 lama: untuk bersaing dalam
peperangan

• Menurut Taquiri dan Davis,


• konflik adalah warisan kehidupan sosial yang terjadi dalam berbagai keadaan sebagai akibat dari bangkitnya keadaan ketidaksetujuan, kontroversi, dan pertentangan
di antara dua pihak atau lebih secara terus-menerus.

• Menurut Lewis A. Coser,


• konflik adalah perjuangan nilai atau tuntutan atas status dan merupakan bagian dari masyarakat yang akan selalu ada, sehingga apabila ada masyarakat maka akan
muncul konflik.

• Menurut Soerjono Soekanto,


• konflik adalah suatu keadaan pertentangan antara dua pihak untuk berusaha memenuhi tujuan dengan cara menentang pihak lawan.

• Menurut Robbins,
• konflik adalah proses sosial dalam masyarakat yang terjadi antara pihak berbeda kepentingan untuk saling memberikan dampak negatif, artinya pihak-pihak yang
berbeda tersebut senantiasa memberikan perlawanan.

• Menurut Alabaness,
• konflik adalah keadaan masyarakat yang mengalami kerusakan keteraturan sosial yang dimulai dari individu atau kelompok yang tidak setuju dengan pendapat dan
pihak lainnya sehingga mendorong terjadinya perubahan sikap, perilaku, dan tindakan atas dasar ketidaksetujuannya.
APA ITU KONFLIK?

• Perbedaan, Pertentangan, Kontradiksi


• Konflik dapat merusak tim dan organisasi. Kekurangan itu
mencakup:

• Tim kehilangan fokus pada tujuan bersama


• Mengecilkan tujuan lain dari sebuah kelompok
• Keputusan yang terdistorsi
• Kurangnya kerjasama
• Anggota yang kalah kurang motivasi untuk melanjutkan partisipasi
• Tetapi jika dikelola dengan baik, konflik dapat menjadikan organisasi
yang sehat dan memicu kreativitas ketika para pihak berusaha
mencapai konsensus. Beberapa manfaat konflik antara lain:

• Energi tinggi dalam penyelesaian tugas


• Fokus penyelesaian tugas
• Kekompakan dalam kelompok
• Diskusi masalah
BERSAHABAT DENGAN KONFLIK

• Bernegosiasi
• Berkomunikasi / Avoidance
• Mengkonfrontasi / Competition
• Berkolaborasi / Collaboration
• Mengakomodasi / Accomodation
• Berkompromi / Compromising
LUKE ROBERTS

Konflik itu bagus untuk proses negosiasi: konflik adalah pertentangan


dua ide, yang kemudian, saat semuanya bersatu, menghasilkan ide
ketiga

Indhira Gandhi

Anda tidak bisa berjabat tangan dengan tangan tergenggam


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai