Anda di halaman 1dari 22

Citra Sepriana

Pertumbuhan & Diferensiasi Sel

Ilmu Dasar Keperawatan II


nukleus
RE Kasar

Aparatus golgi
Ribosom

Lisosom

RE Halus
Membran sel

Mitokondria
5 proses dasar pada tingkat sel (Spratt, 1971)

1. PERTUMBUHAN pertambahan masa sel (ukuran dan jumlah sel)

proses yang menghasilkan sel-sel yang sudah


terspesialisasi (sudah melakukan biosintesis 2. DIFERENSIASI
spesifik).

3. INTERAKSI
saling pengaruh mempengaruhi antara satu sel
SELULER atau kelompok sel dengan sel atau kelompok sel
yang lain.

perubahan posisi sel atau jaringan (gerakan 4. PERGERAKAN


morfogenetik).

proses penghasil (sumber) dan penggunaan


5. METABOLISME energi, dan merupakan kebutuhan dasar bagi
kehidupan dan perkembangan
Siklus hidup: setiap MH mengalami dr tdk ada
mnjd ada lalu tdk ada lagi

Dari sebuah sel, tumbuh,


berdiferensiasi dan berkembang
mnjd individu sempurna

MITOSIS
(mekanisme u pertumbuhan pd organisme
multiseluler)
PERTUMBUHAN SEL

• Pertumbuhan pertambahan jumlah sel pembelahan sel


• Siklus sel: kegiatan yg terjadi dr satu pembelahan sel ke
pembelahan berikutnya
• Siklus sel meliputi: pertambahan massa, duplikasi bahan
genetis (interfase) dan pembelahan sel

INTERFASE

Fase G1
 Sel anakan akan tumbuh mnjd dewasa
 Terjadi sintesis protein, karbohidrat, lipid, duplikasi organela
Fase S
Terjadi replikasi DNA
Sintesis protein kromosom

Fase G2
Mulai mempersiapkan diri untuk
membelah
SIKLUS SEL
MEIOSIS
DIFERENSIASI SEL

• proses spesialisasi dan pembagian kerja diantara sel-sel

• sebuah proses umum dalam sel induk dewasa yang membelah


dan berdiferensiasi menjadi sel anak yang lebih khusus. 

• proses ketika sel kurang khusus menjadi jenis sel yang lebih
khusus

• terjadi beberapa kali selama perkembangan organisme


multiselular ketika organisme berubah dari zigot sederhana
menjadi suatu sistem jaringan dan jenis sel yang rumit

• Diferensiasi secara dramatis mengubah ukuran, bentuk,


potensial membran, aktivitas metabolis dan ketanggapan sel
terhadap sinyal
• Diperkirakan ada 100 macam sel
terdiferensiasi yg dpt dikenali
• Setiap macam sel secara struktural
berbeda dari yg lain
• Mis:
– Sel darah merah mrp cakram amat kecil yg
tdk mempunyai nukleus
– Sel-sel otot halus berbentuk gelendong
• Setiap tipe sel mempunyai fungsi khusus
• Mis:
– Sel darah merah penuh dg hemoglobin
– Sel otot halus mengandung protein kontraktil
(aktin dan miosin)

Dari manakah asal sel-sel ini?


• Turunan dr telur yg dibuahi yg menjadi asal
muasal kita
• Perkembangan telur yg dibuahi mnjd kanak2
membutuhkan rata2 41 putaran mitosis
• Sel-sel anak yg dihasilkan oleh pembelahan
mitosis mulai memasuki lintasan-lintasan
terpisah dlm perkembangannya
• Mis: beberapa menjadi sel darah merah, oosit,
sel otot halus

Proses diferensiasi
• Dalam banyak hal, diferensiasi terjadi sekali
dan pd awal perkembngan
• Mis: sel-sel saraf, tdk ada diferensiasi lebih
lanjut setelah masa kanak2
• Diferensiasi bs berlanjut dalam seluruh
kehidupan
• Mis:
– bbrp macam sel darah secara terus menerus
diganti sepanjang kehidupan
– sel darah (sel merah, limfosit , neutrofil dll)
timbul dr satu sel yt sel batang (sumsum tulang)
• pembelahan mitosis sel batang menghasilkan
sel-sel anak yg akan menjadi bbrp akan tetap
mnjd sel batang dan yg lain memasuki lintasan
diferensiasi

• Selagi menjalani lintasan ,secara bertahap


memperoleh struktur, fungsi dan protein yg khas
bagi sel-sel yg secara lengkap terdiferensiasi
Tahap diferensiasi sel
• Ektoderm; epidermis dan saraf
• Endoderm; lapisan lendir saluran
pencernaan bersama kelenjar dan paru
• Mesoderm‘; jaringan pengikat, penunjang
otot dan alat dalam

Anda mungkin juga menyukai