Anda di halaman 1dari 14

ELASTISITAS

PERMINTAAN DAN
PENAWARAN
ELASTISITAS PERMINTAAN

• Elastisitas permintaan adalah sebuah ukuran seberapa besar derajat


kepekaan/sensitivitas permintaan terhadap perubahan harga.
• Tingkat elastisitas permintaan dapat dihitung menggunakan koefisien elastisitas.
• Cara menghitung koefisien elastisitas permintaan:

Rumus: E = X
KRITERIA UKURAN

• ED > 1 : 1
• ED < 1 : In Elastis
• Ed = 1 : Unitary
• Ed = 0 : In Elastis Sempurna
• Ed = ~ : Elastis sempurna
JENIS-JENIS ELASTISITAS PERMINTAAN
CONTOH:

Dik : P1 = 4000 Q1= 10 ton


P2 = 4500 Q2= 8 ton
Dit : …?
= Q2 – Q1 = 8 – 10 = -2

= P2 - P1 = 4500 – 4000 = 500

Peny: E= x
E = 400 X -0,004
= -1,6
= 1,6
E = 1 Elastis
FAKTOR-FAKTOR ELASTISITAS PERMINTAAN

1. Ketersediaan barang substitusi


Jika tersedia, permintaan elastis.
Jika tidak, permintaan inelastis.
Hal ini berkaitan dengan kemampuan konsumen mengalihkan pembelinya.
2. Porsi pendapatan
Jika menghabiskan sebagian besar pendapatan, permintaan elastis.
Jika menghabiskan sedikit pendapatan, permintaan inelastis.
Hal ini berkaitan, makin besar porsi pengeluaran untuk suatu barang, maka akan makin mempengaruhi
permintaan.
FAKTOR-FAKTOR ELASTISITAS PERMINTAAN

3. Intensitas kebutuhan barang


Jika kebutuhan sekunder dan tersier, permintaan elastis.
Jika kebutuhan primer/pokok, permintaan inelastis.
Contoh: apabila harga beras naik, permintaan akan tetap sama karena merupakan kebutuhan pokok sehari-hari.

4. Keragaman fungsi barang


Jika banyak fungsi, permintaan elastis.
Jika sedikit fungsi, permintaan inelastis.
Hal ini berkaitan dengan , makin banyak fungsi barang, maka makin banyak kegiatan yang bergantung pada barang itu dan makin
mempengaruhi permintaan.
ELASTISITAS PENAWARAN

• Elastisitas permintaan adalah sebuah ukuran seberapa besar derajat


kepekaan/sensitivitas permintaan terhadap perubahan harga.
• Tingkat elastisitas permintaan dapat dihitung menggunakan koefisien elastisitas.
• Cara menghitung koefisien elastisitas permintaan:
KRITERIA UKURAN

1. Elastisitas sempurna (ED = )


2. Elastis (ED > 1)
3. Elastis Uniter (ED = )
4. Inelastis (ED < 1)
JENIS-JENIS ELASTISITAS PENAWARAN
CONTOH:

Dik : P1 = 5000 Q1 = 20

P2 = 4500 Q2 = 10

= 10 -20 = -10

E= x

E=5
E > 2 Elastis
FAKTOR-FAKTOR ELASTISITAS PENAWARAN

1. Waktu produksi
Jika cepat, penawaran elastis.
Jika lama, penawaran inelastic.
Hal ini berkaitan dengan kemudahan produsen menambah jumlah produksinya.
2. Daya tahan barang
jika tahan lama, penawarana elastis.
jika tidak tahan lama, penawaran inelastics.
Barang tahan lama dapat ditahan selama waktu tertentu untuk dijual agar mendapat keuntungan yang lebih besar.
Barang tidak tahan lama mau tidak mau harus cepat dijual agar tidak mengalami kerugian yang lebih besar.
FAKTOR-FAKTOR ELASTISITAS PENAWARAN

3. Jumlah factor produksi


jika banyak, penawaran elastis
jika sedikit, penawaran inelastis
Makin banyak jumlah faktor produksi, maka akan mempermudah produksi, sehingga mempengaruhi penawaran.
4. Mobilitas factor produksi
jika tinggi, penawaran elastis
jika rendah, penawaran inelastic
Mobilitas factor produksi yang tinggi akan mempermudah produsen mengatur besar produksi, sehingga
mempengaruhi penawaran.
FAKTOR-FAKTOR ELASTISITAS PENAWARAN

5. Kemudahan munculnya produsen baru


jika mudah, penawaran elastis.
jika sulit, penawaran inelastis.
Makin mudah produsen baru muncul ke pasar suatu barang, maka makin mempengaruhi penawaran
6. Jumlah produsen
jika banyak, penawaran elastis
jika sedikit, penawaran inelastis.
Makin banyak produsen, maka makin banyak barang yang ditawarkan, maka akan makin mempengaruhi penawaran.
7. Reaksi konsumen terhadap kenaikan harga
jika konsumen enggan membeli, penawaran elastis.
jika konsumen masih mau membeli, maka penawaran inelastis.

Anda mungkin juga menyukai