Anda di halaman 1dari 18

Agb.

B
Kontrak Bisnis

Aster Fridolin Munthe


Fivi Yuliza
Gina Nashara
Konseptual Kontrak Bisnis
01
a. Pengertian Kontrak
Bisnis

(J.Satrio ,1992)
Kontrak adalah “suatu perjanjian antara dua orang atau lebih
yang menciptakan kewajiban untuk berbuat atau tidak berbuat
sesuatu hal yang khusus”. Dengan kata lain makna kontrak
sebagai suatu kewajiban yang terlahir dari suatu kesepakatan
antara dua pihak untuk melakukan sesuatu atau tidak
melakukan sesuatu, yang menimbulkan hubungan hukum.
Konseptual Kontrak Bisnis
next

Secara umum “Bisnis diartikan sebagai suatu kegiatan


yang dilakukan oleh manusia untuk memperoleh
pendapatan atau penghasilan (keuntungan) atau rizki
dalam rangka memenuhi kebutuhan”.

Maka, Kontrak bisnis merupakan kesepakatan yang


diperjanjikan antara 2 (dua) atau lebih pihak yang dapat
menimbulkan atau menghilangkan hubungan hukum
dalam upaya menjalankan aktivitas yang dijalankan
dalam menghasilkan barang dan jasa untuk memenuhi
kebutuhan.
b. Latar belakang adanya “Kontrak
next
Bisnis”

Pada dasarnya Kontrak berawal dari perbedaan


atau ketidaksamaan kepentingan diantara para
pihak.

Karena setiap menjalin kerjasama dalam bentuk


perjanjian di perlukanya kontrak untuk memastikan
perjanjian yang disepakati dapat berjalan dengan
lancar.

Kontrak juga diperlukan untuk mengantisipasi


kemungkinan yang dapat merugikan pihak-pihak
yang terlibat
c. Dasar Hukum Kontrak Bisnis
next

Hukum kontrak bisnis


bersumber dari hukum
Islam maupun dalam Buku
III KUH Perdata.
Dalam buku ke III KUH
Perdata mengenai kontrak
bisnis terdapat 18 bab dan
631 pasal, yaitu Pasal 1233
sampai dengan Pasal 1864.
d. Unsur-unsur Kontrak Bisnis
next

Unsur-unsur dari kontrak bisnis adalah :

adanya hubungan hukum


adanya dua pihak (debitor dan kreditor)
adanya hak dan kewajiban
adanya prestasi (pokok perikatan)
memberikan sesuatu, berbuat sesuatu dan
tidak berbuat sesuatu.
dalam bidang hukum harta kekayaan.
next e. Bentuk Kontrak Bisnis

PERJANJIAN TERTULIS :

Perjanjian dibawah tangan


Perjanjian dengan saksi notaris
Perjanjian yang dibuat dihadapan dan oleh
notaris dalam bentuk akta notariel.

PERJANJIAN TIDAK TERTULIS/LISAN


CONTOH MOU
DAN MOA/
02 PERJANJIAN
KERJA SAMA

A. Contoh
Memorandum of
Understanding
(MoU)
next

B. Contoh
Memorandum of
Agreement (MoA)/
Perjanjian Kerja
Sama
A. Tujuan
TUJUAN KONTRAK
03 & ISI KONTRAK
01
Menjamin berfungsinya keamanan dan mekanisme
pasar secara efisien dan lancar bagi setiap
stakeholder bisnis yang terlibat.

02
Melindungi berbagai suatu jenis usaha,
khususnya untuk jenis Usaha Kecil Menengah
(UKM) karena paling rentan.

03
Membantu memperbaiki sistem keuangan
dan perbankan.

04
Memberikan perlindungan terhadap semua
pelaku ekonomi atau pelaku bisnis yang diatur
dalam Undang-Undang yang berlaku.

05
Mewujudkan iklim bisnis yang aman dan adil untuk
semua pelaku bisnis.
B. Isi Kontrak
Bentuk Hubungan
Hukum

Latar Belakang Hak dan Kewajiban


4 5 6
Kontrak Para Pihak

Subjek Pelaksanaan
Hukum 3 7 Hak dan
Kontrak Kewajiban

Pembukaan:
Tempat dan
Force
Waktu 2 8 Majeur
Pembuatan
Kontrak

Judul
Kontrak 1 9 Addendum

Tanda Tangan 11 10 Penyelesaian Perselisihan


Perbedaan MoU MoA dan Perjanjian Kerja sama
04
MoA – Kesepakatan yang disusun
Pengertian

antara pihak yang bekrjasama atas


perjanjian sebelumnya.

MoU – Menggambarkan konverensi


keinginan antar dua belah pihak
atau lebih.

Perjanjian Kerjasama – surat yang


berisikan klausul atau ketentuan
khusus atas perjanjian atau
kesepakatan.
Perbedaan MoU MoA dan Perjanjian Kerja sama
Perbedaan MoU MoA dan Perjanjian Kerja sama

next MoU Perjanjian Kerjasama

Berisi kesepahaman para pihak Perjanjian yang mengikat pihak


terlibat
Mengatur hal-hal pokok saja Mengatur hak kewajiban, serta hal-
hal lain secara terperinci
Tidak mengikat di antara pihak Mengikat diantara pihak
Tidak ada sanksi hukum, tetapi Mengandung sanksi hukum
ada sanksi moral dan sosial
Dikenal negara common low,I Dikenal negara common low dan
tidak dikenal dalam sejarah civil dalam sejarah civil law
law
Tidak diatur dalam KUH Perdata Diatur secara jelas di KUHPerdata
Perbedaan MoU MoA dan Perjanjian Kerja sama

next MOU lebih merupakan kesepakatan formal dari


pada MOA yang menguraikan spektrum luas
dari tujuan keseluruhan

MOA adalah perjanjian bersyarat dan tidak harus


mengikat secara hukum sedangkan MOU
merupakan perjanjian bilateral/multilateral
meskipun tidak harus mengikat secara hukum

MOU adalah langkah awal kesepahaman


antara dua pihak. Sedangkan MOA merupakan
dokumen yang lebih rinci yang meninjau dan
mendefinisikan kembali semua rincian dan
klausul dari awal perjanjian

MOA lebih mengikat daripada MOU dan memiliki


komitmen yang lebih signifikan
Struktur & Bagian-
bagian
next

1. Judul Kontrak
2. Pembukaan---tanggal pembuatan kontrak
3. Pihak-pihak dalam kontrak
4. Racital---latar belakang terjadinya kontrak.
5. Isi Kontrak----apa yang dikehendaki, hak dan
kewajiban para pihak termasuk jika terjadi suatu
bentuk wanprestasi, bagaimana pilihan
penyelesaian sengketa dan force majure/kondisi
darurat.
6. Penutup---pengesahan kontrak (Signature/TTd)
Struktur & Bagian-
bagian
next 01
Menjamin berfungsinya keamanan dan mekanisme
pasar secara efisien dan lancar bagi setiap
stakeholder bisnis yang terlibat.

02
Melindungi berbagai suatu jenis usaha,
khususnya untuk jenis Usaha Kecil Menengah
(UKM) karena paling rentan.

03
Membantu memperbaiki sistem keuangan
dan perbankan.

04
Memberikan perlindungan terhadap semua
pelaku ekonomi atau pelaku bisnis yang diatur
dalam Undang-Undang yang berlaku.

05
Mewujudkan iklim bisnis yang aman dan adil untuk
semua pelaku bisnis.

Anda mungkin juga menyukai