Anda di halaman 1dari 14

Pembiayaan

Agribisnis
KELOMPOK 1:
1. Ribka Sianturi 1913010191
2. Windri Yani 1913010198
3. Indra Gunawan Purba 1913010130
4. Nico Armanda Sitepu 1913010114
5. Tegar Sihombing 1913010152
6. Jhon Markus Sitepu 1913010075
Tujuan

1 Menjelaskan alasan untuk meningkatkan sumber daya keuangan agribisnis

2 Menjelaskan berbagai jenis pemodalan agribisnis

3 Menjelaskan biaya modal

4 Menjelaskan penentuan jumlah pinjaman dan prosedur pinjaman

5 Sumber penawaran modal

6 Persyaratan pemilihan bank


Pengertian Pembiayaan Agribisnis

Pembiayaan Agribisnis

Pembiayaan adalah aktivitas BMT Agribisnis adalah bisnis berbasis


dalam penyediaan dana dimana dana usaha pertanian atau bidang lain yang
tersebut didapat dari anggota yang mendukungnya, baik di sektor hulu
kelebihan dana, dan disalurkan kepada maupun di hilir. Penyebutan “hulu”
pihak yang kekurangan dana dengan dan “hilir” mengacu pada pandangan
kesepakatan pengembaliannya dalam pokok bahwa agribisnis bekerja pada
jangka waktu tertentu dan nisbah bagi rantai sektor pangan (food supply
hasil yang telah disepakati. chain).

Pembiayaan agribisnis adalah studi mikro tentang bagaimana


menyediakan modal, kemudian memakai, dan akhirnya
mengontrolnya di dalam suatu perusahaan agribisnis.
Sumber memperoleh
modal

1.Investasi kekayaan bersih


2.Peminjaman 3.Dana yang
atau (net worth)
berasal dari
penanaman perusahaan
laba
modal oleh penyusutan (modal sendiri).
para pemilik Sumber utama
dana agribisnis (lebih
dari 50%)
Alasan peningkatan sumber daya keuangan
agribisnis
memperbesar pendapatan dan laba dengan mengadakan
bisnis tambahan

memperluas wilayah dan meningkatkan pertumbuhan bisnis

melakukan aktifitas bisnis tambahan

menjaga atau meningkatkan likuiditas atau posisi kas


perusahaan

meningkatkan posisi bersaing perusahaan.


Permodalan agribisnis

Ekternal Internal
(asing) (sendiri)

modal yang berasal dari luar Modal yang berasal dari dalam
perusahaan yang tertanam didalam perusahaan baik dari dalam pemegang
perusahaan untuk jangka waktu saham, maupun modal yang terkumpul
yang tertentu lamanya dari himpunan laba yang ditahan.
perbedaan
NO Modal Asing Modal Sendiri
1. Modal ini terutama memerhatikan Modal ini berkepentingan terhadap
kepentingannya sendiri, yaitu kesinambungan, kelancaran, dan
kepentingan kreditor keselamatan perusahaan.
2. Modal ini tidak berpengaruh Modal yang dengan kekuasaannya
terhadap penyelanggaraan mampu mempengaruhi politik
perusahaan perusahaan.
3. Modal ini mempunyai beban bunga Modal ynag berhaka atas laba sesudah
tetap, tanpa memandang adanya pembayaran bunga kepada modal asing.
keuntungan atau tidak.
4. Modal ini hanya turut sementara Modal yang digunakan dalam
waktu bekerja sama dalam perusahaan untuk jangka waktu yang
perusahaan. tidak terbatas atau tidak tertentu
lamanya.
5. Modal ini mempunyai hak untuk Modal yang menjadi jaminan, dan
didahulukan (prefferent right) haknya adalah setelah modal asing di
sebelum modal sendiri di dalam dalam likuidasi.
likuidasi.
4 jenis tipe modal

Pinjaman jangka Pinjaman jangka


pendek (1 tahun Biasanya panjang mempunyai
Modal ekuitas
atau kurang ) digunakan untuk masa pakai lebih dapat digunakan
didefenisikan menyediakan dari 5 tahun. untuk keperluan
sebagai pinjaman modal dalam Umumnya, pinjaman yang sama seperti
yang akan jatuh waktu 1-5 tahun. jangka panjang juga halnya dana yang
tempo dalam satu Pinjaman seperti mematok sesuatu dipinjam, tetapi
tahun atau kurang ini hampir selalu seperti suku bunga ada perbedaan
dan digunakan diamortisasi, atau tingkat penting yaitu
apabila kebutuhan artinya dicicil pengembalian yang modal ekuitas tidak
selama jangka akan tetap berlaku dapat dibayar
akan dana
untuk seluruh
tambahan bersifat waktu pinjaman. kembali.
pinjaman.
sementara.
Biaya modal (Cost Of Modal )

Besarnya biaya riil yang harus ditanggung perusahaan tergantung pada besarnya bunga,
persyaratan jangka waktu pelunasan, pengendalian usaha yang tidak bebas berupa saldo minimal,
dan tarif pajak.

Besarnya biaya rill penggunaan hutang dipengaruhi oleh :


1.Persyaratan dan jangka waktu pelunasan pinjaman.
2.Pengendalian usaha yang tidak bebas.
3. Jenjang tarif pajak penghasilan perusahaan
4. Besarnya bunga
Penentuan jumlah pinjaman

Faktor penunjang yang mempengaruhi


Faktor-faktor utama yang kemampuan agribisnis untuk melunasi
mempengaruhi kemampuan usaha pinjaman :
agribisnis untuk melunasi pinjaman :  Tidak ada penanaman modal yang
 laba operasi pada tahun tersebut akan menarik diri dalam
 Penyusutan menghadapi masa sulit
 anggaran kas  Rasio solvensi cukup baik
 laporan keuangan pro forma.  jumlah modal aktiva tetap yang
dapat dijual
 Resiko yang terkandung dalam
aktiva yang dibeli kecil
Prosedur peminjaman
Pengajuan/pendaftaran

Pemeriksaan dokumen
Dalam pelunasan digunakan
pedoman 3R (Return,
Keputusan kredit Repayment Capacity, Risk
bearing ability) dan 5C
Realisasi kredit (Character, Capacity,Capital,
Collateral, Conditions) dalam
pemberian kredit.
Pengawasan dan pembinaan

Pelunasan kredit
Sumber penawaran modal

Internal Sumber modal Eksternal


lainnya
Obligasi
(bonds), Surat
hutang modal yang berasal dari
modal yang dihasilkan
luar perusahaan (pemilik
sendiri dari dalam (debentures), perusahaan dan kreditur)
perusahaan Wesel bayar
(promissory
notes)
Merupakan bank Jenis kredit yang
yang progresif ditawarkan

Persiapan dalam Syarat-syarat pemilihan bank Ukuran bank yang


meminjam diperlukan

Pegawai yang
Kebijakan bank
berbobot
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai