Anda di halaman 1dari 11

Besaran Kompensasi PHK

(Berdasarkan UU 11 th 2020 – Cipta Kerja / Omnibus Law)

PESANGON UANG PENGHARGAAN MASA UANG PENGGANTIAN


KERJA HAK
Masa Kerja Besar Masa Kerja Besar UPMK a) Cuti tahunan yang belum
(Tahun) Pesangon (Tahun) diambil dan belum gugur;
MK<1 1 Bulan Upah 3 ≤ MK < 6 2 Bulan Upah b) Biaya atau ongkos pulang
untuk pekerja buruh dan
1 ≤ MK < 2 2 Bulan Upah 6 ≤ MK < 9 3 Bulan Upah keluarganya ketempat
2 ≤ MK < 3 3 Bulan Upah 9 ≤ MK < 12 4 Bulan Upah pekerja buruh diterima
bekerja; dan
3 ≤ MK < 4 4 Bulan Upah 12 ≤ MK < 15 5 Bulan Upah c) Hal-hal lain yang ditetapkan
4 ≤ MK < 5 5 Bulan Upah 15 ≤ MK < 18 6 Bulan Upah dalam PK, PP, dan PKB.

5 ≤ MK < 6 6 Bulan Upah 18 ≤ MK < 21 7 Bulan Upah


6 ≤ MK < 7 7 Bulan Upah 21 ≤ MK < 24 8 Bulan Upah
7 ≤ MK < 8 8 Bulan Upah MK ≥ 24 10 Bulan Upah
MK ≥ 8 9 Bulan Upah
Alasan PHK & Besaran Kompensasi
N Pesango Uang
o Alasan PHK n UPMK UPH Pisah
1 Penggabungan, peleburan, atau pemisahan perusahaan dan
pekerja/buruh tidak bersedia melanjutkan hubungan kerja atau 1x 1x  -
pengusaha tidak bersedia menerima pekerja/buruh;
2 Pengambilalihan perusahaan dan inisiatif PHK dilakukan oleh
1x 1x  -
pengusaha
3 Pengambilalihan perusahaan yang mengakibatkan terjadinya
perubahan Syarat Kerja dan pekerja/buruh tidak bersedia 0,5x 1x  -
melanjutkan hubungan kerja
4 Efisiensi yang disebabkan Perusahaan mengalami kerugian 0,5x 1x  -
5 Efisiensi untuk mencegah terjadinya kerugian perusahaan 1x 1x  -
6 Perusahaan tutup yang disebabkan Perusahaan mengalami
kerugian secara terus menerus selama 2 (dua) tahun atau
mengalami kerugian tidak secara terus menerus selama 2 (dua) 0,5x 1x  -
Tahun
Alasan PHK & Besaran Kompensasi
N Pesango Uang
o Alasan PHK n UPMK UPH Pisah
7 Perusahaan tutup yang disebabkan bukan karena Perusahaan
1x 1x  -
mengalami kerugian
8 Perusahaan tutup yang disebabkan keadaan memaksa (force 0,5x 1x  -
majeur)
9 Keadaan memaksa (force majeur) yang tidak mengakibatkan 0,75x 1x  -
Perusahaan tutup
10 Perusahaan dalam keadaan Penundaan Kewajiban Pembayaran 0,5x 1x  -
Utang (PKPU) yang disebabkan Perusahaan mengalami kerugian
11 Perusahaan dalam keadaan Penundaan Kewajiban Pembayaran 1x 1x  -
Utang (PKPU) bukan karena Perusahaan mengalami kerugian
12 Perusahaan Pailit 0,5x 1x
Alasan PHK & Besaran Kompensasi
N Pesango Uang
o Alasan PHK n UPMK UPH Pisah
13 Adanya permohonan PHK yang diajukan oleh Pekerja/Buruh
dengan alasan Pengusaha melakukan perbuatan dalam Pasal
154A ayat (1) huruf g UUK (Contoh : Terlambat membayar upah 1x 1x  -
3 bulan berturut-turut atau lebih; Menganiaya, menghina secara
kasar atau mengacam pekerja, etc)
14 Adanya putusan lembaga PPHI yang menyatakan Pengusaha
tidak melakukan perbuatan dalam Pasal 154A ayat (1) huruf g - -  
UUK
15 Pekerja/Buruh yang mengundurkan diri atas kemauan sendiri - -  
dan memenuhi syarat dalam Pasal 154A ayat (1) huruf i UUK
16 Pekerja/Buruh mangkir selama 5 (lima) hari kerja atau lebih
berturut-turut tanpa keterangan secara tertulis yang dilengkapi
dengan bukti yang sah dan telah dipanggil oleh Pengusaha 2 - -  
(dua) kali secara patut dan tertulis
Alasan PHK & Besaran Kompensasi
N Pesango Uang
o Alasan PHK n UPMK UPH Pisah
17 Pekerja/Buruh melakukan pelanggaran ketentuan yang diatur
dalam Perjanjian Kerja, Peraturan Perusahaan, atau Perjanjian
Kerja Bersama dan sebelumnya telah diberikan surat peringatan 0,5x 1x  -
pertama, kedua dan ketiga secara berturut-turut
18 Pekerja/Buruh melakukan pelanggaran bersifat mendesak yang
diatur dalam Perjanjian Kerja, PP/PKB (contoh : menyerang,
menganiaya, mengancam, atau mengintimidasi teman
sekerja atau Pengusaha di lingkungan kerja; mabuk, - -  
meminum minuman keras yang memabukkan, memakai
dan/atau mengedarkan narkotika, psikotropika, dan zat
adiktif lainnya di lingkungan kerja; dll)
19 Pekerja/Buruh tidak dapat melakukan pekerjaan selama 6 (enam)
bulan akibat ditahan pihak yang berwajib karena diduga
melakukan tindak pidana yang berkaitan dengan kerugian - -  -
Perusahaan
Alasan PHK & Besaran Kompensasi
N Pesango Uang
o Alasan PHK n UPMK UPH Pisah
20 Pekerja/Buruh tidak dapat melakukan pekerjaan selama 6 (enam)
bulan akibat ditahan pihak yang berwajib karena diduga
melakukan tindak pidana yang tidak berkaitan dengan kerugian - 1x  -
Perusahaan
21 Pengadilan memutuskan perkara pidana sebelum berakhirnya
masa 6 (enam) bulan untuk Tindak Pidana yang berkaitan
dengan kerugian perusahaan dan Pekerja/Buruh dinyatakan - -  
bersalah
22 Pengadilan memutuskan perkara pidana sebelum berakhirnya
masa 6 (enam) bulan untuk Tindak Pidana yang tidak berkaitan
dengan kerugian perusahaan dan Pekerja/Buruh dinyatakan - 1x  -
bersalah
23 Pekerja/Buruh mengalami sakit berkepanjangan atau cacat
akibat kecelakaan kerja dan tidak dapat melakukan pekerjaannya 2x 1x  -
setelah melampaui batas 12 (dua belas) bulan
24 Pekerja/Buruh memasuki usia pensiun 1,75x 1x  -
25 Pekerja/Buruh meninggal dunia 2x 1x  -
Besaran Kompensasi PHK
(Berdasarkan UU 13 th 2003 – Ketenagakerjaan)

PESANGON UANG PENGHARGAAN MASA UANG PENGGANTIAN


KERJA HAK
Masa Kerja Besar Masa Kerja Besar UPMK a) Cuti tahunan yang belum
(Tahun) Pesangon (Tahun) diambil dan belum gugur;
MK<1 1 Bulan Upah 3 ≤ MK < 6 2 Bulan Upah b) Biaya atau ongkos pulang
untuk pekerja buruh dan
1 ≤ MK < 2 2 Bulan Upah 6 ≤ MK < 9 3 Bulan Upah keluarganya ketempat
2 ≤ MK < 3 3 Bulan Upah 9 ≤ MK < 12 4 Bulan Upah pekerja buruh diterima
bekerja; dan
3 ≤ MK < 4 4 Bulan Upah 12 ≤ MK < 15 5 Bulan Upah c) penggantian perumahan
4 ≤ MK < 5 5 Bulan Upah 15 ≤ MK < 18 6 Bulan Upah serta pengobatan dan
perawatan ditetapkan 15%
5 ≤ MK < 6 6 Bulan Upah 18 ≤ MK < 21 7 Bulan Upah (lima belas perseratus) dari
6 ≤ MK < 7 7 Bulan Upah 21 ≤ MK < 24 8 Bulan Upah uang pesangon dan/atau
uang penghargaan masa
7 ≤ MK < 8 8 Bulan Upah MK ≥ 24 10 Bulan Upah kerja bagi yang memenuhi
MK ≥ 8 9 Bulan Upah syarat
d) Hal-hal lain yang ditetapkan
dalam PK, PP, dan PKB.
Alasan PHK & Besaran Kompensasi
N Pesango Uang
o Alasan PHK (UU13) n UPMK UPH Pisah
1 Pekerja telah melakukan kesalahan berat (contoh :
menyerang, menganiaya, mengancam, atau
mengintimidasi teman sekerja atau pengusaha di
lingkungan kerja; mabuk, meminum minuman keras yang - -  
memabukkan, memakai dan/atau mengedarkan
narkotika, psikotropika, dan zat adiktif lainnya di
lingkungan kerja; dll)
2 Pekerja yang setelah 6 (enam) bulan tidak dapat
melakukan pekerjaan sebagaimana mestinya karena
- 1x  -
dalam proses perkara pidana dan bukan atas aduan dari
Pengusaha
3 Pengadilan memutuskan perkara pidana bukan atas
dasar aduan dari Pengusaha sebelum masa 6 (enam) - 1x  -
bulan berakhir dan pekerja dinyatakan bersalah
Alasan PHK & Besaran Kompensasi
N Pesango Uang
o Alasan PHK (UU13) n UPMK UPH Pisah
4 Pekerja melakukan pelanggaran ketentuan yang diatur dalam
perjanjian kerja, peraturan perusahaan atau perjanjian kerja
bersama, dan kepada pekerja yang bersangkutan telah diberikan 1x 1x  -
surat peringatan pertama, kedua, dan ketiga secara berturut-
turut
5 Pekerja mengundurkan diri atas kemauan sendiri - -  
6 Perubahan status, penggabungan, peleburan, atau perubahan
kepemilikan perusahaan dan pekerja tidak bersedia 1x 1x  -
melanjutkan hubungan kerja
7 Perubahan status, penggabungan, peleburan, atau perubahan
kepemilikan perusahaan dan pengusaha tidak bersedia 2x 1x  -
menerima pekerja di perusahaannya
8 Perusahaan tutup yang disebabkan perusahaan
mengalami kerugian secara terus menerus selama 2 1x 1x  -
(dua) tahun, atau keadaan memaksa (force majeur)
Alasan PHK & Besaran Kompensasi
N Pesango Uang
o Alasan PHK (UU13) n UPMK UPH Pisah
9 Perusahaan melakukan efisiensi 2x 1x  -
10 Perusahaan pailit 1x 1x  -
11 Pekerja meninggal dunia 2x 1x  -
12 Pekerja memasuki usia pensiun 2x 1x  -
13 Pekerja mangkir selama 5 (lima) hari kerja atau lebih berturut-
turut tanpa keterangan secara tertulis yang dilengkapi dengan
bukti yang sah dan telah dipanggil oleh pengusaha 2 (dua) kali - -  
secara patut dan tertulis
14 Pekerja mengajukan permohonan PHK ke PPHI dengan dugaan
Pengusaha melakukan perbuatan seperti tertuang pada Pasal
169 (contoh : menganiaya, menghina secara kasar atau
mengancam pekerja/buruh; tidak membayar upah tepat pada 2x 1x  -
waktu yang telah ditentukan selama 3 (tiga) bulan berturut-turut
atau lebih; dll)
Alasan PHK & Besaran Kompensasi
N Pesango Uang
o Alasan PHK (UU13) n UPMK UPH Pisah
15 Terdapat putusan PPHI yang menyatakan Pengusaha tidak
melakukan perbuatan sebagaimana di adukan oleh Pekerja - -  -
(terkait poin nomor 14)
16 Pekerja mengalami sakit berkepanjangan, mengalami cacat
akibat kecelakaan kerja dan tidak dapat melakukan 2x 2x -
pekerjaannya setelah melampaui batas 12 (dua belas) 
bulan

Anda mungkin juga menyukai