Anda di halaman 1dari 15

MINGGU 3

PENAWARAN

1
Penawaran
 Penawaran: Jumlah barang yang ingin
ditawarkan (dijual) produsen pada berbagai
tingkat harga selama periode tertentu.
 Faktor yang mempengaruhi penawaran:
1. Harga barang itu sendiri (Px)
Hukum Penawaran: Pernyataan bahwa dengan
menganggap hal lainnya tetap, kuantitas barang yang
ditawarkan akan meningkat ketika harga barang tersebut
meningkat.
2. Harga Barang-barang lain
3. Biaya produksi
4. Tujuan Perusahaan
5. Teknologi
6. Ekspektasi

2
Hukum Penawaran :
Semakin tinggi harga suatu barang, semakin banyak barang
yang ditawarkan oleh penjual, dan sebaliknya
Kurva Penawaran :
Kurva yang menunjukkan hubungan diantara harga suatu
barang tertentu dengan jumlah barang tersebut yang
ditawarkan

3
Pengaruh faktor bukan harga terhadap penawarn
Harga barang lain
Barang yang ada yang saling bersaing (barang pengganti)
Biaya Produksi
Jika biaya produksi mengalami kenaikan, maka keuntungan penjual menjadi
berkurang atau bahkan rugi, sehingga menyebabkan gulung tikar atau
berpindah ke usaha lain
Tujuan Perusahaan
Perusahaan Pemerintah  keuntungan kecil  Kapasitas produksi maksimum
Perusahaan Swasta  keuntungan maksimum  kapasitas memaksimumkan
keuantungan
Tingkat Teknologi
Produksi lebih cepat
Biaya produksi murah

4
GERAKAN SEPANJANG KURVA
PENAWARAN DAN PERGESERAN KURVA

Pada kurva penawaran S, titik A menggambarkan ketika harga P1 jumlah berang yg


ditawarkan sebanyak Q1. Ketika harga turun ke P2 maka hubungan antara harga
dan jumlah penawaran pindah ke B dengan penawaran sebanyak Q2. Perubahan ini
disebut : Gerakan sepanjang kurva penawaran
Pergeseran kurva S ke S2 menyebabkan harga penawaran tetap tetapi jumlah
barang yang ditawarkan menjadi Q2. Perubahan ini disebut pergeseran kurva
penawaran

5
KESEIMBANGAN
Kesembangan pasar atau ekuilibrium adalah apabila
jumlah barang pada harga tertentu yang ditawarkan
penjual sama dengan jumlah barang yang diminta
pembeli pada harga tersebut
Tiga cara menunjukkan keseimbangan tersebut :
Menentukan keseimbangan secara angka
Menentukan keseimbangan menggunakan kurva
permintaan dan penawaran
Menentukan keseimbangan secara matematik

6
KESEIMBANGAN SECARA
ANGKA
HARGA PERMINTAAN PENAWARAN SIFAT
INTERAKSI
5000 200 900 KELEBIHAN
PENAWARAN
4000 400 800
3000 600 600 KESEIMBANGA
N
2000 900 375 KELEBIHAN
 1000 PERMINTAAN
Ketika harga 5000 1300
sebanyak 200 akan100
diminta pembeli, sedangkan
penawaran 900 menyebabkan kelebihan penawaran mendorong penjual
menurunkan harga
 Ketika harga 1000 sebanyak 1300 akan diminta pembeli, sedangkan
penawaran 100 menyebabkan kelebihan permintaan mendorong penjual
menaikkan harga
 Tetapi ketika harga 3000 sebanyak 600 akan diminta pembeli, sedangkan
penawaran 600 ini yang dikenal sebagai keadaan keseimbangan atau
7
ekuilibrium dan harganya disebut harga keseimbangan
KESEIMBANGAN SECARA GRAFIK

Pada harga melebihi 3000, kurva penawaran berada disebelah kanan


kurva permintaan : kelebihan penawaran
Pada harga kurang 3000, kurva permintaan berada disebelah kanan
kurva penawaran : kelebihan permintaan

8
KESEIMBANGAN SECARA
MATEMATIK
Persamaan Permintaan
Qd = c – dP
Persamaan Penawaran
Qs = -m + nP
Persamaan Keseimbangan
Qd = Qs  c-dP = -m+nP

Dimana
c : suatu angka tetap. Nilainya menunjukkan jumlah barang yg diminta apabila harga 0.
Nilai c selalu positif
d : kecondongan kurva permintaan. Nilainya selalu selalu negatif (-d) karena kurva
permintaan menurun dari kiri ke kanan
M : angka tetap. Nilainya menunjukkan jumlah barang yg ditawarkan apabila harga 0. Nilai
m biasanya negatif (-m)
n : kecondongan kurva penawaran. Nilainya selalu selalu positif karena kurva penawaran
naik dari kiri ke kanan
Qd : kuantitas yang diminta, Qs : kuantitas yang ditawarkan dan P adalah tingkat harga

9
KESEIMBANGAN SECARA
MATEMATIK
Contoh :
Andaikan persamaan permintaan karet disuatu daerah adalah Qd = 22000-2P dan
penawarannya adalah Qs = -3000 + 3P. Berapa harga dan kuantitas karet yang
diperjualbelikan?
JAWAB :
Keseimbangan pasar akan tercapai apabila harga:
-3000 + 3P = 22000 – 2P
5P = 25000
P = 5000
Keseimbangan pasar akan tercapai apabila kuantitas :
Qd = 22000 – 2P
= 22000 – 2 (5000)
= 12000
Qs = -3000 + 3P
= -3000 + 3 (5000)
= 12000

10
PERGESERAN KURVA PERMINTAAN
DAN PENAWARAN

Bertambahnya Permintaan
Pergeseran kurva permintaan dari D ke D1
Bertambahnya Permintaan
Pergeseran kurva penawaran dari S ke S1
menyebabkan keseimbangan pasar bergeser
dari E ke E1. menyebabkan keseimbangan pasar
Kenaikan permintaan menyebabkan harga bergeser dari E ke E1.
naik dari P ke P1 dan barang yg Berarti harga turun dari P ke P1 dan
diperjualbelikan bertambah dari Q ke Q1 barang yg diperjualbelikan bertambah dari
Q ke Q1
11
PERGESERAN KURVA PERMINTAAN
DAN PENAWARAN

Kesimpulan
Pengurangan permintaan (kurva permintaan bergeser ke kiri) menyebabkan
harga turun dan jumlah barang yg diperjualbelikan berkurang; manakala
Pengurangan penawaran (kurva penawaran bergeser kekiri) menyebabkan
harga naik dan jumlah barang yg diperjualbelikan berkurang

12
PERUBAHAN SERENTAK PERMINTAAN
DAN PENAWARAN

Ada beberapa yang mungkin perubahan serentak yang


akan menimbulkan efek terhadap harga dan jumlah
barang yang diperjualbelikan :
Perubahan ke arah yang sama, yaitu sama-sama
mengalami kenaikan atau penurunan
Perubahan kearah berlawanan, misalnya penawaran
naik dan permintaan menurun, atau sebaliknya

13
Perubahan pada permintaan dan penawaran
mengakibatkan :
Harga naik dari P ke P1
Barang yang diperjualbelikan bertambah dari Q ke Q1
14
Penambahan Perubahan penawaran
permintaan sama melibihi perubahan
dengan penawaran permintaan
Harga tetap Harga menurun

15

Anda mungkin juga menyukai