Anda di halaman 1dari 10

ASUHAN KEPERAWATAN

BERSIHAN JALAN NAPAS


TIDAK EFEKTIF PADA ANAK
DENGAN INFEKSI SALURAN
PERNAPASAN AKUT (ISPA) DI
WILAYAH KERJA
PUSKESMAS TAHUNA TIMUR
BAB LATAR BELAKANG
Penyakit saluran nafas menjadi penyebab angka kematian dan kecacatan

1 yang tinggi di seluruh dunia. Sekitar 80% dari seluruh kasus baru
praktek umum berhubungan dengan infeksi saluran nafas yang terjadi di
masyarakat atau dididalam rumah sakit atau pusat perawatan.
Berdasarkan data yang diambil di Puskesmas Tahuna Timur pada tahun
2021 terdapat 1.799 anak yang mengalami penyakit ISPA di wilayah
kerja Puskesmas Tahuna Timur.
Berdasarkan latar belakang diatas, peneliti tertarik untuk melakukan
penelitian tentang Asuhan keperawatan bersihan jalan napas tidak efektif
pada anak dengan ISPA di wilayah kerja Puskesmas Tahuna Timur.
B. Rumusan Masalah C. Tujuan Studi Kasus
Bagaimanakah Asuhan Diketahuinya Asuhan
keperawatan bersihan jalan keperawatan bersihan jalan
napas tidak efektif pada anak napas tidak efektif pada
dengan ISPA di wilayah anak dengan ISPA di wilayah
kerja Puskesmas Tahuna kerja Puskesmas Tahuna
Timur ? Timur.

3
DEFINISI

ISPA merupakan peradangan pada saluran pernapasan yang


disebabkan oleh agen infeksius seperti virus, jamur dan bakteri yang
masuk ke dalam tubuh dan menyerang saluran pernapasan mulai dari
hidung (saluran pernapasan atas) hingga alveoli (saluran pernapasan
bawah) yang penyebarannya melalui udara. ISPA biasanya
berlangsung lebih dari 14 hari (Dary, Sujana & Pajara, 2018).
IDENTITAS KLIEN
Nama (inisial) : An. G.T.O
Usia : 12 tahun
Jenis kelamin : Laki-laki
Agama : Kristen
Pendidikan : SMP
Alamat : Tona 1
Diagnosa medik : Infeksi saluran pernapasan akut (ISPA)

5
ANALISA DATA

No Data Masalah Etiologi


1. DS: Klien mengatakan batuk Bersihan jalan Sekresi yang
berlendir napas tidak efektif tertahan
DO: - Batuk tidak efektif
Pola napas berubah
RR= 28x/mnt
N= 80x/mnt
TD=120/80x/mnt
SB= 36,4°C

6
Berdasarkan hasil pengkajian pada tabel 3 ditemukan keluhan utama pada an.
G.O yaitu batuk berlendir. Suriani (2018) menyebutkan gambaran secara klinis
klien yang mengalami ISPA adalah batuk berdahak. Sejalan dengan penelitian
Alif (2017) Gejala umum yang biasanya terjadi pada penyakit ISPA yaitu Batuk.

Dari data subjektif dan objektif pada tabel 5 yang didapatkan dalam penelitian
ditetapkan satu fokus masalah utama berdasarkan standar diagnosis keperawatan
Indonesia yaitu bersihan jalan napas tidak efektif berhubungan dengan sekresi
yang tertahan.

PEMBAHASAN
7
Rencana asuhan keperawatan disusun berdasarkan diagnosis keperawatan yang ditemukan pada
kasus dengan menggunakan standar intervensi keperawatan Indonesia. Pada diagnosa bersihan
jalan napas tidak efektif intervensi yang ditetapkan yaitu latihan batuk efektif: 1) Identifikasi
kemampuan batuk; 2) Monitor adanya retensi sputum; 3) Jelaskan tujuan dan prosedur batuk
efektif; 4) Kolaborasi pemberian mukolitik atau ekspetoran.

Dalam pelaksanaan tindakan keperawatan pada An. G.O semua tindakan yang dilakukan
berdasarkan intervensi keperawatan yang telah ditetapkan. Intervensi yang dilakukan yaitu latihan
batuk efektif seluruh intervensi dapat dilakukan karena sesuai dengan situasi klien dan respon baik
dari keluarga kemudian dilakukan juga tindakan kolaboratif pemberian mukolitik atau ekspetoran
sesuai dengan terapi obat yang diresepkan.

Evaluasi keperawatan dilakukan dalam SOAP (subjektif, objektif, assessment dan planning).
Evaluasi yang didapatkan dari masalah bersihan jalan napas tidak efektif yaitu teratasi pada
perawatan hari ketiga ditandai dengan batuk klien berkurang, batuk tidak efektif meningkat, pola
napas membaik, frekuensi napas membaik R= 20 x/mnt

8
KESIMPULAN

Kesimpulan penelitian tentang Asuhan keperawatan bersihan jalan napas


tidak efektif pada anak dengan infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) di
Wilayah Kerja Puskesmas Tahuna Timur adalah setelah dilakukan tindakan
keperawatan selama 3 hari maka batuk klien berkurang, batuk efektif
meningkat, pola napas membaik, frekwensi napas membaik R=20x/mnt.

9
Thanks
!
Any questions?

10

Anda mungkin juga menyukai