Anda di halaman 1dari 27

Kerajaan sriwijaya

By kelompok 7
Nama
•Reshya
Anggota : •Rara Ayu
•Rawina
•Rasya
•Rafael
Topic yang dibahas
• Letak kerajaan

• Sistem pemerintahan

• Raja yang memerintah

• sistem ekonomi/Mata pencaharian

• penyebab keruntuhan kerajaan


• peninggalan kerajaan
• Kehidupan Agama
Letak kerajaan.

Kerajaan sriwijaya terletak di tepian sungai


musi, palembang, sumatera selatan
Sistem pemerintahan
Sistem pemerintahan sriwijaya
berbentuk kerajaan dimana
perpindahan kekuasaan didasarkan
pada garis keturunan
Raja yang memerintah
Pendiri.

Dapunta Hyang Sri Jayanasa.

Dapunta Hyang adalah maharaja Sriwijaya. Namanya


disebut dalam beberapa prasasti awal, Sriwijaya dari
akhir abad VII yang disebut sebagai "prasasti-prasasti
Siddhayatra", karena menceritakan perjalanan sucinya
mengalap berkah dan menaklukkan wilayah-wilayah
di sekitarnya. Ia berkuasa sekitar perempat terakhir
abad VII hingga awal abad VIII, tepatnya antara kurun
671 masehi hingga 702 masehi.
Raja yang memerintah
Terkenal.
Balaputradewa.

balaputra dewa adalah raja terbesar sriiwjaya yang berkuasa


dianatara abad 8 - 9 masehi . disebut sebagai raja terbesar karena
balaputradewa adalah raja yang membawa kerajaan sriwijaya ke
puncak kejayaannya baik dalam bidang ekonomi, pendidikan, dan
kebudayaan. peningkatan ekonomi kerajaan sriwijaya, dimanfaatkan
oleh balaputradewa untuk membanguan armada
Raja yang memerintah
Terakhir.
Sanggaramawijayatunggawarman.

pada tahun 1044 Masehi. Di bawah


kepemimpinannya, Sriwijaya berhasil
ditaklukkan oleh kerajaan yang berasal dari
India.Penyebab runtuhnya Kerajaan Sriwijaya
adalah adanya serangan dari Dinasti Chola,
India Selatan, yang kala itu dipimpin oleh
Rajendra Chola I. Hal yang melatarbelakangi
serangan ini adalah pajak tinggi yang
dikenakan oleh Kerajaan Sriwijaya pada
kapal-kapal pedagang di Selat Malaka.
Sistem ekonomi
Sistem ekonomi kerajaan Sriwijaya didukung oleh perdagangan dengan
jalur laut termasuk ekspor impor komoditas berupa

1.perkebunan 2.peternakan 3.industri 4.pertambangan 5.Pertanian


-lada -madu -Lilin -belerang -beras
-gambir -kapas -minuman keras -emas
-rotan -hiasan -perak
-kamper -cula badak
-hiasan
-gading gajah
Peninggalan kerajaan
3. Prasasti Telaga Batu
2. Prasasti Kota Kapur Peninggalan Kerajaan
Peninggalan Kerajaan Sriwijaya yang ketiga ini
Sriwijaya yang kedua ini yaitu prasasti Telaga Batu.
yaitu prasasti Kota Kapur. Prasasti tersebut ditemukan
Prasasti itu ditemukan di di Kolam Telaga Biru,
Pulau Bangka sebelah Kecamatan Ilir Timur, Kota
Barat yang isinya Palembang. Di dalam
mengenai kutukan untuk prasasti Telaga Batu berisi
orang yang berani tentang kutukan untuk
melanggar perintah dari orang-orang jahat yang
Raja Sriwijaya. berada di wilayah kerajaan
Sriwijaya.
prasasti kota kapur prasasti telaga batu
Peninggalan kerajaan
4. Prasasti karang berahi

Peninggalan Kerajaan Sriwijaya yang


keempat ini yaitu prasasti Karang Berahi.
Prasasti tersebut ditemukan di Desa
Karang Berahi, Merangin, Jambi. Didalam
prasasti Karang Berahi isinya mengenai
kutukan untuk orang-orang jahat yang
tidak setia terhadap Raja Sriwijaya.
Peninggalan kerajaan
5.Prasasti Palas Pasemah
Peninggalan Kerajaan Sriwijaya yang kelima
ini yaitu prasasti Palas Pasemah. Prasasti
tersebut ditemukan di pinggir rawa Desa
Palas Pasemah, Lampung Selatan. Di dalam
prasasti Palas Pasemah berhuruf Pallawa dan
berbahasa Melayu Kuno yang isinya
mengenai kutukan untuk orang-orang jahat
yang tidak setia terhadap Raja Sriwijaya.
Peninggalan kerajaan
6. prasasti Talang Tuo. Di dalam prasasti
peninggalan Kerajaan Sriwijaya tersebut
berisi mengenai doa Buddha Mahayana dan
kisahnya mengenai pembangunan taman dari
Sri Jayanasa.

7. Prasasti Hujung Langit Peninggalan


Kerajaan Sriwijaya yang berikutnya ini yaitu
prasasti Hujung Langit. Prasasti tersebut
ditemukan di Desa Haur Kuning, Lampung.
Di dalam prasasti Hujung Langit terdapat
sebuah angka tahun yakni 997 masehi.
prasasti talang tuo prasasti hujung langit
Peninggalan kerajaan
8. Prasasti Ligor . Prasasti peninggalan
Kerajaan Sriwijaya tersebut ditemukan
di wilayah Thailand sebelah Selatan
oleh seorang bernama Nakhon Si
Thammarat. Di dalam prasasti Ligor
berisi mengenai kisah seorang Raja
Sriwijaya yang membangun Tisamaya
Caitya untuk Karaja.
8. Prasasti Leiden. Prasasti ini tertulis
dalam bahasa sansekerta serta bahasa
tamil.prasasti ini mengisahkan
mengenai hubungan dinasti cola
terhadap dinasti syailendra dari
sriwijaya
Peninggalan kerajaan

10. Candi Muara Takus Peninggalan Kerajaan Sriwijaya tidak hanya memiliki
peninggalan berupa prasastinya yang cukup banyak tetapi juga memiliki candi.
Terdapat peninggalan Kerajaan Sriwijaya berupa candi yang bernama Muara
Takus. Candi peninggalan Kerajaan Sriwijaya ini ditemukan di Desa Muara
Takus, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau. Candi Muara Takus mempunyai corak
Budha yang khas dengan beberapa susunan stupa. Di dalam halaman candi ini pun
terdapat candi dengan nama Candi Bungsu, Candi Sulung, Stupa Palangka, dan
Stupa Mahligai.
Peninggalan kerajaan

10. Kitab Pramanavartika


Pramanavartika merupakan karya sastra dalam bentuk kitab. Ditulis oleh Dharma
Kirti dan merupakan salah satu dari banyak peninggalan kerajaan sriwijaya. Kitab
ini merupakan satu-satunya karya sastra dalam bentuk kitab pada peninggalan
kerajaan sriwijaya. Tidak ada sumber jelas yang menyatakan isi dari kitab ini.
Tetapi perlu diketahui bahwa dengan adanya kitab ini, berarti membuktikan
bahwa memang benar bahwa penyebaran ajaran hindu ataupun budha di Indonesia
turut berpengaruh pada seni sastra. Dan kitab ini merupakan salah satu
karya sastra peninggalan hindu-buddha di Indonesia.
Kehidupan Agama

Kehidupan keagamaan pada masyarakat Sriwijaya bukan


hanya agama Buddha Mahayana saja, terdapat agama lain
yang juga memiliki kesempatan untuk berkembang. Bukti-
bukti arkeologisnya berupa arca batu yang mewakili agama
Hindu dan Tantris yang juga ditemukan di wilayah Kedatuan
Sriwijaya.
Thank you
for listening!
pertanyaann
audrey
kel 1
peninggaalan terpenting dari kerajaan sriwijaya
yg berpengaruh terhadap kehidupan
masyarakat indonesia sampai saat ini
pertanyaann
christian
kel 2
bagaimana masuknya agama hindu buddha ke kerajaan
sriwijaya
pertanyaann
steven
kel 8
mengapa kerajaan sriwijaya disebut negara maritim
pertanyaan
melisa
kel 5
salah satu penyebab keruntuhan kerajaan sriwijaya
runtuh adalah karena perkembanganagam islam, apa
hubungan perkembangan islam dengan keruntuhan
kerajaan siwijaya

Anda mungkin juga menyukai