Anda di halaman 1dari 16

Matematika

SMK/MAK Kelas X Semester 1

Disusun oleh:

Helmi Agustina Hasibuan & Ivana Widia Astuti


BAB

III Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel

A. Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel

B. Menyelesaikan Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel

C.
Menyelesaikan Masalah Sistem Persamaan Linear Tiga
Variabel

Kembali ke daftar isi


A. Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel

1. Persamaan Linear Tiga Variabel

2. Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


1. Persamaan Linear Tiga Variabel
Persamaan linear tiga variabel merupakan persamaan
linear yang hanya memiliki tiga variabel.
Bentuk umum persamaan linear tiga variabel dalam x, y dan
z adalah :
ax + by + cz = d

Contoh:

2x – y + 5z = 4

Penyelesaian persamaan linear tiga variabel adalah


pasangan-pasangan nilai (x, y, z) yang menyebabkan
persamaan ax + by + cz = d bernilai benar.

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


2. Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel
Sistem persamaan linear tiga variabel (SPLTV)
merupakan sistem yang memuat persamaan-persamaan
linear tiga variabel.
Bentuk umum sistem persamaan linear tiga variabel
adalah :

a1x + b1y + c1z = d1


a2x + b2y + c2z = d2
a 3 x + b 3 y + c 3 z = d3

Penyelesaian sistem persamaan linear tiga variabel


adalah pasangan-pasangan nilai (x, y, z) yang menyebabkan
semua persamaan dalam sistem bernilai benar.

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


Kemungkinan penyelesaian sistem persamaan linear
tiga variabel (SPLTV):

1.mempunyai 1 solusi,

2.tidak mempunyai solusi, atau

3.mempunyai banyak solusi

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


B. Menyelesaikan Sistem Persamaan Linear
Tiga Variabel
1. Metode Grafik
2. Metode Eliminasi
3. Metode Substitusi

4. Metode Eliminasi-Substitusi

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


Metode Eliminasi-Substitusi
Penggunaan metode eliminasi-substitusi dapat
mempermudah / mempercepat pengerjaan
penyelesaian SPLTV.

Jadi, pada pertemuan ini untuk menentukan


penyelesaian suatu SPLTV kita hanya menggunakan
kombinasi atau campuran antara metode substitusi
dan eliminasi.

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


Contoh Soal

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


Jawaban Soal

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


Jawaban Soal

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


C. Menyelesaikan Masalah Sistem
Persamaan Linear Tiga Variabel

Langkah-langkah mengubah permasalahan sehari-hari


menjadi SPLTV dilakukan sebagai berikut.
1.Tentukan variabel-variabelnya, lalu lakukan
pemisalan.
2.Terjemahkan permasalahan tersebut menjadi model
matematika berbentuk SPLTV.
3.Selesaikan model matematika yang diperoleh pada
langkah 2.
4.Selanjutnya, nilai-nilai variabel yang telah diperoleh
dicocokkan dengan pemisalan awal sehingga
permasalahan dapat diselesaikan.
Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab
Contoh Soal
Suatu tempat parkir dipenuhi tiga jenis kendaraan yaitu
sepeda motor, mobil dan bus. Luas parkir bus adalah
lima kali luas parkir sepeda motor, sedangkan tiga kali
luas parkir untuk mobil sama dengan luas parkir untuk
bus dan sepeda motor.
Jika tempat parkir penuh dan banyak kendaraan yang
terparkir 180, hitung banyak setiap kendaraan yang
parkir.

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


Jawaban Soal
Misalkan : sepeda motor = x, mobil = y dan bus = z

Maka :
z = 5x …(1)
3y = z + x …(2)
x + y + z = 180 …(3)

Substitusi z = 5x ke persamaan (2)


3y = z + x
3y = 5x + x
3y = 6x
y = 2x …(4)

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


Jawaban Soal
Substitusi z = 5x ke persamaan (3)
x + y + z = 180
x + y + 5x = 180
6x + y = 180 …(5)
Substitusi persamaan (4) ke persamaan (5)
6x + y = 180
6x + 2x = 180
8x = 180
x = 22,5
Masukkan x = 22,5 ke persamaan (4)
y = 2x
y = 2 (22,5)
Y = 45
Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab
Jawaban Soal
Masukkan x = 22,5 ke persamaan (1)
z = 5x
z = 5 (22,5)
z = 112, 5

Himpunan penyelesaian {22,5; 45; 112,5}

Maka, banyak sepeda motor = 22, 5 = 23


banyak mobil = 45
banyak bus = 112, 5 = 112

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab

Anda mungkin juga menyukai