Anda di halaman 1dari 25

Larutan elektrolit

Gunawan Setiyadi, M.Sc., Apt.


Pustaka

• Martin’s Physical Pharmacy, Chapter 6, 7 and


8
Pokok Bahasan
• Teori tentang asam, basa dan garam
• Kesetimbangan asam-basa
• Skala pH Sörensen (Sörensen’ pH scale)
• Konstanta keasaman
• Persamaan bufer (dapar)
• Kapasitas bufer
Arrhenius: Disosiasi elektrolitik

• “Jika elektrolit dilarutkan ke dalam air, solut


akan berada dlm bentuk ion dalam larutan”
• Bentuk padat NaCl diberi tanda + dan – pd reaksi
yg menandakan bhw NaCl berada dlm btk ion,
bahkan ketika bentuknya kristal
• Jika pada leburan NaCl disambungkan elektroda
maka leburan tsb dpt menghantarkan arus listrik
krn rangka kristalnya tersusun atas ion-ion.
• Penambahan air ke padatan ini akan melarutkan
kristalnya dan memisahkan ion-ionnya di dlm
larutan
• Dlm bentuk murni, HCl eksis sbg molekul netral
(bukan ion) dan tidak menghantarkan listrik
• Ketika HCl bereaksi dg air, HCl terionisasi spt rx
di atas
• NaCl dan HCl mrp elektrolit kuat krn hampir
seluruhnya berada dlm btk ion dlm larutan dg
konsentrasi sedang
Elektrolit kuat
• Asam anorganik: HCl, HNO3, H2SO4 dan HI
• Basa anorganik: NaOH, KOH, Ba(OH)2, Ca(OH)2
• Kebanyakan garam organik dan anorganik
• Asam asetat adl elektrolit lemah krn hanya sebagian
saja yg mjd ion. Tanda anak panah bolak-balik
menunjukkan adanya kesetimbangan antara molekul
dan ion.
• Elektrolit lemah yg lain
• Asam dan basa anorganik: H3BO3, H2CO3, dan NH4OH
• Bbrp garam: Pb asetat, HgCl2, HgI dan HgBr
• Ion kompleks: Hg(NH3)2+, Cu(NH3)42+ dan Fe(CN)63-
• Istilah ion dipakai oleh Faraday utk spesies
elektrolit (ion  Greek:
wanderer/pengembara)
• Faraday mengamati bhw kation (ion
bermuatan positif) dan anion (ion bermuatan
negatif) bertanggung jawab thd
penghantaran arus listrik
• Sblm publikasi oleh Arrhenius, dipercaya bhw
solut tdk terurai scr spontan di dlm air, tapi
terurai mjd ion hanya jika arus listrik
melewatinya.
Obat dan Ionisasi

• Ada obat yg lebih aktif dlm btk ion, spt


antibakteri anion/kation, antiprotozoa
anion/kation
• Senyawa lain ada yg aktivitas biologinya justru
muncul ketika senyawa tsb eksis sbg
nonelektrolit
• Senyawa lain, spt sulfonamida, aktif sbg obat
baik ketika berbentuk ion maupun molekul
netral
Aktivitas dan koefisien aktivitas
(A theory of strong electrolytes)
Aktivitas dan koefisien aktivitas
(a theory of strong electrolytes)
• Perilaku elektrolit kuat digambarkan dg
mempertimbangkan gaya tarik elektrostatik antar-
ion.
• Ion yang saling berlawanan dan jumlahnya banyak
dlm larutan elektrolit saling mempengaruhi satu
sama lain dg gaya tarik elektrostatik.
• Pada larutan encer, gaya ini bisa diabaikan
• Pada larutan pekat/agak pekat gaya ini berpengaruh
dan hrs diperhitungkan.
• Pada elektrolit lemah, berapapun
konsentrasinya, jml ionnya sedikit dan tarik-
menarik antar-ion tdk signifikan.

• Pada elektrolit kuat, tidak hanya gerakan ion


terpengaruh oleh “atmosfer” ion-lawan yg
melingkupinya, ion2 tsb juga bisa berasosiasi
pd konsentrasi tinggi menjadi grup-grup, spt
pasangan ion Na+Cl- dan triplet ion Na+Cl-Na+.
• Jadi, elektrolit kuat “terionisasi sempurna tapi
terdisosiasi tdk sempurna (completely ionized,
yet incompletely dissociated) mjd ion bebas
(free ions).
• Untuk itu, larutan elektrolit kuat mempunyai
“konsentrasi efektif”, atau disebut “aktivitas” yg
umumnya lebih kecil daripada konsentrasi
aktual atau konsentrasi stoikiometriknya
• Lebih kecilnya aktivitas dibandingkan dg
konsentrasi stoikiometrik bukan karena
elektrolit kuat hanya terionisasi sebagian,
melainkan karena sebagian ion-ion
“dikeluarkan dari permainan” oleh gaya tarik
elektrostatik
• Pada pengenceran tak-hingga, ion-ion terpisah dan
saling berjauhan shg tdk saling berinteraksi. Dengan
demikian, aktivitas sama dg konsentrasi (molal atau
molar).
a
am atau 1
m

• Dengan naiknya konsentrasi maka rasio tsb mjd < 1


karena aktivitas mjd lebih kecil dp konsentrasi
stoikiometrik.
• Rasio tsb disebut “koefisien aktivitas praktis” pd skala
molal a dan molar a
m  c
m c
• Pada skala fraksi mol disebut koefisien
aktivitas rasional a
 X
X
• Jadi, koefisien tsb mrp konstanta
proporsionalitas yg menghub aktivitas dg
molalitas, molaritas dan fraksi mol
Molal, a   mm
Molar, a   cc
Fraksi mol, a XX
• Pd larutan encer, ketiga harga koefisien
tsb sama (identical).
• Pd konsentrasi tinggi, ketiga harga ketiga
koefisien tsb menurun dan besarnya
berbeda2.
• Perbedaan harga ketiga koefisien tsb bisa
diabaikan pd lar encer yg c≈m<0,01.
• Kation dan anion dlm suatu larutan berair bisa mpy
aktivitas ionik yg berbeda.
Simbol a digunakan utk aktivitas kation
Simbol a digunakan utk aktivitas anion
• Aktivitas elektrolit didefinisikan sbg aktivitas ionik
rata2 (mean ionic activity)

m n 1 /( m  n )
a  ( a a )
• m dan n = jumlah stoikiometrik ion dalam larutan
Contoh:
• Untuk larutan NaCl
1/ 2
a  (a Na  aCl  )

• Untuk larutan FeCl3


3 1/ 4
a  ( a Fe 3 aCl  )
• Persamaan a  (a m a n )1/( mn ) jika dinyatakan
dg konsentrasi (molal, molar, fraksi mol)
menjadi:
a  [(  c ) m (  c ) n ]1/( m n )
• Atau
m n 1/( m  n ) m n 1/( m  n )
a  (    ) (c c )
• Sedangkan koefisien aktivitas ionik rata2
m n 1 /( m  n )
   (   _ )
dan
mn m n
  
m n
   (   _ )1/( m n )

m n m n
a  (    )1/( m n ) (c c )1/( m n )

m n 1/( m  n )
a    (c c )
m n 1/( m  n )
a    (c c )

• Dengan c+ = mc dan c- = nc

Example
• Berapa aktivitas ionik rata2 dari 0,01 M
larutan FeCl3?
m n 1 /( m  n )
a     ( c c  )
a    [(0,01)(3 x 0,01) 3 ]1/ 4
-2
 2,3 x 10  
• Koefisien aktivitas ionik rata2 (γ±) dpt
diperoleh melalui bbrp metode percobaan
dan pendekatan teoretis.
• Metode percobaan:
– Penelitian koefisien distribusi
– Pengukuran gaya gerak listrik (electromotive
force)
– Metode sifat koligatif
– Penentuan kelarutan
• Metode teretis: Persamaan Debye-Hückel.
Tabel

Anda mungkin juga menyukai