Anda di halaman 1dari 5

AKSI NYATA 1

Materi Merdeka Belajar

oleh:
M. Fatkhullah, S.Pd
Pemahaman saya mengenai topik Merdeka
Belajar:
• Manusia Merdeka adalah manusia yang hidupnya
bersandar pada kekuatan sendiri baik lahir maupun
batin tidak tergantung pada orang lain. (KHD).
• Manusia Merdeka adalah manusia yang dapat
memerintah dan menguasai dirinya (mandiri).
• Pendidikan Menuntun segala kekuatan kodrat yang
ada pada anak-anak, agar mereka dapat mencapai
keselamatan dan kebahagiaan. (KHD).
• Sebagai pendidik harus mengenali karakteristik dan
kebutuhan murid, akan tetapi hal yang paling
mendasar juga harus dimulai dari diri sendiri yaitu
mengenali kekuatan dan kelemahan diri.
Pemahaman saya mengenai topik
Merdeka Belajar:
• Pendidikan umumnya berarti daya upaya untuk
memajukan bertumbuhnya budi pekerti (kekuatan
batin, karakter), pikiran (intelek) dan tubuh anak.
(KHD).
• Pengajaran adalah suatu cara menyampaikan ilmu
atau manfaat bagi hidup anak-anak secara lahir
maupun batin.
• Pendidikan adalah tempat menaburkan benih-benih
kebudayaan yang hidup dalam masyarakat sekaligus
sebagai instrument tumbuhnya unsur peradaban.
Pemahaman saya mengenai topik
Merdeka Belajar:
• Sistem Pendidikan kolonial Belanda didominasi oleh
perintah dan sanksi, penilaian diukur dari kecakapan
kognitif, bersifat diskriminasi.
• Segala perubahan yang terjadi pada murid
dihubungkan dengan kodrat keadaan bai kalam
maupun zaman.
• Budi pekerti merupakan hasil dari bersatunya gerak
pikiran, perasaan, dan kehendak, atau kemauan
sehingga menimbulkan tenaga.
• Sistem among; ing ngarso sung tuladha, ing madya
mangunkarsa, tut wuri handayani.
Pemahaman saya mengenai topik
Merdeka Belajar:
• Momong ; merawat dengan penuh ketulusan dan
penuh kasih saying serta menstransformasikan
kebiasaan-kebiasaan baik disertai dengan do’a dan
harapan.
• Among; memberikan contoh tentang baik dan buruk,
tanpaharus mengambil hak murid agar bisa tumbh
dan berkembang dalam suasana batin yang merdeka
sesuai dengan dasarnya.
• Ngemong; proses untuk mengamati, merawat, dan
merawat, agar murid mampu mengembangkan
dirinya, bertanggung jawab, dan disiplin berdasarkan
nilai-nilai yang telah diperoleh sesuai dengan

Anda mungkin juga menyukai