Anda di halaman 1dari 14

1.

PENGERTIAN
ADMINISTRASI,ORGANISASI
DAN MANAJEMEN
Administrasi
       
a. Administrasi berasal dari kata “Ad” dan “Ministro” (latin)
yang berarti “melayani” atau “menyelenggarakan” (Webster,
1974).
b. Administrasi ialah proses kegiatan penyelenggaraan yang
dilakukan oleh seorang administrator secara teratur dan
diatur menerusi perencanaan, pelaksanaan, dan pengawasan
untuk mencapai suatu tujuan yang telah ditetapkan.
Lanjutan

Administrasi dalam arti luas proses kerja sama secara rasional


untuk mencapai tujuan secara efektif dan efisien
Administrasi dalam arti sempit suatu kegiatan yang
berhubungan dengan kegiatan surat menyurat,kearsipan atau
kegiatan ketatausahaan.
Administrasi adalah proses kegiatan penyelenggaraan yang
dilakukan oleh seorang administrator secara teratur dan
diatur melalui perencanaan ,dan pengawasan untuk mencapai
tujuan akhir yang telah ditetapkan.
lanjutan

• Segenap proses penyelenggaraan dalam


The Liang
setiap usaha kerjasama sekelompok orang
Gie
untuk mencapai tujuan.

• Proses penyelenggaraan kerja yang


dilakukan oleh dua orang atau lebih yang
Soekarno
bekerjasama untuk mencapai suatu tujuan
yang telah ditetapkan.
PENGERTIAN ORGANISASI
• Organisasi Menurut James D. Mooney:  
Organisasi adalah bentuk setiap perserikatan manusia untuk mencapai tujuan
bersama. James D .mooney mengemukakan bahwa organisasi adalah bentuk
setiap perserikatan manusia untuk mencapai tujuan bersama 
• Chester I Bernard: 
Berpendapat bahwa organisasi adalah merupakan suatu sistem aktivitas kerja
sama yang dilakukan oleh dua orang atau lebih
• Hasibuan: 
Organisasi sebagai proses penentuan, pengelompokan, dan pengaturan
bermacam-macam aktivitas yang diperlukan untuk mencapai tujuan bersama.
LANJUTAN
1. Suatu wadah atau tempat untuk melakukan kegiatan bersama,agar
dapat mencapai tujuan yang telah ditetapkan bersama
2. Proses kerja sama sekelompok orang untuk mencapai tujuan bersama
yang diinginkan dan mau terlibat dengan peraturan yang ada.
Ciri-ciri organisasi berdasarkan pengertian tsb diatas:
• Terdiri dari dua orang atau lebih
• Ada kerja sama
• Ada tujuan yang ingin dicapai
• Ada komunikasi antar satu anggota dengan yang lain
lanjutan
Suatu organisasi memuat empat unsur utama :
 Goal oriented > pada pencapaian tujuan
 Psychosocial system > hub antar orang dalam suatu kelompok
kerja.
 Strutured Activities> kerja sama yang berpola
 Tehnological System > menggunakan tehnologi dan pengetahuan
dlm melakukan kegiatannya.
(Fremont E.Kast dan James E.Rosenzweig)
Organisasi Formal dan Informal
• Orgss formal, Orgss yang mempunyai Struktur yang
jelas ,pembagian tugas yang jelas,serta tujuan yang diitetapkan
secara jelas.
• Orgss informal, apabila anggota orgss formal merasa keinginannya
tidak terpenuhi oleh organisasi.
• Manfaat orgss informal :
1. Dapat dijadikan sarana komunikasi
2. Dapat dijadikan alat pemersatu dan menghilangkan frustasi
3. Dapat dijadikan pendorong agar rajin bekerja.ss
MANFAAT ORGANISASI
1. Untuk Melayani masyarakat
2. Untuk mencapai sasaran yang tidak dapat atau sulit dicapai secara
seorang diri.
3. Untuk mempertahankan pengatahuan
4. Untuk menyediakan karier
PENGERTIAN MANAJEMEN
1. Menurut Malayu S. P. Hasibuan Manajemen adalah ilmu dan seni
mengatur proses pemanfaatan sumber daya manusia dan sumber-sumber
lainnya secara efektif dan efisien untuk mencapai suatu tujuan tertentu.
2. Menurut Arifin Abdurrachman sebagaimana dikutip oleh M. Ngalim
Purwanto, yang mengartikan manajemen merupakan kegiatan - kegiatan
untuk mencapai sasaran-sasaran dan tujuan pokok yang telah ditentukan
dengan menggunakan orang-orang pelaksana. Jadi, dalam hal ini kegiatan
dalam manajemen terutama adalah mengelola orang-orangnya sebagai
pelaksana.
3. Menurut Siagian mendefinisikan manajemen sebagai kemampuan atau
ketrampilan untuk memperoleh suatu hasil dalam rangka mencapai tujuan
Lanjutan
• Seni melaksanakan suatu pekerjaan melalui orang-orang.
• Mengatur atau pengelolaan sumber daya yang ada sehingga hasilnya
maksimal.(Mary Parker Follet)
• Manajer memiliki empat fungsi utama :
1. Perencanaan
2. Pengorganisasian
3. Pelaksanaan
4. Pengawasan
Hubungan Administrasi,Organisasi , Manajemen, Kepemimpinan,
Human Relation dan Motivasi

Administrasi
Organisasi
Aaa
Aaa Manajemen
Kepemimpinan
Ke Motivasi
Human Relation
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai