Anda di halaman 1dari 15

OSCE 29

Station 1
Endokrin – Infeksi (dr. Diding)
Demam 3 hari, bintik2 tgn kaki, mual, pusing cekot2, BMI 27. Pasien
memiliki riwayat HT dan DM
1. Ax
2. DD
3. PP
4. Dx 
AT 100.000, bintik2 tdk hilang dg pemencetan, lidah putih tepi merah
1. Anamnesis: 7 Sacred, Fundamental 4
Demam, nyeri retroorbita?nyeri kepala? Nyeri sendi? Nyeri betis? Riwayat bepergian? Kontak?
tetangga sekitar? Riwayat sakit kuning? Mimisan? Gusi berdarah? Bercak merah? Mual muntah?
Diare? Konstipasi? Kencing nyeri? BAK/BAB?
DM/HT: sejak kapan? Obatnya apa? Kontrol rutin?

2. DD: DHF dd Chikungunya dd Typhoid Fever dd Suspek Covid 19 dd malaria dd ITP

3. PP: EKG, Darah Rutin, PT, APTT, INR, Ur, Cr, Elektrolit, GDP GD2PP, HBA1C, Profil Lipid, IgM
Dengue, IGG Dengue, NS 1, IGM Salmonella, SGOT, SGPT, Urin Rutin,GDT, Feses Rutin, GDS, Ro
Thorax, Swab PCR, HBSAG, Anti HCV, HIV

4. Dx: DHF dd Thypoid Fever dd Covid 19


DM Tipe 2 Obese GD Terkontrol Buruk
HT Stage 2
Station 2
Geriatri – HOM (dr. Tyo)
70 thn, nyeri paha kanan stlh jatuh, tdk bisa aktifitas, tiduran aja. 1 bln sblmnya pasien
sudah nyeri2 punggung, sendi2 tgn dan lutut. Nafsu mkn turun, BB turun 10kg,
konjungtiva pucat
1. Geriatric giant (minimal 2)
2. DD (minimal 3)
3. PP (sebutkan 6)
4. Dx (minimal 3)
PF paha kanan: tampak lebam, teraba hangat
SPE M shape, Ro Femur: lesi litik femur, closed fracture caput femur, Hb:10 leu:9000,
albumin 3, cr 2.4, Ca: 2.0, K:3,0, Bence Jones (+)
BMP
1. Geriatric Giant: Immobility, Instability, Frailty, Malnutrisi, Sarcopenia
2. DD: Geriatri dengan
Suspek Multiple Myeloma dd MGUS dd Mieloma Indulence dd Smoldering
myeloma, Susp. Fraktur Femur (D), Osteoporosis, Anemia, Malnutrisi
3. PP: DR2, PT, APTT, INR, GDS, Ur, Cr, OT, PT, Elektrolit, Urin Rutin, Protein
Bence Jones, GDT, BMP, Rontgen Femur (D), Rongten Lumbosacral, Ro. Thorax,
SPE, Ro. Calvaria, LED, CRP, Albumin
4. Dx: Geriatri dengan :
Multiple Myeloma ( CRAB ) calcium, Renal, Anemia, Bone litik
AKI dd Acute on CKD
Closed Fraktur Caput Femur Dextra
Malnutrisi
Station 4
Remato Nefro (dr. Ratih Arianita)
Seorang laki2 45Th datang dengan ke IGD nyeri lutut kanan sejak 5 jam terutama untuk digerakkan atau disentuh, pasien tidak bisa
berjalan karena nyeri, kemerahan, bengkak, nyeri tekan, sulit berjalan, ada riwayat asam urat tinggi, tensi tinggi, merokok dan makan
gorengan, obesitas, keluarga ada yang meniggal karena sakit jantu
- DD keluhan utama pasien
- Pemeriksan Penunjang yang diusulkan (minimal 5)
- Meminta data penunjang ke penguji
- Tatalaksana Awal
- Edukasi pasien dan keluarga (6 menit)
Data tambahan:
- TD 170/90
- JVP Meningkat
- EF 50%
- DR2
- Rontgen Thorax Cardiomegali
- Miroskopis cairan sendi
- Analisa cairan sendi 
1. DD keluhan pasien:
Gout Arthritis Genu (D)
Pseudogout
Osteoarthritis
Septic Arthritis
2. PP minimal 5:
Darah rutin, Diff count
Ureum, Creatinin, OT/PT
Rontgen Genu (D), USG Genu (D)
Rontgen Thorax, EKG, Echocardiography
Analisa Cairan Sendi, Mikroskopis cairan sendi, Kultur cairan sendi, Kultur Darah
GDS, Profil Lipid, Asam Urat
Urin Rutin, elektrolit
3. Diagnosa kerja: Gout Arthritis Genu (D), CHF NYHA II a. LVH e. HHD, Hipertensi Stage 2 tidak terkontrol, Sindrom
Metabolik
4. Tatalaksana Awal:
Imobilisasi, istirahatkan sendi
Diet rendah purin, garam
Kolkisin
NSAID: Na Diclofenac, Asmef
Anti Hipertensi: Ramipril
Furosemid 20mg/8jam
Edukasi Keluarga
• Selamat pagi pak bu saya dr. Tommy, dokter jaga pada pagi ini, pada
kesempatan kali ini saya akan memberikan beberapa informasi dan
edukasi mengenai penyakit pasien:
• Mengistirahatkan sendi lutut, tidak terlalu banyak aktivitas yang membebani lutut
• Makanan perlu dijaga yang rendah purin, rendah garam dan rendah lemak
• Menurunkan berat badan
• Melakukan aktivitas fisik 3-5x/minggu dengan durasi 30 menit
• Berhenti merokok
• Minum obat teratur sesuai dengan anjuran
• Edukasi terapi Tindakan aspirasi cairan sendi
• Kontrol ke dokter bila obat habis
• Meminta feedback kepada keluarga pasien yang diberi edukasi
Station 5
Gastro Psiko (dr. Dimas)
Wanita nyeri ulu hati, mual, sulit tidur, terbangun di malam hari, pekerja
sekretaris, jdi tdk bisa konsentrasi, tidak mau melakukan hobinya
1. Ax
2. PP
3. Dx. Multiaxial (3)
Suami pasien meninggal 2 bulan yang lalu karena kanker
KU lemas
Lab normal
HT 140/90
1. Anamnesis
Keluhan? Sejak kapan? Faktor2 memperberat/peringan? Apakah ada masalah di
keluarga? Teman? Pekerjaan? Bagaimana perasaan saat ini? Aktivitas saat ini? Hobby?
Gagasan bunuh diri? Murung? Waham? Halusinasi? Menyakiti diri sendiri/orang lain
2. PP: DR dg diff, elektrolit,SGOT,SGPT, Ur, Cr, GDS, Ro Thorax, EKG, EGD
3. Dx Multiaxial
Axis 1 : Depresi Ringan, Insomnia
Axis 2 : Gangguan Kepribadian?
Axis 3 : Dispepsia, HT Stage 1
Axis 4 : Suami pasien meninggal 2 bulan yang lalu
Axis 5 : GAF 51-60
Station 7
Hepato alermun (dr. Agus Jati)
Pasien kuning 2 minggu stlh pengobatan batuknya. Pasiej batuk 3
minggu dan di obati dokter dg obat yg diminum 6 bulan. Mual
1. Ax terarah
2. PF perkusi palpasi abdomen
3. Dx
4. Usul PP
Ot 106/pt 160 
1. Ax terarah jangan lupa dirangkum!!
2. PF perkusi palpasi abdomen
Terdapat nyeri tekan di Kanan Atas
liver span
3. Dx Banding:
Drug Induced Liver Injury ec OAT
Hepatitis Viral
Cholelithiasis dd cholecystitis dd kolangitis
TB Paru dalam pengobatan fase aktif
4. Usul PP
Darah rutin, OT, PT, Bilirubin Total direk indirek, PT, APTT, INR, Albumin, Ureum, Creatinin,
HbsAg, HCV, anti HAV, USG Abdomen, urin rutin, GGT, ALP, Rontgen Thorax
5. DX Kerja:
Drug Induced Liver Injury ec OAT
TB Paru dalam pengobatan fase aktif
Station 8
cardio pulmo (dr. Aryo)
Pasien mengeluh nyeri dada kiri 2.5 jam saat kegiatan RT. Nyeri dada sakit sekali, menjalar ke tangan kiri, Rokok 10/hari, sate
buntel. Riw HT tdk terkontrol
1. PF jantung
2. PP
3. Dx Kerja
4. Tx
Data tambahan
Gcs e2v2m5
Td 80/60
Hr 115
Spo2 88
Jvp naik
Pf n ro thx Cardiomegali, efusi pleura minimal bilateral
Ekg t inverted V1-4
Hstroponin 55 
1. PF Jantung
2. PP: DR, elektrolit, Ur, Cr, OT, PT, EKG, Troponin, Ro Thorax, GDS, AGD, echocardiography
3. Dx Kerja: Penurunan Kesadaran ec Syok Cardiogenik dengan edema pulmo
NSTEMI Anteroseptal
Acute Heart Failure
Dislipidemia
4. Tx: Posisi Tredelenburg, bila belum naik loading 200cc
Pasang SP Dobutamin, Bila tensi sudah naik dapat diberikan Inj. Furosemid
MONACO, Inj. Morfin (setelah tensi naik)
Oksigen NRM 10lpm
Nitrat (tunda)
Aspilet loading 320mg
Clopidogrel loading 300mg
Atorvastatin 40mg
ICU/ICVCU
Pasang DC, NGT
PCI?

Anda mungkin juga menyukai