Anda di halaman 1dari 5

ESSESNSIAL

CULTURAL VALUE
PATTERN
Komunikasi Antar Budaya
Fungsi Dari Nilai-Nilai Budaya
A. Fungsi dari nilai-nilai budaya:
- Menyatakan identitas sosial
- Menyatakan intergasi sosial
- Hubungan interaksi
B. Fungsi Sosial:
- Pengawasan
- Penghubung
- Sosialisasi nilai
- Menghibur
Dimensi Dari Komunikasi Antar
Budaya
 komunikasi antar budaya melibatkan berbagai peserta
komunikasi yang berasal dari latar belakang
kebudayaan yang berbeda-beda dalam suatu ruang
yang sangat luas. Oleh karena itu, salah satu kunci
untuk menentukan komunikasi antarbudaya yang
efektif adalah pengakuan terhadap factor-faktor
pembeda yang mempengaruhi peserta komunikasi,
apakah itu etnik, ras, atau kelompok kategori yang
memiliki kebudayaan tersendiri.
Konteks dari komunikasi antarbudayapun
mencangkup beberapa jenis komunikasi itu
sendiri
 Komunikasi Antarpribadi
Komunikasi Kelompok
Komunikasi Publik
Komunikasi Organisasi
Komunikasi Massa
Komunikasi Gender

Anda mungkin juga menyukai