Anda di halaman 1dari 19

Baterai

KIMIA ANALITIK
KELOMPOK 11

ISWAR PUTRA DZABRINA D. NABILA NOVIA


PRATAMA BADARUDDIN RAMADHANI
D061221072 D061221090 PRASETYA
D061221096

EDELSOHN BINTANG INES ANDINI


TONAPA HAMNDALA
D061221065 D061221086
BATERAI

PENGERTIAN KOMPONEN FUNGSI BATERAI


BATERAI/ACCU BATERAI

PRINSIP KERJA MACAM-MACAM KERUSAKAN


BATERAI ACCU PADA BATERAI
01
PENGERTIAN
BATERAI
BATERAI/ACCU
Baterai adalah alat elektro kimia yang dibuat untuk mensuplai listrik ke
sistem starter mesin, sistem pengapian, lampu-lampu dan komponen kelistrikan
lainnya. Alat ini menyimpan listrik dalam bentuk energi kimia, yang
dikeluarkannya bila diperlukan dan mensuplainya ke masing-masing sistem
kelistrikan atau alat yang memerlukannya.

ACCU(mulator) atau sering disebut aki, adalah salah satu komponen


utama dalam kendaraan bermotor, baik mobil atau motor, semua memerlukan
aki untuk dapat menghidupkan mesin mobil (mencatu arus pada dinamo stater
kendaraan). Aki mampu mengubah tenaga kimia menjadi tenaga listrik.
02
KOMPONEN
BATERAI
BATERAI

KOTAK BATERAI ELEKTROLIT SUMBAT


BATERAI VENTILASI

PELAT NEGATIF SEPARATOR DAN PENGHUBUNG


DAN POSITIF LAPISAN SERAT SEL
GELAS
03
FUNGSI
BATERAI
BATERAI

Saat mesin hidup sebagai


Saat mesin mati sebagai
Saat starter untuk stabiliser suplai listrik
sumber energi untuk
menghidupkan sistem pada kendaraan, dimana
menghidupkan asessoris,
starter pada saat hidup energi
penerangan, radio, dsb.
listrik bersumber dari
alternator.
04
PRINSIP KERJA
BATERAI
BATERAI

PROSES PENGISIAN PROSES


Proses pengubahan energi listrik menjadi PENGOSONGAN
energi kimia. Proses pengubahan energi kimia menjadi energi
Bila baterai dihubungkan dengan beban maka, listrik.
elektron mengalir ke elektroda positif (PbO2) Proses ini adalah kebalikan dari proses
melalui beban dari elektroda negatif (Pb), pengosongan dimana arus listrik dialirkan yang
kemudian ion-ion negatif mengalir ke elektroda arahnya berlawanan dengan arus yang terjadi pada
positif dan ion-ion positif mengalir ke elektroda saat pengosongan. Pada proses ini setiap molekul
negatif. Arus listrik dapat mengalir disebabkan air terurai. Ion oksigen yang bebas bersatu dengan
adanya elektron yang bergerak ke dan/atau dari tiap atom Pb pada plat positif membentuk timah
elektroda sel melalui reaksi ion antara molekul peroxida (PbO2). Sedangkan tiap pasang ion
elektroda dengan molekul elektrolit sehingga hidrogen (2H+) yang dekat plat negatif bersatu
memberikan jalan bagi elektron untuk mengalir. dengan ion negatif Sulfat (SO4--) pada plat
negatif untuk membentuk asam sulfat.
05
MACAM-MACAM
ACCU
ACCU

1. ACCU BASAH
● Accu Hybrid
● Accu Calcium
● Accu Bebas Perawatan/Maintenance Free (MF)
● Accu Sealed (Accu Tertutup)

2. ACCU KERING
06
KERUSAKAN PADA
BATERAI
BATERAI
1. Kotak baterai retak atau pecah
2. Sel baterai rusak
3. Tutup baterai tersumbat sehingga
baterai melembung
4. Terminal baterai korosif
5. Air aki selalu kering
6. Tegangan baterai selalu turun
KESIMPULAN
Baterai adalah alat elektro kimia yang dibuat untuk mensuplai listrik ke
sistem starter mesin, sistem pengapian, lampu-lampu dan komponen
kelistrikan lainnya. Alat ini menyimpan listrik dalam bentuk energi
kimia, yang dikeluarkannya bila diperlukan dan mensuplainya ke
masing-masing sistem kelistrikan atau alat yang memerlukannya.
Penggunaaan baterai tidak dapat dipisahkan dalam kehidupan sehari
hari. Terdapat berbagai macam baterai yang digunakan dalam
kehidupan sehari-hari.
TANYA
DAN
JAWAB
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai