Anda di halaman 1dari 4

Belajar Investasi yang Tepat untuk Capai Financial Goals

Mencapai kebebasan finansial merupakan impian sebagian besar orang, dan banyak sekali cara
untuk mencapainya. Bekerja keras merupakan salah satu caranya, tapi selain itu apakah ada cara
lain? Ada tentunya yaitu dengan cara menabung dan belajar investasi.
Sebab, sebanyak apapun tabunganmu akan tergerus dengan inflasi yang tinggi setiap tahun.
Jadi, sobat Modern perlu instrumen investasi yang return paling tidak lebih tinggi dari inflasi, ya.
Investasi akan membuat uang bekerja untukmu. Dengan investasi, sobat Modern akan
mendapatkan passive income selain dari pemasukan utama dari pekerjaan kantor.
Sebelum berinvestasi kita perlu membaca dan berusaha memahami Iklim ekonomi dan bisnis
yang baik di tahun ini..
Untuk lebih detail saya kedatangan Tamu yang akan mengedukasi kita mengenai Strategi
Investasi yang tepat di tahun 2023 yaitu pak Danu , Sebelumnya saya perkenalkan siapa beliau
dlu yah…………………………..
Danu Pate

Warga Negara Indonesia, 40 Tahun. Beliau bergabung di PT. Modernland Realty Tbk. sejak
tahun 2018, kemudian dipercaya untuk menjabat sebagai Corporate Secretary Perseroan
pada tahun 2021. Sebelum bergabung dengan Perseroan, beliau memiliki pengalaman
bekerja dibeberapa perusahaan sebagai berikut:

 Garuda Indonesia – Hajj Flight Cabin Crew;


 Holland America Line – Administration Clerk;
 ANZ Bank - Affluent Card Sales Senior Manager Bank ANZ;
 Bank Permata - AVP Head of Personal Segment & Astra Group;
 Nissan Financial Services Indonesia - Deputy General Manager Sales & Marketing.
Berbekal pengalaman dengan sektor usaha yang beragam selama 18 tahun berkarya,
beliau memiliki keahlian yang mumpuni baik disektor jasa keuangan & sektor riil terkait
dengan aksi korporasi, pendanaan serta manajemen keuangan.
Pertanyaan
1. Membaca iklim investasi macro economic in 2022., Perusahaan besar skala
international seperti Shoppe melakukan Phk besar2an 2. LinkAja dikabarkan
melakukan PHK terhadap sekitar 200 karyawannya membaca hal ini sebnarnya
apa Yang terjadi secara ekonomi di luar sana Pak ?

2. Menarik membahas tentang inflasi menurut situs BPS 2021 sebesar 1,87% dan di
tahun 2022 5,51% Sebenarnya Apa yang menyebabkan naik turun ini Pak ?

3. Sekarang di tahun 2023 seblm membahas investasi ,Apa yang diharapkan dari ekonomi global
pada tahun 2023 ? Apa pengaruh ke Indonesia ?

4. Bagaimana Financial Plan yang baik untuk Millenials ?

5. Bagaimana cara cek Profil Resiko dlam Investasi ?

6. Instrumen Keuangan (Financial Instrument), Apa Saja Jenisnya? ?


SYL L A BUS
POD C A ST
Sub-section Measurement Source Duration

Kaleidoscope • Global tension and • Pandemic recovery by easing mass mobility policy; • Published News 5 minutes
macro economic • Russia – Ukraine war inflicts disruption of global • BI website
in 2022; supply chain; • Badan Pusat
• Implication of such • The rise of inflation and global stagflation; Statistik
condition affects social • FED’s interest rate implies to BI rate, followed by
– economy aspects. Rupiah weakened and surge of lay-off (globally).

How’s in 2023! • What to expect from • Downturn of global economic growth; • Published News 5 minutes
the global economy in • Moderation of inflation trends will be key to • Moody’s Investor
2023; stabilizing economies; Services
• Baseline & Downside • Government policy to strengthen the rupiah;
scenario • China’s reopening.

Financial plan – Millennials • Preliminary • Fail to Plan = Plan to Fail; • Published News 10 minutes
• Investment • Recognizing risk-profile; • Sikapi by OJK
• Financial instrument & self-investing.

Closing • Closing speech • Encouragement to start planning finances and • Published Articles 2 minutes
investments

Total 22
minutes

Anda mungkin juga menyukai